Home / Market & Update / Finansial (page 636)

Finansial

Mengapa Masih Ada Pihak Yang Meragukan Lembaga Pengelola Investasi (LPI)

Marketnews.id Sebagai negara besar yang memiliki kekayaan berupa sumber daya alam dari Sabang hingga Papua, Indonesia wajar memiliki lembaga yang dapat mengelola aset bangsa ini dengan pruden dan mampu jadi sumber pendapatan negara. Lewat UU Cipta Kerja, telah diamanatkan untuk segera membentuk dan menunjuk pengelola lembaga tersebut. Lalu siapakah yang …

Read More »

OJK : Hingga Oktober Ada 49 Calon Emiten Akan Masuk BEI Dengan Nilai Rp 20,75 Triliun

Marketnews.id Pasar modal, sebagai tempat investasi sekaligus tempat mencari modal semakin terbukti menjadi solusi dunia usaha dan investor untuk mengembangkan usaha. Di tengah pendemi Covid-19, masih ada 49 calon emiten baru yang akan menjual sahamnya di lantai Bursa Efek Indonesia (BEI). Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan, per 26 Oktobet 2020 …

Read More »

Fitch Rating : Sebagian Emiten Batubara RI Turun Peringkat

Marketnews.id Terus menurunnya harga jual batubara dan melemahnya permintaan akibat pendemi Covid-19 membuat produsen batubara nasional harus berinovasi produk agar tetap bertahan di tengah pendemi. Beberapa emiten batubara sudah putar haluan dengan melakukan diversifikasi usaha. Bahkan ada beberapa emiten sudah mengarah ke bisnis Baterai listrik yang belakangan ini mulai diburu …

Read More »

OJK : Rasio Kredit Macet Gross Kurang dari Lima Persen Tahun ini

Marketnews.id Pemerintah yakin rasio kredit macet kotor tahun ini tidak akan lebih dari lima persen. Dasarnya, POJK No. 11/POJK 03/2020 merupakan upaya OJK untuk menahan agar balance sheet di sektor perbankan tidak terganggu oleh debitur yang kesulitan menganggur kredit akibat dampak pendemi Covid-19. Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), …

Read More »

BRI Siapkan Empat Persen Pendapatan Buat Transformasi Digital

Marketnews.id Sebagai bank dengan aset terbesar di Indonesia, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk, dituntut untuk membangun ekosistem digital sebagai bagian dari transformasi digital agar perusahaan tetap unggul dan memberikan inovasi layanan yang lebih baik buat masyarakat. Tuntutan zaman ini harus sudah diantisipasi oleh manajemen agar tetap mampu memberikan layanan prima …

Read More »

Pertamina Tetap Lanjutkan Proyek Strategis Masa Depan Energi Nasional

Marketnews.id PT Pertamina (Persero), imemastikan investasi di proyek strategis yang dijalankan pada seluruh lini bisnis tetap berjalan untuk masa depan ketahanan dan kemandirian energi nasional. VP Corporate Communication Pertamina, Fajriyah Usman menjelaskan, kendati diterpa triple shock di masa pandemi Covid 19 dan menyebabkan kendala di lapangan, Pertamina tetap berkomitmen untuk …

Read More »

PT Petrokimia Gresik Gandakan Produksi Aluminium Florida

Marketnews.id Kebutuhan akan Aluminium Florida (AIF3) terus meningkat dari waktu ke waktu. Itulah sebabnya PT Petrokimia Gresik berencana membangun pabrik baru sebagai realisasi peningkatan kapasitas perseroan menjadi dua kali lipat menjadi 25 ribu MT per tahun. Tahun depan PT Petrokimia Gresik berencana merealisasikan startegi peningkatan kapasitas guna memaksimalkan kinerja dengan …

Read More »

Sandiaga Uno : Pasar Modal Masih Jadi Alternatif Investasi Bagi Pemodal

Marketnews.id Pasar modal Indonesia bisa dikatakan sudah teruji hadapi krisis. Sebelum pendemi Covid-19 mewabah, pasar modal Indonesia lebih dulu di goncang oleh “saham gorengan” yang berujung timbulnya kasus Asuransi Jiwasraya. Dan membuat kapitalisasi pasar jatuh. Belum selesai kasus ini, pendemi Covid-19 datang dan membuat pasar kembali drop. Dua kejadian yang …

Read More »

Amerika Perpanjang Fasilitas GSP Buat Indonesia

Marketnews.id Indonesia kembali mendapatkan fasilitas GSP dari Amerika. Fasilitas ini merupakan fasilitas perdagangan berupa pembebasan tarif bea masuk yang diberikan secara unilateral oleh pemerintah Amerika kepada negara berkembang di dunia sejak 1974. Amerika Serikat memutuskan, untuk memperpanjang pemberian fasilitas pembebasan bea masuk melalui skema Generalized System of Preferences atau GSP …

Read More »

Pertamina : Inovasi Green Energy 2020, Jawaban Tantangan Energi Masa Depan

Marketnews.id PT Pertamina (Persero) terus memastikan pengembangan program Green Energy berjalan sesuai visi pemerintah untuk menciptakan ketahanan dan kemandirian energi nasional sekaligus menjawab tantangan transisi energi ke depan. Berbagai inovasi dengan memanfaatkan teknologi terkini dilakukan Pertamina dalam pemanfaatan potensi energi baru terbarukan (EBT) yang berlimpah di Indonesia. Pada Juli 2020, …

Read More »