Home / Korporasi / Emiten (page 132)

Emiten

PT Chandra Asri Tbk (TPIA) Siapkan Dana Jumbo Rp12, 45 Triliun Bangun Pabrik PVC Tahun Ini

MarketNews.id PT Chandra Asri Tbk (TPIA) segera merealisasikan rencana kerja untuk membangun pabrik PVC dan Clay sebagai upaya perseroan masuk dalam industri hilir. Investasi untuk pembangunan pabrik ini sebesar USD800 juta atau sekitar Rp12, 45 triliun dengan kurs dolar sebesar Rp 15.568. Pabrik ini akan dibangun tahun ini dan memerlukan …

Read More »

Harga Saham PT BRPT, TPIA Dan BREN Rontok 20-33 Persen. Pundi-pundi Prayogo Pangestu Turun 15,74 Persen

MarketNews.id Investasi di pasar modal perlu ketahanan mental yang kokoh. Fluktuasi harga saham seperti jetcoster bisa saja terjadi pada pilihan saham yang naiknyapun seperti jetcoster. Harga saham emiten dalam kelompok usaha yang dimiliki oleh Prayogo Pangestu yakni BRPT, TPIA Dan BREN alami penurunan signifikan bahkan menyentuh batas bawah. Tiga saham …

Read More »

Mandiri Sekuritas Dan Bank Syariah Indonesia (BSI) Bersinergi Perkuat Investasi Syariah

MarketNews.id PT Mandiri Sekuritas meluncurkan layanan investasi #SerbaSyariah melalui kolaborasi dengan Bank Syariah Indonesia (BSI). Pada kesempatan ini, BSI juga meluncurkan layanan pembukaan Rekening Dana Nasabah (RDN) Online bank syariah pertama di Indonesia. Dengan adanya kolaborasi ini, nasabah dapat berinvestasi di pasar modal syariah dan menikmati kemudahan pembukaan Rekening Efek …

Read More »

Harga Saham PT Adhi Kartiko Pratama (NICE) Langsung Naik 24,43 Persen Saat Listing Perdana

MarketNews.id PT Adhi Kartiko Pratama Tbk. ( NICE), perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan bijih nikel di Kabupaten Konawe Utara, resmi tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada hari ini melalui mekanisme penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO). Jumlah saham yang ditawarkan dalam IPO ini adalah sebanyak …

Read More »

Listing PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS), Di Buka Dengan Kenaikan Harga 24,8 Persen

MarketNews.id Awal yang baik, diharapkan terus berlanjut dengan kebaikan selanjutnya. Pencatatan Perdana saham PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS) hari ini Senin, 8 Januari 2024 memperlihatkan peningkatan harga hingga 24,8 persen di atas harga perdana. Peningkatan harga di awal perdagangan ini, sejalan dengan fase offering yang alami kelebihan permintaan (oversubcribed) …

Read More »

Pekan Kedua Bulan Ini, Sudah Antri Delapan Emiten Baru Akan Catatkan Sahamnya Di BEI

MarketNews.id Optimisme dunia usaha akan pasar modal Indonesia, setidaknya dapat dilihat dari besarnya minat dunia usaha mencari modal lewat jual saham di bursa. Tingginya minat perusahaan untuk jual saham di bursa, sempat membuat manajemen BEI merubah target jumlah emiten baru di 2024 dari 62 emiten menjadi lebih banyak lagi. Sebagai …

Read More »

Sepekan Perdagangan Di BEI, Indeks Saham Catat Rekor Baru 7.350 Naik 1,07 Persen.

MarketNews.id Eforia perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) masih berlanjut di pekan pertama 2024. Indikator utama perdagangan alami peningkatan signifikan. Rata-rata frekwensi transaksi harian selama sepekan Naik 29,83 persen dibanding akhir tahun lalu. Dan nilai kapitalisasi pasar raih rekor tertinggi jadi Rp11. 780,02 triliun. Selama sepekan perdagangan di Bursa …

Read More »

Sepanjang 2023, PT PP Tbk (PTPP) Raih Kontrak Baru Sebesar Rp 31,67 Triliun

MarketNews.id Proyek Strategis Nasional (PSN) jadi tulang punggung atau sumber utama pendapatan PT PP Tbk (PTPP) sebagai emiten konstruksi dan Developer milik BUMN Karya. Seperti diketahui PT PP termasuk BUMN Karya yang saat ini sedang melakukan restrukturisasi usaha guna perbaiki kinerja dan salah satu BUMN yang masih dipertahankan keberadaannya lantaran …

Read More »

Bank IBK Indonesia Tbk (AGRS) Akan Rightsissue 11,7 Miliar Saham Untuk Naikkan Modal

MarketNews.id Bisnis bank senantiasa memerlukan tambahan modal, agar sejalan dengan perkembangan usaha yang membutuhkan modal kuat agar semakin dipercaya oleh nasabah. Selain ketentuan permodalan yang senantiasa di awasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), bank juga perlu menambah modalnya agar tidak kalah bersaing dengan bank lainnya lantaran kebutuhan teknologi dan layanan …

Read More »

Pertamina Dukung Kerjasama PGN Dan Patra Jasa Percepat Pembangunan Jaringan Gas Kota

MarketNews.id Pertamina Holding mendorong Subholding Gas PT Perusahaan Gas Negara Tbk dan PT Patra Jasa meningkatkan partnership untuk mempercepat target pembangunan 633.930 SR Jaringan Gas Kota (Jargas) di tahun 2024. Penguatan Partnership PGN-Patra Jasa dilakukan melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara Direktur Sales dan Operasi PGN Ratih Esti Prihatini dan …

Read More »