Marketnews.id Meskipun jumlah pendapatan bersih PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) meningkat jadi Rp2,46 triliun sepanjang semester pertama tahun ini, namun perseroan mengalami peningkatan beban pokok pendapatan jadi Rp1,29 triliun yang berdampak pada laba yang diperoleh perseroan menjadi Rp 464,64 miliar. Laba bersih PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) pada semester I …
Read More »