Home / Market & Update / Finansial (page 392)

Finansial

PT Kilang Pertamina Internasional Lakukan Perombakan Direksi Agar Kinerja Lebih Baik

Marketnews.id Pemegang saham PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI), Subholding PT Pertamina (Persero) yang bergerak di bidang kilang dan petrokimia resmi melakukan penggantian formasi lima jabatan direktur PT KPI pada hari ini Selasa, 15 Maret 2022 di Jakarta. Pergantian direksi PT KPI dilatarbelakangi oleh Keputusan Pemegang Saham secara Sirkuler PT …

Read More »

Seluruh Dana Hasil IPO GOTO Sebesar Rp16- 17 Triliun Akan Digunakan Untuk Modal Usaha

Marketnews. id PT Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) berkomitmen untuk menggunakan seluruh dana hasil penjualan sahamnya untuk mengembangkan usaha dan anak usaha perseroan. Emiten unicorn ini berencana melepas sekitar 52 milir lembar saham dengan harga penawaran sekitar Rp316-Rp346 dengan perkiraan dana yang akan diraih sekitar Rp 16,43 triliun hingga Rp17,99 triliun. …

Read More »

BPS : Surplus Perdagangan RI Di Pebruari 2022 Capai USD3,82 Miliar Hattrick Selama 22 Bulan

Marketnews.id Tren surplus perdagangan Indonesia dalam 22 bulan terakhir diharapkan terus berlanjut hingga pemulihan ekonomi nasional dapat berlangsung lebih cepat. Meningkatnya harga komoditas hasil ekspor dari Indonesia juga jadi harapan pada bulan bulan selanjutnya surplus terus bertahan dan ekonomi dapat lebih sehat lagi. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat neraca perdagangan …

Read More »

Penjualan Mobil Astra Grup Di Pebruari 2022 Capai 43.023 Unit, Naik 89,52 Persen Dibanding Pebruari Tahun lalu

Marketnews.id Perpanjangan insentif PPnBM (Pajak Penjualan Barang Mewah) yang diberikan oleh Pemerintah, jadi salah satu optimisme pabrikan kendaraan bermotor, bahwa tingkat penjualan mobil sepanjang tahun ini akan terus berlanjut sejalan dengan naiknya daya beli masyarakat yang didukung oleh pemulihan ekonomi serta harapan segera berakhirnya pendemi Covid-19 menjadi endemi dan kembali …

Read More »

Per Januari 2022, Utang Luar Negeri RI Mencapai USD413,6 Miliar, Setara Dengan 34,1 Persen PDB

Marketnews.id Dibanding akhir tahun lalu, jumlah Utang Luar Negeri (ULN) mengalami penurunan dari USD415,3 miliar menjadi USD413,6 miliar pada Januari 2022. Posisi struktur ULN Indonesia masih tetap sehat, didukung oleh penerapan prinsip kehati-hatian dalam pengelolaannya. Dapat dibilang, ULN di Januari lalu tetap terkendali terlihat dari rasio ULN Indonesia terhadap Produk …

Read More »

PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (WEGE) Raih Pendapatan Rp 3,17 Triliun, Dengan Laba Rp 213,8 Miliar Di 2021

Marketnews.id Sepanjang tahun lalu, PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (WEGE) mampu meraih pendapatan usaha sebesar Rp 3,17 trilliun naik sebesar Rp 300 miliar dari Rp2,81 triliun tahun sebelumnya. Sayangnya, peningkatan pendapatan ini juga diikuti oleh peningkatan beban pokok pendapatan sebesar Rp 300 miliar jadi Rp 2,9 triliun. Sepanjang 2021, …

Read More »

PT Timah (Persero) Tbk Berhasil Ubah Kerugian Jadi Laba Rp 1,3 Triliun Di 2021

Marketnews.is Efisiensi yang dilakukan oleh manajemen PT Timah (Persero) Tbk sepanjang tahun lalu berbuah manis dengan diraihnya laba bersih tahun 2021 sebesar Rp 1,3 triliun. Padahal tahun 2020 perusahaan BUMN masih menderita kerugian sebesar Rp 340,6 miliar. Perusahaan penambang timah ini juga mampu menekan beban pokok pendapatan jadi Rp11,17 triliun …

Read More »

Surplus Perdagangan Indonesia Diperkirakan Terus Meningkat Hingga Mei Mendatang.

Marketnews.id Konflik Rusia-Ukraina telah membuat meningkatnya komoditas ekspor yang dimiliki oleh Indonesia sebagai produsen batubara, sawit dan bahan tambang lainnya. Hasil jejak pendapat yang dilakukan oleh Reuters, perkiraan median dari 15 analis didapat prediksi akan terjadi surplus perdagangan Indonesia naik jadi USD1,66 miliar pada Pebruari 2022. Perkirakan ini memang sudah …

Read More »

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk (SRTG) Sepanjang 2021 mampu raih laba bersih hingga Rp24,89 triliun

Marketnews.id Salah satu sumber utama meningkatnya laba bersih PT Saratoga Investama Sedaya Tbk (SRTG) sepanjang tahun 2021 lalu adalah naiknya harga saham di hampir semua portofolio investasi yang dilakukan oleh SRTG. Investasi pada saham TBIG, ADRO, MDKA dan MPMX menjadi sumber pendapatan terbesar buat SRTG. Naiknya harga saham sejalan dengan …

Read More »

Krakatau Steel Apresiasi Kebijakan Anti Dumping Produk Baja Asal China

Marketnews.id Mulai besok Selasa 15 Maret 2022, Pemerintah memberlakukan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No 15 Tahun 2022 terkait pengenaan Bea Masuk Anti Dumping ( BMAD) atas impor baja jenis Hot Rolled Coil of Other Alloy (HRC Alloy) asal negeri China. Seperti diketahui, baja impor asal China khususnya terindikasi kuat dilakukan …

Read More »