Home / Korporasi / Emiten (page 415)

Emiten

Bank BRI Syariah Tbk, Setelah Resmi Merger, Akan Penuhi Free Float Sesuai Ketentuan BEI

Marketnews.id Awal Pebruari 2021, Pemerintah akan memiliki bank syariah terbesar. Bank ini diharapkan mampu memperbesar matketshare bank syariah nasional yang saat ini masih disekitar 10 persen. Selain itu, penggabungan usaha antara BRI Syariah, BNI Syariah dan Mandiri Syariah diharapkan bank ini mampu mensinergikan keunggulan masing masing hingga menjadi bank syariah …

Read More »

Hingga Kuartal III PT Bukit Asam Tbk Mampu Raih Laba Bersih Rp 1,7 Triliun

Marketnews.id Bisnis batu bara, salah satu sektor usaha yang cukup terpapar akibat pendemi Covid-19. Betapa tidak, selain permintaan akan batu bara menurun akibat lockdown, harga batu bara pun juga ikut terjungkal akibat oversupply dipasar. Kondisi ini membuat perusahaan harus berinovasi agar tetap bisa bertumbuh. PT Bukit Asam Tbk, salah satu …

Read More »

PT Telekomunikasi Indonesia Tbk Raih Laba Bersih Rp16,45 Triliun Di Kuartal III 2020

Marketnews.id PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM), berhasil mempertahankan kinerja yang telah diperoleh sepanjang sembilan bulan tahun ini. Keberhasilan perseroan mempertahankan kinerja didukung sebagian besar pendapatan dari segmen data, internet dan jasa teknologi informatika. Sedangkan dari jasa tradisional yakni dari pendapatan telepon anjlok hingga 28,76 persen. PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk. …

Read More »

PT XL Axiata Tbk Mampu Tingkatkan Laba Ditengah Pendemi Covid-19

Marketnews.id Semua pihak sudah mahfum, bila bisnis di tahun pendemi ini penuh dengan tantangan. Hampir semua sektor usaha terpapar akibat pendemi saat ini. Meskipun begitu, masih ada sektor usaha yang mampu mendulang keuntungan di saat pendemi Covid-19 masih terus berlangsung. Beberapa perusahaan yang bergerak dalam bidang kesehatan dan kebersihan, kebutuhan …

Read More »

PT Repower Asia Akan Private Placement 663,26 Juta Lembar Saham

Marketnews.id Menjadi perusahaan publik, dituntut untuk terus berkembang dan memberikan manfaat buat pemegang saham. Agar usaha dapat berkembang, perusahaan tentunya memerlukan modal. Salah satu opsi buat emiten yang baru mencatatkan sahamnya di bursa adalah melakukan private placement untuk mendapatkan tambahan modal. PT Repower Asia Tbk, perusahaan properti ini akan melakukan …

Read More »

PT Mitrabara Adiperdana Tbk Raih Laba Bersih USD25,53 juta Di Kuartal III 2020

Marketnews.id Bisnis batubara sepanjang tahun ini dapat dikatakan tetap bertahan ditengah pendemi. Meskipun tidak mengalami kerugian, perusahaan yang bergerak dalam bidang batubara ini masih mampu meraih laba bersih meskipun mengalami penurunan. PT Mitrabara Adiperdana Tbk, salah satu emiten batubara yang masih mampu meraih laba hingga kuartal ketiga tahun ini. Dalam …

Read More »

PT Elnusa Tbk Perluas Bisnis Dengan Transformasi Dan Inovasi

Marketnews.id PT Elnusa Tbk (ELNUSA), perusahaan penyedia jasa energi di usia 51 tahun semakin percaya diri dalam memberikan layanan jasa energi melalui total solution services. Head of Corporate Communications ELNUSA, Wahyu irfan mengatakan “Perjalanan panjang dan berliku pada akhirnya membawa Elnusa berfokus menjadi perusahaan jasa energi yang memberi solusi total …

Read More »

OCBC Raih Laba Rp1,9 Triliun Di Kuartal III 2020

Marketnews.id Mempertahankan kinerja usaha di tengah pendemi Covid-19 memang tidak mudah. Apalagi di sektor usaha perbankan, dimana hampir semua jenis usaha debitur terpapar pendemi Covid-19. Bagaimanakah perbankan mempertahankan kinerja agar tetap positif selama masa pendemi ini. PT Bank OCBC NISPTbk (NISP) berhasil mempertahankan kinerja positif hingga September 2020 di tengah …

Read More »

PT Semen Indonesia Tbk Mampu Tingkatkan Laba Bersih Jadi Rp 1,54 Triliun Di Kuartal III

Marketnews.id Banyak cara untuk meningkatkan kinerja usaha selain meningkatkan produksi. Salah satunya adalah dengan menekan biaya biaya melalui langkah efisiensi. PT Semen Indonesia Tbk, mampu meningkatkan kinerja keuangan meskipun dari sisi pendapatan mengalami penurunan. Strategi keuangan apakah yang dilakukan manajemen untuk bertahan di tengah pendemi Covid-19 ini. Kendati mengalami penurunan …

Read More »

Laba PT Bank Bukopin Tbk Semester I Drop 55 Persen

Marketnews.id Kinerja Keuangan PT Bank Bukopin Tbk sepanjang semester pertama tahun ini mengalami penurunan yang signifikan. Pendemi Covid-19 merupakan salah satu penyebab perseroan mengalami penurunan pendapatan bunga maupun pendapatan operasional lainnya. Selain soal kinerja keuangan, bank yang sebelumnya dimiliki oleh Bosowa group juga sempat berpolemik dengan masuknya pemegang saham pengendali …

Read More »