Home / Market & Update / Finansial (page 676)

Finansial

BI : Hingga Pertengahan Agustus, Telah Menambah Likuiditas Perbankan sebesar Rp651,54 Triliun

Marketnews.id Bank Indonesia (BI), sebagai pengelola moneter terus berupaya agar stabilitas keuangan tetap terjaga. Hingga 14 Agustus 2020, BI telah menggelontorkan dana ke perbankan sebesar Rp 651,54 Triliun. Bank Indonesia menegaskan, pihaknya telah menambah likuiditas di perbankan sebesar Rp651,54 triliun hingga 14 Agustus 2020. Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo menuturkan …

Read More »

PT Adi Sarana Armada Tbk, Dari Rights Issue hingga Digitilisasi

Marketnews.id Emiten yang bergerak dalam transportasi PT Adi Sarana Armada Tbk, telah mendapat persetujuan dari pemegang sahamnya untuk melakukan penawaran terbatas atau rights issue sebanyak 1,13 miliar lembar saham. Selain itu, perseroan juga akan melakukan digitalisasi bisnis dalam era pendemi saat ini. Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa ( RUPS …

Read More »

BEI : Dua Hari Perdagangan, Transaksi Harian Masih Mencapai Rp 9,11 Triliun

Marketnews.id Perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) masih bergerak positif meskipun hanya dalam dua hari perdagangan, dengan nilai rata-rata transaksi harian mampu mencapai Rp 9,11 triliun. Selama sepekan perdagangan yang singkat atau periode 18-19 Agustus 2020, rata-rata nilai transaksi harian di Bursa Efek Indonesia mengalami penurunan sebesar 1,4 persen …

Read More »

Himbara Siap Bantu Industri Tekstil Bangkit Kembali Dari Keterpurukan

Marketnews.id Industri tekstil dan produk tekstil (TPT) salah satu sektor industri yang paling terpukul akibat adanya pendemi Covid-19. Maka tidak heran bila Asosiasi produsen tekstil dan produk tekstil menghimbau agar pemerintah memperhatikan industri ini, lantaran menyerap tenaga kerja yang banyak. Menurut Asosiasi, Industri TPT tidak dapat bersaing dengan produk impor, …

Read More »

BRI Berhasil Raih Laba Rp10,2 Triliun Di Semester I 2020

Marketnews.id Bank Rakyat Indonesia (BRI), berhasil meraih laba bersih di semester pertama tahun ini sebesar Rp10,2 triliun, menurun dibanding tahun sebelumnya yang mampu meraih laba sebesar Rp16,6 triliun. Penurunan laba ini sudah dapat diduga lantaran terjadinya pendemi Covid-19 yang membuat hampir seluruh sektor usaha terpapar. Di tengah tekanan ekonomi akibat …

Read More »

BFI Finance Indonesia Tawarkan Obligasi Berkelanjutan IV Rp832 Miliar

Marketnews.id Bisnis pembiayaan termasuk bisnis padat modal. Untuk terus berkembang, perusahaan pembiayaan harus terus meningkatkan permodalannya. Salah satu cara untuk menambah modal melalui penerbitan obligasi. PT BFI Finance Indonesia Tbk, berencana menerbitkan obligasi berkelanjutan IV dengan nilai Rp832 miliar. PT BFI Finance Indonesia Tbk (BFIN), berencana melakukan Penawaran Umum Berkelanjutan …

Read More »

Bank Mandiri : Kredit Tumbuh 4,38 Persen, Laba Bersih Rp10,29 Triliun Di Semester I

Marketnews.id Bisnis perbankan, termasuk salah satu bisnis yang masih dapat bertahan di tengah pendemi Covid-19. PT Bank Mandiri Tbk, salah satu bank BUMN yang mampu meraih laba dan masih dapat menyalurkan kredit kepada nasabahnya. Kredit PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI), hingga triwulan II 2020 tumbuh 4,38 persen (YoY) di …

Read More »

Bank BNI Raih Laba Bersih Rp 4,46 Triliun Di Semester I 2020

Marketnews.id Semester pertama tahun 2020 ini, PT Bank Negara Indonesia (BNI) mampu meraih laba bersih sebesar Rp 4,46 triliun. Bila disetahunkan, laba bersih BNI kurang dari Rp10 triliun. Padahal, laba tahun lalu, perseroan mampu meraih laba bersih Rp 15,38 triliun atau terjadi penurunan hingga 50 persen dibanding laba yang diraih …

Read More »

PT Tower Bersama Infrastruktur, Terbitkan Obligasi Untuk Bayar Obligasi Jatuh Tempo

Marketnews.id Buat perusahaan berkinerja baik dan memiliki reputasi baik, menerbitkan surat utang guna membiayai usaha bukan perkara sulit. Apalagi, bila perusahaan mendapat rating bagus dari lembaga rating. PT Tower Bersama Infrastruktur Tbk, berencana menerbitkan obligasi berkelanjutan guna menutup obligasi yang akan jatuh tempo. PT Tower Bersama Infrastructure Tbk (TBIG), berencana …

Read More »

Laba Bersih Wijaya Karya Turun Tajam Akibat Covid-19 Di Semester I 2020

Marketnews.id Berkurangnya laba bersih PT Wijaya Karya di Semester pertama tahun ini, membuat perseroan berhitung ulang. Salah satu solusinya adalah menggunakan teknologi informasi dalam operasional proyek hingga diharapkan akan lebih efesien. Selain itu perseroan akan menentukan skala prioritas dalam aksi korporasi. PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) mengakui, kinerja keuangan …

Read More »