Home / Headline (page 431)

Headline

PT Elnusa Tbk Gelar RUPSLB Rombak Jajaran Direksi Di Akhir Tahun 2021

Marketnews.id Tahun baru dengan direksi baru. PT Elnusa Tbk (ELSA) akhir tahun lalu menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) dengan agenda tunggal pergantian direksi. Selain itu, perseroan juga menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPS). dengan agenda perubahan anggaran dasar perusahaan. Pemegang saham menyampaikan terima buat para direksi …

Read More »

PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Bor Tiga Sumur Sekaligus Di Tiga Lokasi Pada Hari Pertama 2022

Marketnews.id Banyak cara untuk memulai sesuatu yang baru agar mendapat hasil optimal. PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) memiliki tradisi tajam sumur setiap pergantian tahun. Untuk tahun ini, PHR lakukan langsung tajak sumur di tiga lokasi sekaligus di hari pertama 2022. Harapannya, target 500 sumur yang akan di bor akan tercapai …

Read More »

PT Jasa Armada Indonesia Tbk (IPCM) Teken Kontrak Pengadaan Tiga Kapal Pandu Dan Satu Kapal Tunda

Geliat ekonomi memasuki kuartal ketiga dan keempat tahun lalu terus berlanjut pada kuartal pertama tahun 2022 ini. Dunia usahapun ikut meningkat belanja modalnua termasuk rencana ekspansi usaha. PT Jasa Armada Indonesia Tbk (IPCM) ikut merasakan dampak geliat ekonomi, melalui kontrak pengadaan tiga kapal pandu dan satu unit kapal tunda dengan …

Read More »

Pemerintah Larang Ekspor Batubara Sepanjang Januari 2022, Hingga PLN Terpenuhi Kebutuhan Batubaranya

Marketnews.id Demi kepentingan yang lebih luas dan menyangkut stabilitas ekonomi nasional, Pemerintah melarang pemegang ijin tambang untuk melakukan ekspor batubara hingga kebutuhan batubara nasional terpenuhi khususnya PLN dapat menyalurkan listriknya kepada pelanggan dengan normal. Pemerintah melarang ekspor batubara periode 1 hingga 31 Januari 2022 bagi pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) …

Read More »

Stanmore SMC Holding Pty Ltd (SMC) Anak Usaha PT Dian Swastika Sentosa Tbk Ambil Alih Saham Dampier Coal Senilai USD 1,35 Miliar

Marketnews.id PT Dian Swastika Sentosa Tbk (DSSA) akan menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa ( RUPSLB) pada 7 Februari 2022 untuk meminta persetujuan pemegang saham untuk mengambil alih saham Dampier Coal (Queensland) Pty Ltd sebesar USD 1,35 miliar. Transaksi ini termasuk material karena nilai nya setara dengan 71,79 persen …

Read More »

Kementrian PUPR Targetkan Panjang Jalan Tol Terbangun sebanyak 3.500 KM Di 2024

Marketnews.id Hingga akhir 2021 lalu, jumlah panjang jalan tol yang sudah terbangun dan beroperasi sebanyak 2.457 Km. Kementerian PUPR menargetkan hingga 2024 jumlah panjang jalan tol bertambah jadi 3.500 Km. Artinya dalam dua tahun ke depan Pemerintah menargetkan akan membangun 1.000 Km lagi jalan tol. Sebuah peluang bisnis infrastruktur yang …

Read More »

Bank Muamalat Right Issue 39,810 Miliar Lembar Saham Dengan Harga Nominal Rp 30 Per Saham

Marketnews.id Satu lagi tahap pembenahan sudah dilalui oleh Bank Muamalat Indonesia Tbk setelah mendapat dana segar sebesar Rp 1 triliun. Dana segar dari Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) akan digunakan untuk penambahan modal dalam komponen Tiger 1 serta serta buat ekspansi bisnis perseroan. PT Bank Muamalat Indonesia Tbk telah mendapatkan …

Read More »

Bank Amar Indonesia Optimistik Dapat Penuhi Ketentuan Modal Inti Rp3 Triliun Di 2022

Marketnews.id Guna memenuhi ketentuan modal inti buat bank buku II sebesar Rp 3 Triliun di 2022, manajemen Bank Amar Indonesia Tbk (AMAR) optimistik dapat memenuhi ketentuan permodalan dengan melakukan penawaran saham terbatas atau rights issue sebanyak 20 miliar lembar saham dengan nilai nominal Rp 100 per saham. Bank Amar Indonesia …

Read More »

PT Bundamedik TKB (BMHS) Akuisisi Saham Dan Aset PT Pintu Ilmu Senilai Rp 53 Miliar

Marketnews.id PT Bundamedik Tbk (BMHS) terus melebarkan sayapnya dengan berbagai cara diantaranya akuisisi Rumah Sakit yang berada di daerah yang memiliki potensi untuk tumbuh lebih baik. Kali ini giliran Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Azzahrah di Palembang Sumatera Selatan. Melalui akuisisi ini, perseroan berharap RSIA Azzahrah dapat dikembangkan melalui …

Read More »

PT PLN Akan Gunakan PMN Sebesar Rp 5 Triliun Untuk Program Listrik Desa

Marketnews.id Penyertaan Modal Negara (PMN) pada beberapa lembaga negara dan BUMN yang memiliki tugas khusus dari Pemerintah tetap harus dapat dipertanggungjawabkan oleh pengelolanya dalam hal ini direksi atau manajemen. Pertanggungjawaban ini diwujudkan dalam bentuk komitmen dan menandatangani pakta integritas dalam bentuk Key Performance Indicators (KPI) yang dituangkan pada kontrak kerja …

Read More »