March 26, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Terus melandainya jumlah pasien Covid-19, berdampak signifikan bagi perkembangan perekonomian nasional. Secara perlahan pergerakan masyarakat sudah kembali normal dan berdampak pada aktifitas ekonomi yang ikut bergerak. Bila sebelumnya belanja buat kesehatan terus meningkat, kini sudah mulai berkurang sejalan dengan menurunnya pasien terpapar Covid-19. Dengan adanya pelonggaran mobilitas, belanja masyarakat …
Read More »
March 26, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pemegang saham PT Semen Baturaja (Persero) Tbk (SMBR) dapat berbesar hati, untuk tahun buku 2021 tidak menerima dividen atas keuntungan yang diperoleh oleh SMBR. Seluruh laba bersih yang berhasil diraih tahun lalu telah diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPS) tidak dibagikan sebagai dividen tapi tetapkan sebagai dana …
Read More »
March 25, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) telah mendapat izin prinsip dari Bank Indonesia (BI) untuk mengimplementasikan CCP-SBNT dan berharap izin usaha akan keluar bulan Maret ini. Seperti diketahui, sesuai ketentuan maksimal 60 hari kerja CCP-SBNT harus sudah operasional. Bila proses yang sedang berlangsung di BI berjalan sesuai rencana, maka …
Read More »
March 25, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak cara untuk mengantar sebuah perusahaan ke lantai bursa. Seperti diketahui, keberhasilan menjual saham di Bursa lewat IPO ditentukan banyak faktor. Salah satunya adalah branding dan sosialisasi masif untuk membentuk opini publik bahwa saham emiten baru layak dibeli. Penawaran Saham Perdana (IPO) GoTo yang akan digelar awal April ini, …
Read More »
March 25, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Demi keselamatan dan keamanan serta kenyamanan kendaraan yang melintas di jalan bebas hambatan (Tol), PT Waskita Karya Persero Tbk (WIKA) melalui anak usaha PT Waskita Tol Road (WTR) akan masang alat ukur berat kendaraan khusus truk yang akan masuk pintu tol. Langkah ini dilakukan agar jalan tol dapat terhindar …
Read More »
March 25, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kinerja industri semen nasional sepanjang tahun lalu dapat dikatakan stabil. Mulai membaiknya perekonomian dengan hadirnya stimulus dari Pemerintah berupa keringanan pajak buat pembelian rumah baru dan terus berlanjutnya proyek infrastruktur membuat permintaan akan semen stabil. PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP) sepanjang tahun lalu mencatat peningkatan pendapatan meskipun jumlah …
Read More »
March 24, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak cara buat perusahaan publik untuk menarik perhatian investor agar mau investasi pada perusahaan atau emiten. Salah satunya adalah dengan meminta lembaga rating untuk menilai kinerja usaha emiten penerbit obligasi. PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) memiliki obligasi yang akan jatuh tempo pada Juli 2022 mendatang. PT Pemeringkat Efek Indonesia …
Read More »
March 24, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Uang beredar sepanjang Pebruari 2022 tumbuh positif 12,5 persen (yoy). Perkembangan tersebut utamanya dipengaruhi oleh pertumbuhan uang beredar dalam arti sempit (M1) sebesar 18,3 persen dan uang kuasai sebesar 5,9 persen (yoy). Bank Indonesia (BI) menyatakan, likuiditas perekonomian nasional masih dalam kondisi yang terjaga. Hal itu ditunjukkan dari nilai …
Read More »
March 24, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Waskita Karya Tbk (WSKT) lewat anak usahanya PT Waskita Tol Road melanjutkan penjualan Tol yang dikelola untuk mendanai tol baru yang akan dibuat. Untuk tahun ini, setidaknya ada empat tol yang akan di divestasi oleh perseroan. Anak usaha PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) yaitu PT Waskita Toll …
Read More »
March 24, 2022
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), telah mengajukan anggaran kepada Kementerian Keuangan senilai Rp 46 triliun untuk membangun infrastruktur strategis mendukung pembangunan Ibu Kota Negara (IKN). Desain awal pembangunan akan menggunakan konsep smart city yang akan dikonsultasikan dengan pihak Korea Selatan sebagai mitra pembangunan Pemerintah dalam pembangunan IKN. …
Read More »