Home / Otoritas / Bursa Efek Indonesia (page 464)

Bursa Efek Indonesia

Dirut Garuda : Dana Talangan Belum Cair. Manajemen Harus Jaga Cash Perusahaan

Marketnews.id Mengelola arus kas di tengah pendemi Covid-19 buat usaha penerbangan memang tidak mudah. Seperti diketahui, hampir seluruh maskapai penerbangan di dunia telah melakukan PHK dan Bahkan ada yang sudah menutup usahanya. PT Garuda Indonesia Tbk, sebagai maskapai penerbangan pembawa bendera nasional ini juga mengalami hal sama dengan perusahaan penerbangan …

Read More »

Tiga Emiten Indonesia Masuk Radar JP Morgan

Marketnews.id Mendapat rekomendasi posistif dari Investment Bank sekaliber JP Morgan, boleh berbangga diri. Tiga emiten asal Indonesia, yakni PT Astra Internasional Tbk, PT United Tractors dan PT Ace Hardware Indonesia masuk dalam daftar 12 saham di Asean dengan tingkat keyakinan tinggi pada periode Juli 2020. JP. Morgan menambah tiga emiten …

Read More »

BEI : Transaksi Harian Nyaris Rp8 Triliun Meningkat 23,5 Persen Dalam Sepekan

Marketnews.id Pekan ini 6- 10 Juli, perdagangan saham mengalami peningkatan signifikan. Indek saham bertahan di posisi spikologis baru yakni 5.000. Mampukan pekan depan kinerja perdagangan yang positif ini terus bertahan dan meningkat. Selama sepekan perdagangan Bursa Efek Indonesia (BEI) atau periode 6-10 Juli 2020, rata-rata nilai transaksi harian ( RNTH …

Read More »

Pendapat Hotel PT Dafam Property Drop 50-75 Persen di Semester I 2020

Marketnews.id Bisnis hotel salah satu bidang usaha yang paling terpapar pendemi Covid-19. Bahkan PT Dafam Property Indonesia Tbk, telah memperkirakan akan mengalami penurunan pendapatan dan penurunan laba bersih hingga 75 persen di semester pertama 2020. Emiten pengelola properti dan hotel PT Dafam Property Indonesia Tbk (DFAM) mengaku bisnis anak usaha …

Read More »

BRI Berhasil Jual SBN ORI 017 Rp2,19 Triliun Dari 2.842 Investor

Marketnews.id Lagi, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk melampaui target yang sudah ditetapkan. Sebagai salah satu mitra distribusi Pemerintah dalam memasarkan dan menjual Surat Berharga Negara (SBN), BRI mampu menjual SBN ORI seri 017 sebesar Rp2,19 triliun. Padahal, target awal, hanya mematok penjualan sebesar Rp500 miliar. Bank BRI Tbk.(BBRI), sebagai salah …

Read More »

PT Bumi Serpong Damai Revisi Target 2020

Marketnews.id Sepanjang kuartal pertama 2020, PT Bumi Serpong Damai Tbk, mengalami penurunan laba bersih signifikan dari Rp700 miliar menjadi Rp 300 miliar. Pendemi Covid-19, menjadi faktor utama menurunnya pendapatan perseroan. Dengan diberlakukannya protokol kesehatan membuat mall yang dikelola perseroan hampir tiga bulan ditutup dan berdampak pada Pendapatan perseron. PT Bumi …

Read More »

BEI : Sudah 38 Surat Utang Diterbitkan Dengan Nilai Rp31,21 Triliun

Marketnews.id Menerbitkan surat utang, merupakan salah satu cara untuk mendapatkan modal usaha. Hingga pekan pertama Juli 2020, sudah 28 perusahaan menerbitkan obligasi atau surat utang dengan nilai mencapai Rp 31,21 triliun. Sepanjang tahun 2020, sudah ada38 surat utang yang berasal dari 28 perusahaan tercatat yang menerbitkan obligasi maupun sukuk hingga …

Read More »

BEI : Sedang Soroti Emiten Berpotensi Delisting

Marketnews.id Menjadi perusahaan publik memang tidak mudah. Tapi, kembali menjadi perusahaan privat, sangat mudah. Satu aspek keterbukaan tidak dipenuhi dengan sengaja, emiten akan sangat berpotensi di depak dari status sebagai emiten atau perusahaan publik. Bursa Efek Indonesia (BEI), saat ini sedang memantau sejumlah perusahaan tercatat yang berpotensi dihapus atau di-delisting …

Read More »

Pefindo : Emisi Obligasi Tahun ini Maksimal Rp100 Triliun

Marketnews.id Disaat pendemi Covid-19 ini, banyak perusahaan kesulitan likuiditas akibat melemahnya perdagangan dan transaksi karena adanya Berbagai pembatasan. Logikanya, bila dunia usaha kesulitan likuiditas, biasanya dunia usaha akan mencari pendanaan lewat penerbitan obligasi atau surat utang. Bila tahun lalu, penerbitan obligasi dari korporasi jumlahnya mencapai Rp147 triliun. Di tahun pendemi …

Read More »

PT Solusi Bangun Indonesia Keluarkan Dividen Rp 24,95 Miliar

Marketnews.id Memang, tidak ada ketentuan emiten harus memberikan dividen kepada kepada pemegang saham dalam jumlah atau prosentase tertentu. Bahkan, bila dianggap perlu, emiten bisa tidak memberikan dividen kepada pemegang sahamnya. Keuntungan yang diperoleh tahun lalu disimpan sebagai cadangan buat operasional emiten atau perusahaan. PT Solusi Bangun Indonesia (SMCB), membagikan dividen sebesar Rp24,95 …

Read More »