January 17, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak faktor yang menentukan keberhasilan manager investasi dalam pengelolaan dana. PT Ashmore Indonesia Tbk, tahun ini mencatat kinerja positif salah satunya didukung oleh masuknya aliran dana asing yang membuat performa investasi positif. Emiten manajer investasi PT Ashmore Asset Management Indonesia Tbk. membukukan kenaikan total dana kelolaan atau asset under management (AUM) …
Read More »
January 16, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Pertamina EP, kontraktor kontrak kerja sama di bawah pengawasan SKK Migas sekaligus anak usaha Pertamina Persero, berhasil menambah produksi minyak 751 BOPD dari Sumur BNG-A1 di Adera Field. Jumlah produksi tersebut 500% dari target awal sebesar 150 BOPD. Secara ekuivalen produksi minyak dan gas dari Sumur BNG-A1 mencapai …
Read More »
January 16, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Memberikan pelayanan terbaik buat pelanggan, itulah yang dilakukan oleh PT Telkomsel buat pelanggannya yang terkena bencana gempa di Sulawesi Barat. Telkomsel berusaha secepat mungkin memulihkan komunikasi masyakarat. Terhubungnya kembali komunikasi antar warga tentunya banyak membantu banyak masyarakat yang sedang dilanda bencana. PT Telkomsel terus berupaya maksimal untuk dapat memulihkan …
Read More »
January 16, 2021
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Dalam beberapa bulan ke depan, pemerintah berharap dana kelolaan Sovereign Wealth Fund (SWF) akan masuk sebesar USD 20 miliar atau sekitar Rp 280 triliun. Dana yang besar ini diharapkan jadi sumber pendapatan lain buat Pemerintah selain pasar modal investasi tidak langsung dan BKPM dalam bentuk investasi langsung. Indonesia Investment …
Read More »
January 16, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pasar memang sulit diprediksi. Pihak penjual ingin barang atau saham yang akan dijual dengan harga yang tinggi. Sementara pihak pembeli ingin membeli barang atau saham dengan harga yang lebih murah. PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO), saat pasar modal dilanda krisis pada bulan Maret tahun lalu, …
Read More »
January 15, 2021
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Industri farmasi dan turunannya kembali mendapat insentif pajak dalam rangka penanganan pendemi Covid-19. Insentif yang selama ini sudah dinikmati industri farmasi bahkan diperluas dan diperpanjang hingga akhir tahun ini. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Hestu Yoga Saksama memaparkan, berbagai insentif pajak dalam rangka …
Read More »
January 15, 2021
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Sepanjang tahun 2020 lalu, likuiditas perbankan sangat terjaga dengan baik mencapai Rp 2.111 triliun dibandingkan tahun sebelumnya hanya sebesar Rp 1.250 triliun. Dana pihak ketiga juga tumbuh 11,11 persen. Sayangnya, dana tersebut tidak optimal dimanfaatkan oleh perbankan untuk penyaluran kredit. Bahkan dibanding tahun sebelumnya, kredit terkontraksi sebesar 2,41 persen. …
Read More »
January 15, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Mulai membaik harga jual ekspor batubara belakangan ini, membuat emiten produsen batubara kembali optimistik akan meraih keuntungan di tahun 2021 ini. PT Bayan Resources Tbk (BYAN) optimistik dapat menjual batubara tahun ini sekitar 34 juta ton. Apalagi, perseroan sendiri telah memiliki kontrak penjualan. Menurut Manajemen BYAN, hingga akhir Desember …
Read More »
January 15, 2021
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Terjadinya peningkatan utang luar negeri (ULN), salah satunya disebabkan oleh peningkatan penarikan netto ULN Pemerintah. Selain itu penguatan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS juga berkontribusi pada peningkatan ULN berdenominasi rupiah. Marketnews.id Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia hingga akhir November 2020 lalu sebesar USD416,6 miliar. ULN ini terdiri dari …
Read More »
January 15, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pada pertengahan Maret 2021 mendatang Medium Term Notes (MTN) 2018 Tahap II PT Kimia Farma Tbk (KAEF) senilai Rp 600 miliar akan jatuh tempo. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) memberikan rating buat MTN “idAA-“. Rating ini menilai PT KAEF mampu untuk memenuhi komitmen keuangan jangka panjang atas efek utang …
Read More »