February 13, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak cara buat perusahaan untuk mengoptimalkan pendapatan dari anak usaha. PT Waskita Karya Persero Tbk (WSKT) setelah mendapat suntikan dana dari Pemerintah lewat Penyertaan Modal Negara (PMN) senilai Rp 7,9 triliun. Kini WSKT mulai menyalurkan dana tersebut ke anak usaha yakni PT Waskita Toll Road (WTR). Harapannya, WTR dapat …
Read More »
February 13, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Hampir seluruh indikator perdagangan saham sepanjang pekan lalu alami peningkatan signifikan setelah dalam beberapa pekan sebelumnya berjalan dengan datar. Nilai transaksi harian dan volume transaksi juga alami peningkatan pesat naik hingga 14,41 persen dan volume transaksi harian naik hingga 17,74 persen. Selama sepekan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) …
Read More »
February 12, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Mengembangkan usaha adalah naluri bisnis yang tidak dapat dibendung, apalagi bila usaha yang ada saat ini masih perlu modal guna memperbesar skala usaha perusahaan. PT Pyridam Farma Tbk (PYFA) awal Maret 2022 akan menawarkan obligasi berkelanjutan I tahap I 2022, senilai Rp 1,2 triliun dengan tenor lima tahun dengan …
Read More »
February 11, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Astra International Tbk (Astra) bersama Hongkong Land (HKL) mengumumkan pembentukan perusahaan patungan (joint venture/JV) dengan LOGOS SE Asia Pte Ltd (LOGOS) untuk mengelola dan mengembangkan gudang logistik modern di Indonesia. Astra dan Hongkong Land melalui PT Astra Land Indonesia (ALI) akan membentuk perusahaan patungan bersama dengan LOGOS untuk …
Read More »
February 11, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Adanya potensi peningkatan risiko pembiayaan kembali dari obligasi yang akan jatuh tempo pada Mei 2022 mendatang jadi salah satu alasan Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) mengoreksi prospek peringkat PT Waskita Karya Persero Tbk (WSKT) ke posisi ‘Negatif’ dari sebelumnya berada di posisi ‘Stabil’. Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) akhirnya mengoreksi prospek …
Read More »
February 11, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Hampir semua jenis usaha dari waktu ke waktu terus berubah mengikuti perkembangan zaman sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan. Dari sekian banyak komponen bisnis, teknologi kini jadi salah satu penggerak roda bisnis yang utama. Bisnis moderen saat ini akan sangat bergantung dengan teknologi khususnya teknologi digital yang terus berubah dan …
Read More »
February 10, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Buat perusahaan atau emiten yang merasa kinerjanya usahanya sudah optimal, tapi harga sahamnya tidak sesuai dengan fundamental perusahaan, biasanya emiten ini akan membeli kembali sahamnya yang beredar di publik. Langkah buyback saham ini sudah lazim dilakukan oleh emiten yang memiliki likuiditas tinggi hingga tidak mempengaruhi kinerja keuangan bila membeli …
Read More »
February 10, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.is PT Gozco Plantations Tbk (GZCO) dalam beberapa waktu belakangan ini mencuri perhatian publik dengan terjadinya peningkatan harga saham secara signifikan. Produsen minyak sawit mentah ini, dalam laporan tahunan selalu menderita kerugian sejak 2015 lalu. Harga saham emiten produsen minyak sawit mentah ( crude palm oil /CPO) PT Gozco Plantations Tbk (GZCO) …
Read More »
February 9, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Persaingan di dunia perbankan semakin masif terlebih dengan hadirnya teknologi digital yang telah banyak merubah tata cara kerja perbankan konvensional. Beberapa bank besar sengaja membeli atau mengakuisisi bank kecil dengan tugas melayani nasabah perbankan yang memanfaatkan teknologi digital dalam bertransaksi. Berbeda dengan lainnya, Bank Mandiri Tbk (BMRI) belum ada …
Read More »
February 9, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak cara buat emiten agar harga saham yang terbentuk sesuai dengan kinerja perusahaan. Salah satunya adalah dengan membeli kembali saham perseroan di pasar atau buyback. PT Kalbe Farma Tbk (KLBF), telah menyiapkan dana sebesar Rp 1 Triliun untuk membeli kembali sahamnya sebanyak 588 juta lembar di lantai bursa. Dengan …
Read More »