MarketNews.id-Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) menargetkan pembangunan PLTS Atap sebesar 300 MWp selama periode 2024 – 2025. “Langkah ini sebagai upaya mengurangi emisi karbon untuk mendukung Indonesia mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060,” kata Head of Investor Relation NCKL, Lukito Kurniawan Gozali, dalam Emitalk PT IndopPremier Sekuritas secara daring, Jumat …
Read More »Realisasi Investasi Sepanjang 2022 Capai Rp1, 207,2 Triliun, Naik 34 Persen Dibanding Tahun Lalu
MarketNews.id Sepanjang tahun 2022 lalu, realisasi investasi yang masuk Indonesia alami peningkatan sebesar 34 persen jadi Rp 1,207,2 Triliun. Investasi lewat Penanaman Modal Asing (PMA) mendominasi dengan total realisasi investasi sebesar Rp 654,4 triliun atau 54,2 persen. Sedangkan investasi dari dalam negeri atau PMDN sebesar Rp 552,8 triliun setara 54,2 …
Read More »PT PP Presisi Tbk (PPRE) Dapat Tambahan Kontrak Baru Senilai Rp 1,8 Triliun
MarketNews.id Kontrak kerja merupakan urat nadi buat perusahaan jasa konstruksi seperti PT PP Presisi Tbk. Belum lama ini, BUMN konstruksi ini mendapat jasa kontrak proyek tambang nikel pada proyek Weda Bay nikel di Halmehera senilai Rp1,8 triliun. PT PP Presisi Tbk (PPRE), mendapatkan kontrak jasa tambang nikel pada proyek Weda …
Read More »Penghimpunan Dana di Pasar Modal Indonesia Tembus Rp 335,8 Triliun Hingga Awal Desember 2021
Marketnews.id Pasar Modal Indonesia sepanjang tahun ini mencatat kinerja positif dan jauh lebih baik dibanding tahun 2020. Dari sisi jumlah perusahaan atau emiten baru yang tercatat dibanding dengan bursa Asean, capaian yang di raih merupakan yang terbanyak. Begitu juga dari sisi pertumbuhan, pasar modal Indonesia masih dalam posisi tertinggi. Belum …
Read More »