August 21, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
PT Kalbe Farma Tbk hingga pertengahan November mendatang akan membeli kembali saham perseroan yang sudah beredar di pasar. Kebijakan membeli kembali saham ini telah mendapat persetujuan pemegang saham dan restu dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Perseroan menyiapkan dana maksimal sebesar Rp 250 miliar untuk membeli saham tersebut, dimana dana di …
Read More »
August 20, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews. Bisnis sektor usaha infrastruktur termasuk bisnis yang ikut terpapar akibat pendemi Covid-19. Adanya pembatasan pergerakan manusia, secara langsung berdampak pada aktifitas perusahaan yang bergerak dalam bidang infrastruktur. PT Nusantara Infrastructure Tbk salah satu emiten yang bergerak dalam bidang usaha jalan tol. Energi hingga Air, mampu melewati tantangan tersebut dengan …
Read More »
August 20, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kinerja keuangan PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) di semester pertama tahun 2021 menunjukkan peningkatan. Tugu Insurance berhasil membukukan laba tahun berjalan sebesar Rp 142,43 miliar sampai dengan Juni 2021, atau naik sebesar 44,7% dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya yaitu sebesar Rp 98,42 miliar. …
Read More »
August 20, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Menerbitkan obligasi baru untuk melunasi obligasi yang akan jatuh tempo merupakan hal yang biasa dikalangan dunia usaha. PT Indah Kiat Pulp and Paper Tbk, memiliki rencana yang telah terstruktur dan terukur untuk melakukan rencana kerja perusahaan salah satunya lewat pembiayaan ekspansi usaha melalui penjualan obligasi maupun Sukuk. PT Indah …
Read More »
August 19, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Mulai hari ini hingga hingga besok 20 Agustus 2021, PT Adhi Karya Persero Tbk (ADHI) menawarkan obligasi berkelanjutan III tahap II 2021 senilai Rp 673,5 miliar. Tingkat bunga yang ditawarkan antara 7,5 persen-9,55 persen per tahun. Secara keseluruhan, emiten properti ini akan menerbitkan obligasi berkelanjutan dengan total nilai Rp …
Read More »
August 18, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sinergi antar dua enititi bisnis yang sejenis dan diluar kelompok usaha memang jarang terjadi secara terbuka. PT Perintis Triniti Properti Tbk, gandeng mitra usaha PT Sentul Golf Utama untuk mengembangkan lahan di kawasan Sentul Bogor. Langkah menggandeng PT Sentul Golf Utama ini merupakan langkah strategis perusahaan untuk masuk pada …
Read More »
August 17, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Jelang perayaan HUT RI ke-76 tahun, Subholding Gas PT Perusahaan Gas Negara Tbk melalui afiliasinya PT Saka Energi Indonesia (PGN SAKA), anak perusahaan di bidang hulu minyak dan gas bumi, berhasil mencatatkan penambahan produksi hidrokarbon sebesar 7.300 BOEPD, dari 5.700 BOEPD menjadi 13.000 BOEPD dari Wilayah Kerja Pangkah. Produksi …
Read More »
August 17, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Likuiditas yang rendah menjadi alasan lembaga rating Fitch Ratings menurunkan peringkat obligasi Senior senilai USD300 juta yang diterbitkan oleh anak usaha APLN, APL Realty Holdings PTE Ltd pada Juni 2017. Rating diturunkan dari level CCC+ menjadi CCC. PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) melaporkan kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) …
Read More »
August 16, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Cisadane Sawit Raya Tbk lakukan refinancing atas utang yang dimiliki. Lewat kucuran kredit dari Bank Mandiri Tbk, sebesar Rp 345 miliar, perusahaan sawit ini dapat menata kembali struktur keuangan agar lebih sehat. Kredit baru yang didapat, memiliki tingkat bunga yang lebih rendah dan masa waktu yang lebih panjang. …
Read More »
August 16, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Emiten yang bergerak di bidang properti dan pengembang kawasan, sepanjang semester pertama tahun ini mengalami peningkatan kinerja secara serentak. PT Ciputra Development Tbk, salah satu emiten yang mampu meningkatkan kinerjanya di semester pertama tahun ini. Stimulus yang diberikan Pemerintah untuk pembelian properti menjadi salah satu penyebab meningkatnya penjualan properti …
Read More »