MarketNews.id- Azara Alpina Sdn Bhd Milik Tan Yu Yeh telah berhasil membawa pulang dana Rp3,74 triliun dari hasil penjualan 2.267.135.400 lembar atau 9 persen kepemilikan saham pada Daya Intiguna Yasa (MDIY). Pelepasan saham lama itu melalui initial public offering (IPO) MDIY yang resmi tercatat pada papan perdagangan BEI, Kamis 19 …
Read More »BI Catat, Modal Asing Keluar Pasar Keuangan Domestik Pekan Kedua Agustus Sebesar Rp 14,59 Triliun.
MarketNews.id Keluar masuk dana asing yang investasi pada instrumen saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) terus bergerak dan berfluktuasi sesuai dengan ekspektasi para pemodal asing.Dalam dua pekan pertama bulan Agustus 2023, dana asing yang keluar dari BEI sebesar Rp 16,04 triliun. Sementara dana yang masuk BEI sepanjang 2023 hingga 10 …
Read More »Sepekan Perdagangan Saham Di BEI, Rata-rata Transaksi Harian Naik 9,25 Persen Jadi Rp 21,74 Triliun
Marketnews. id Ditengah berguguran nya pasar modal di Amerika dan Eropa serta kekhawatiran terjadinya stagflasi, Bursa Efek Indonesia (BEI) justru catat peningkatan rata rata transaksi harian menjadi Rp 21,74 triliun. Kekhawatiran terjadinya Bearish di pasar modal negara maju, justru membuat semakin menarik nya pasar modal di negara berkembang termasuk Indonesia …
Read More »