June 25, 2020
Corporate Action, Finansial, Fokus, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Disaat hampir semua pihak “berteriak” dengan keadaan ekonomi saat pendemi Covid-19 ini, Dana Moneter Internasional (IMF), mengeluarkan perkiraan kalau ekonomi Indonesia hanya mengalami kontraksi -0,3 persen. Membesarkan hati memang, negara ini tidak semenderita negara lainnya. Tapi benarkah prediksi tersebut. Pandemi Covid-19 diperkirakan menelan biaya ekonomi global sebesar US$12,5 triliun …
Read More »
June 25, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sepanjang tahun 2019 lalu, kinerja PT TMAS cukup memuaskan, perseron melaporkan kenaikan pada pos Pendapat dan laba. Untuk pendapatan kenaikan mencapai 8,18 persen jadi Rp 2,51 triliun. Ditahun pendemi Covid-19, mampukah perseron mempertahankan kinerjanya. PT Temas (TMAS), membagikan dividen sebesar Rp20,53 miliar atau Rp3,6 per saham untuk periode 2019. …
Read More »
June 25, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Kejaksaan Agung merilis tersangka kasus Jiwasraya. Siapa nyana, Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) jadi salah satu tersangka. Sementara 13 tersangka korporasi umumnya adalah perusahan manajemen investasi. Babak baru kasus Jiwasraya mulai diungkap. Kejaksaan Agung (Kejagung), menetapkan 13 korporasi dan Deputi Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berinisial FH sebagai tersangka …
Read More »
June 24, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) VII menjadi region pertama yang menyalurkan pinjaman modal yang dibalut dalam program Pinky Movement. Penyaluran bantuan modal senilai Rp 2 miliar ini, secara simbolis diserahkan langsung oleh General Manager MOR VII, C.D. Sasongko di kantor region, Jalan Garuda Kota Makassar, Selasa …
Read More »
June 24, 2020
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Dana pemerintah yang selama ini di simpan di Bank Indonesia, akan di tarik dan di tempatkan di bank BUMN. Bank plat merah tersebut adalah, BTN, BNI dan Bank Mandiri. Kenapa Bank Rakyat Indonesia (BRI) tidak kebagian. Padahal, bank ini yang paling banyak menyalurkan kredit kecil dan mikro kepada nasabahnya. …
Read More »
June 24, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sebagai salah satu agen pembangunan pemerintah, mendapat tugas melalui Bank BUMN untuk menjadi sumber pembiayaan untuk menggerakkan kembali sektor riil yang terpapar Covid-19. Dana tersebut berjumlah Rp 30 triliun di ambil dari uang pemerintah yang di simpan di Bank Indonesia. Penempatan dana di bank …
Read More »
June 24, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Rencana Pemerintah yang akan memberikan program subsidi bunga buat nasabah perbankan dan lembaga pembiayaan, sedang disiapkan oleh Otoritas Jasa Keuangan. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengaku, saat ini pihaknya sedang menyiapkan rencana implementasi program pemerintah mengenai subsidi bunga melalui penyediaan data dan informasi debitur perbankan dan perusahaan pembiayaan yang layak …
Read More »
June 24, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Keberadaan dan Kehadiran financial technologi (fintech), harus dioptimalkan oleh perbankan. Dengan kehadiran fintech, akan menjadi salah satu solusi pembiayaan bagi sebagian masyarakat yang belum tersentuh perbankan. Kemunculan perusahaan financial technology (fintech) yang menjamur belakangan ini, awalnya sempat dipandang sebagai kompetitor utama bagi industri perbankan. Akibatnya, penyaluran pembiayaan oleh perbankan …
Read More »
June 24, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pendemi Covid-19 memang dirasakan oleh seluruh lapisan masyarakat dan sebagian besar dunia usaha. Termasuk didalam nya adalah pelaku pasar modal. Mulai dari emiten, perusahaan penunjang di pasar modal, seperti perusahaan sekuritas hingga investor. Self Regulatory Organization (SRO), melalui koordinasi dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pekan lalu kembali mengucurkan stimulus …
Read More »
June 23, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Di tengah pendemi Covid-19, ternyata layanan kargo yang mengangkut kendaraan dan suku cadang justru mengalami peningkatan. Hal ini terjadi di PT lndonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC). Mampukah kinerja ekspor ini terus berlanjut hingga akhir tahun. Layanan kargo alat berat PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC), untuk alat berat sepanjang …
Read More »