October 5, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Setiap Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan go Public atau IPO selalu jadi perhatian investor di pasar modal. Lazimnya, Perusahaan BUMN bila IPO selalu laris sahamnya diburu oleh investor. Padahal, tidak semua BUMN yang telah IPO selalu memberi keuntungan buat Investor. Beberapa BUMN setelah IPO mengalami kerugian seperti yang …
Read More »
October 5, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Keberhasilan Pemerintah dalam meminimalisir dampak pendemi Covid-19 sangat diharapkan oleh dunia usaha termasuk industri penerbangan dan turunannya. Dihentikannya sejumlah penerbangan komersial akibat pendemi sangat dirasakan oleh maskapai penerbangan yang berbuntut terjadi kerugian hingga pemutusan hubungan kerja sampai penutupan usaha maskapai. Menurut Asosiasi Transportasi Udara Internasional (IATA), baru tahun 2023 …
Read More »
October 5, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.is PT Bank Rakyat Indonesia (BBRI) posisinya semakin kokoh setelah PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) memberikan rating id AAA. Selain itu, langkah penambahan modal lewat penawaran terbatas semakin membuat bank BUMN semakin kokoh. Ini sebuah prestasi tersendiri di tengah pendemi Covid-19 yang belum juga berakhir. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) …
Read More »
October 4, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Restrukturisasi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui pembentukan holding usaha secara bertahap mulai bergulir. Bila pekan lalu Holding BUMN Pelabuhan sudah terbentuk. Kini giliran holding usaha pariwisata segera terbentuk sambil menunggu izin Presiden Joko Widodo dalam beberapa hari mendatang. Tidak berbeda dengan terbentuknya holding usaha Pelabuhan, pembentukan holding usaha …
Read More »
October 4, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Konservatif.Kira kira ini strategi PT Elnusa Tbk anak usaha PT Pertamina menyikapi situasi bisnis hingga akhir tahun ini. Emiten penyedia jasa dan kontraktor Migas dan Logistik serta distribusi ini hanya menargetkan laba yang bakal diraih hingga akhir tahun sekitar Rp 80 miliar. Pendemi Covid-19 masih jadi tantangan yang harus …
Read More »
October 3, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pemerintah terus berupaya untuk berdayakan UMKM dan mengupayakan UMKM naik kelas. Bank Negara Indonesia Persero Tbk (BBNI) bekerja sama dengan Kementerian UKM terus berupaya mendorong Bisnis UMKM terus tumbuh melalui perluasan pasar ekspor. Bank BNI yang memiliki kantor cabang di beberapa negara, melihat potensi dan peluang yang besar untuk …
Read More »
October 1, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Penggabungan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sektor pelabuhan yang baru saja di setujui oleh Presiden Joko Widodo, merupakan langkah tepat guna memperbaiki kinerja usaha pelabuhan agar lebih efisien dan efektif serta memberikan layanan prima buat konsumen. Penggabungan empat BUMN pelabuhan ini diharapkan dapat bersaing dengan Pelabuhan di negara tetangga …
Read More »
October 1, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kinerja usaha PT Elnusa Tbk sepanjang semester pertama tahun ini mengalami penurunan tipis sekitar lima persen, dibanding dengan kinerja pada semester pertama tahun lalu. Berubahnya landscape bisnis usaha sebagai salah satu penyebab berkurangnya pendapatan usaha perseroan. Dimasa pendemi Covid-19 ini. Pendapatan dari sektor hulu-hilir minyak dan gas (Migas) dan …
Read More »
September 30, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Holding Migas Pertamina melalui PT PGN Tbk selaku Subholding Gas go productive dalam mengoptimasi layanan gas bumi untuk pelanggan industri. Optimasi layanan ini dilakukan melalui penyaluran gas perdana (Gas In) ke PT Fajar Surya Wisesa Tbk (FajarPaper) dengan volume 6,14 – 9,2 BBTUD untuk keperluan maintenance pabrik produksi. Direktur …
Read More »
September 29, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pertamina International Shipping terus melakukan beberapa upaya percepatan untuk mengembangkan portofolio bisnisnya di kancah global. Hal tersebut tentu perlu ditunjang dengan kinerja operasional kapal yang efektif dan efisien sebagai bentuk dukungan PIS terhadap target Pertamina secara group untuk berada di posisi top 100 perusahaan dunia Global Fortune 500 dengan …
Read More »