Home / Headline (page 644)

Headline

PT Bank Mayapada Internasional Tbk Raih Laba Rp208,26 Miliar Di Kuartal III 2020

Marketnews.id Efisiensi, jadi kata kunci untuk mempertahankan kinerja suatu usaha. Langkah efisiensi ini mutlak harus dilakukan bila ingin usaha terus berjalan. PT Bank Mayapada Internasional Tbk salah satu bank yang harus berjibaku mempertahankan kinerja di tengah pendemi Covid-19 yang hingga kini terus berlangsung. Hasil kerja keras manajemen melalui efisiensi berbuah …

Read More »

Erick Thohir : Kami Dukung Investigasi Kasus Korupsi Garuda- Bombardier

Marketnews.id Persoalan yang melilit maskapai penerbangan nasional PT Garuda Indonesia Tbk terus bertambah. Kali ini giliran pihak dari Inggris yakni lembaga Serious Fraud Office mengumumkan akan memulai investigasi terhadap kasus pengadaan pesawat Airbus A330 yang dibeli oleh pihak Garuda Indonesia pada tahun 2012 lalu. Menteri BUMN Erick Thohir, mendukung investigasi …

Read More »

Bank BRI Syariah Tbk, Setelah Resmi Merger, Akan Penuhi Free Float Sesuai Ketentuan BEI

Marketnews.id Awal Pebruari 2021, Pemerintah akan memiliki bank syariah terbesar. Bank ini diharapkan mampu memperbesar matketshare bank syariah nasional yang saat ini masih disekitar 10 persen. Selain itu, penggabungan usaha antara BRI Syariah, BNI Syariah dan Mandiri Syariah diharapkan bank ini mampu mensinergikan keunggulan masing masing hingga menjadi bank syariah …

Read More »

BI : Cadangan Devisa Sebesar USD 133,7 Miliar, Cukup Buat 9,7 Bulan Impor

Marketnews.id Posisi cadangan devisa (Cadev) Pemerintah Indonesia hingga Oktober sebesar USD 133,7 miliar. Posisi ini menurun dibandingkan posisi bulan September USD 135,2 miliar. Penurunan Cadev ini diantaranya disebabkan pemerintah melakukan pembayaran utang luar negeri pemerintah. Bank Indonesia (BI), menegaskan posisi cadangan devisa (cadev) periode Oktober 2020 tetap tinggi yaitu sebesar …

Read More »

Hingga Kuartal III PT Bukit Asam Tbk Mampu Raih Laba Bersih Rp 1,7 Triliun

Marketnews.id Bisnis batu bara, salah satu sektor usaha yang cukup terpapar akibat pendemi Covid-19. Betapa tidak, selain permintaan akan batu bara menurun akibat lockdown, harga batu bara pun juga ikut terjungkal akibat oversupply dipasar. Kondisi ini membuat perusahaan harus berinovasi agar tetap bisa bertumbuh. PT Bukit Asam Tbk, salah satu …

Read More »

PT Telekomunikasi Indonesia Tbk Raih Laba Bersih Rp16,45 Triliun Di Kuartal III 2020

Marketnews.id PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM), berhasil mempertahankan kinerja yang telah diperoleh sepanjang sembilan bulan tahun ini. Keberhasilan perseroan mempertahankan kinerja didukung sebagian besar pendapatan dari segmen data, internet dan jasa teknologi informatika. Sedangkan dari jasa tradisional yakni dari pendapatan telepon anjlok hingga 28,76 persen. PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk. …

Read More »

Klaim Polis Jiwasraya Jadi Rp19,1 Triliun Per September 2020. Kapan Terbayarkan?

Marketnews.id Krisruh kasus Asuransi PT Jiwasraya, telah menetapkan tersangka dan sudah menjatuhkan vonis terhadap tersangka utama. Tapi kaitan dengan Pemegang polis Jiwasraya, Pemerintah lewat Kementerian BUMN telah menyiapkan beberapa skenario penyelamatan salah satu perusahaan asuransi tertua di Indonesia. PT Asuransi Jiwasraya (Persero), mencatatkan utang klaim jatuh tempo senilai Rp19,1 triliun …

Read More »

Pertumbuhan Ekonomi Triwulan III Kembali Minus 3,49 Persen. Resesi Telah Berlangsung

Marketnews.id Sudahlah dapat diduga, pertumbuhan ekonomi nasional sepanjang kuartal ketiga tahun ini masih mengalami kontraksi. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS) pada triwulan ketiga ini, pertumbuhan ekonomi minus 3,49 persen. Konsumsi rumah tangga yang masih rendah sebagai salah satu penyebab masih terjadi kontraksi. Artinya, sudah dua triwulan mengalami kontraksi. Indonesia ekonomi …

Read More »

PT XL Axiata Tbk Mampu Tingkatkan Laba Ditengah Pendemi Covid-19

Marketnews.id Semua pihak sudah mahfum, bila bisnis di tahun pendemi ini penuh dengan tantangan. Hampir semua sektor usaha terpapar akibat pendemi saat ini. Meskipun begitu, masih ada sektor usaha yang mampu mendulang keuntungan di saat pendemi Covid-19 masih terus berlangsung. Beberapa perusahaan yang bergerak dalam bidang kesehatan dan kebersihan, kebutuhan …

Read More »

PT Repower Asia Akan Private Placement 663,26 Juta Lembar Saham

Marketnews.id Menjadi perusahaan publik, dituntut untuk terus berkembang dan memberikan manfaat buat pemegang saham. Agar usaha dapat berkembang, perusahaan tentunya memerlukan modal. Salah satu opsi buat emiten yang baru mencatatkan sahamnya di bursa adalah melakukan private placement untuk mendapatkan tambahan modal. PT Repower Asia Tbk, perusahaan properti ini akan melakukan …

Read More »