April 12, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.is Dalam bisnis energi dan gas, tahun 2020 lalu merupakan tahun yang penuh tantangan dan ujian. Setidaknya ada tiga penyebab kinerja perusahaan minyak dan gas mengalami kerugian signifikan. Pertama, harga migas yang rendah. Kedua, rendahnya permintaan dan ketiga kerugian akibat selisih kurs. PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS) salah satu …
Read More »
April 11, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sejak diluncurkan pada tahun 2018, kemitraan Pertashop terus dikembangkan, tidak hanya menggandeng Kementerian Dalam Negeri pada tahun 2020 namun juga Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi serta Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (KemenkopUKM). tahun 2021, Pertashop juga berkolaborasi dengan Pesantren untuk menunjang dan memberi manfaat yang …
Read More »
April 11, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.is Sepanjang tahun 2020 lalu, PT Pembangunan Perumahan Persero Tbk (PTPP), mengalami penurunan kinerja yang signifikan. Penyebabnya tidak lain lantaran pendemi Covid-19 yang membuat langkah perseroan terhambat. Pendapatan usaha anjlok 32,84 persen.. Laba perusahaanpun tergerus dari Rp819,98 miliar menjadi Rp 128,75 miliar atau turun hingga 84,28 persen. Lalu, langkah apa …
Read More »
April 10, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pertamina menepati komitmennya untuk segera memberikan biaya perbaikan fasilitas umum dan fasilitas sosial yang terdampak insiden di Kilang Balongan pada Sabtu (10/4) bertempat di Kecamatan Balongan. Tim internal Pertamina telah berhasil memverifikasi 61 unit fasum dan fasos di 6 desa terdampak yakni Desa Balongan, Rawadalem, Sukareja, Sukaurip dan Tegalurung …
Read More »
April 10, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak cara untuk mempromosikan suatu produk massal nasional. Seperti diketahui, disaat seluruh dunia terpapar oleh pendemi Covid-19, semua negara menutup diri. Akibatnya, semua negara harus memanfaatkan sumber daya yang ada agar dapat bertahan dan memberdayakan potensi yang sudah dimilik. Bank Mandiri sebagai bank nasional ikut terpanggil untuk mempromosikan produk …
Read More »
April 10, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Bisnis di bidang perbankan memang sarat dengan modal dan teknologi. Jadi tidak heran bila bank di tuntut untuk terus memperkuat modalnya bila ingin terus berkembang. PT Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk, dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPS) telah memutuskan untuk tidak melakukan pembagian dividen. Laba yang diperoleh perseroan …
Read More »
April 9, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Penantian nasabah pemegang polis PT Asuransi Jiwasraya sudah terjawab, setelah menunggu begitu lama akan nasib polis yang mereka miliki. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui Surat Keputusan Dewan Komisioner OJK No. Kep-19/D.05/2022 tentang pemberian izin Usaha di Bidang Asuransi Jiwa kepada PT Asuransi Jiwa IFG. Dengan hadirnya PT IFG, diharapkan …
Read More »
April 9, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pasca insiden di area Tangki T-301 Kilang Balongan, selain memberi perhatian penuh pada upaya penanganan dampak di masyarakat, Pertamina juga fokus pada pemulihan operasi kilang setelah sebelumnya sempat dilakukan normal shut down pada saat terjadinya insiden untuk meminimalisir dampak. Tahapan start up sudah dimulai sejak 31 Maret 2021 dengan …
Read More »
April 8, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Biofarma Persero Tbk sudah mendapat kepastian untuk menerima 35 Juta vaksin mandiri yang akan digunakan oleh pihak swasta untuk diberikan kepada karyawan dan keluarga karyawan. Seperti diketahui untuk vaksinisasi mandiri akan digunakan vaksin Covid-19 merk Sinopharm, CanSino, dan Sputnik V. Direktur Utama PT Bio Farma, Honesti Basyir mengungkapkan …
Read More »
April 7, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Indeks saham syariah akan semakin bertambah di perdagangkan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Seperti diketahui, saham syariah telah mulai diperkenalkan dan diperdagangkan sejak satu dekade lalu. Bila pada awalnya baru ada satu indeks syariah. Dalam waktu dekat tepatnya pada pertengahan bulan Ramadhan tahun ini, BEI akan meluncurkan indeks syariah …
Read More »