Home / Otoritas / Bursa Efek Indonesia (page 310)

Bursa Efek Indonesia

Pertamina Hulu Energi (PHE) Resmi Kuasai Mayoritas Saham PT Elnusa Tbk Sebesar 51 Persen

Marketnews.id Konsolidasi yang dilakukan oleh PT Pertamina Persero terhadap seluruh anak usahanya satu per satu sudah rampung. Seperti diketahui, PT Elnusa Tbk (ELSA) memiliki segmentasi bisnis yang lengkap dalam jasa energi dari hulu hingga hilir. ELSA siap berkolaborasi dan bersinergi mendukung Pertamina grup. PT Elnusa Tbk (ELSA) memperoleh pemberitahuan resmi …

Read More »

Laba PT Global Mediacom Tbk Naik Jadi Rp 957,05 Miliar Di Kuartal III 2021

Marketnews.id PT Global Mediacom Tbk atau lebih dikenal dengan nama MNC Media merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang investasi pada perusahaan-perusahaan yang bergerak dalam bidang usaha media dan telekomunikasi. Dalam sembilan bulan terakhir di tahun ini, emiten yang pernah dimiliki oleh keluarga Cendana ini mencatat kinerja positif dan bertumbuh …

Read More »

Bank Neo Commerce Tbk (BBYB) Optimistik Akhir Tahun 2021 Modal Inti Bank Tembus Rp3 Triliun

Marketnews.id Bisnis perbankan dikenal sebagai bisnis yang sarat dengan modal dan teknologi. Dua kompenen utama ini jadi bahan utama agar bank dapat terus tumbuh dan berkembang. Dan lebih utama lagi sebagai lembaga kepercayaan tetap terjaga. Emiten bank mini, PT Bank Neo Commerce Tbk. (BBYB) menyatakan bahwa modal inti perusahaan akan …

Read More »

Erick Thohir Tunda Inbreng Saham Bank BRI Dan Bank Mandiri Ke Indonesia Investment Authority (INA)

Marketnews.id Meskipun dampak keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) minim terhadap aksi korporasi Kementerian BUMN. Tapi ada hal material yang Kementerian BUMN harus menahan langkah Inbreng saham Bank BRI dan Bank Mandiri ke Indonesia Investment Authority (INA). Kementerian BUMN menyebut terdapat dua hal besar yang menjadi dampak putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait …

Read More »

PT Indonesia Transport& Infrastruktur Tbk Akuisisi Saham PT Bhakti Coal Resources (BCR) Sebesar USD140 Juta

Marketnews.id Melambungnya harga batubara dalam setahun terakhir ini, membuat bisnis ini semakin menjadi ladang keuntungan. PT Indonesia Transport & Infrastructure berencana mengakuisisi 99,3 persen saham PT Bhakti Coal Resources senilai USD 140 juta. Seluruh proses akuisisi ini harus selesai pada semester pertama tahun 2022. PT Indonesia Transport & Infrastructure Tbk. …

Read More »

PT Indo Pureco Pratama Tbk (IPPE) Tawarkan 1 Miliar Saham Dengan Harga Rp 100 Per Saham

Marketnews.id Dalam sepekan Perdagangan saham, setidaknya ada lima calon emiten yang saat ini sedang dalam proses menawarkan sahamnya kepada publik. Calon investor disuguhkan berbagai macam emiten mulai dari produsen makanan olahan sea food hingga minyak kelapa murni. PT indo Pureco Pratama Tbk (IPPE) salah satu emiten yang saat ini sedang …

Read More »

Saham PT Krida Jaringan Nusantara dan PT Batavia Prosperindo Masuk Radar Pengawasan BEI

Marketnews.id Radar Pamantauan aktifitas transaksi saham Bursa Efek Indonesia (BEI) akan bereaksi bila harga suatu saham mengalami peningkatan atau penurunan secara tidak wajar atau tanpa alasan tertentu. Bila ini terjadi, Radar BEI akan memberi peringatan agar investor memperhatikan dan memantau terus informasi yang dikeluarkan oleh emiten bersangkutan dan mencermati pola …

Read More »

PT PP Presisi Tbk (PPRE) Hingga Nopember 2021 Telah Raih Kontrak Baru Rp5,3 Triliun

Marketnews.id Kapasitas dan kapabilitas PT PP Presisi Tbk dalam pengembangan pertambangan, kembali dipercaya dengan diperolehnya tambahan kontrak baru pada pertambangan nikel Weda Bay. Dengan tambahan kontrak baru tersebut, emiten anak usaha BUMN ini mendapat kontrak sebesar Rp 504 miliar. Dengan jumlah kontrak baru yang diraih sepanjang tahun ini, perseroan telah …

Read More »

PT Panca Mitra Multiperdana (PMMP) Catatkan Laba Bersih USD 8,5 Juta. Penjualan Ekspor Jadi Andalan

Marketnews.id Bisnis pengolahan makanan siap saji, masih memiliki potensi besar buat pasar ekspor. PT Panca Mitra Multiperdana Tbk (PMMP) manfaatkan peluang ini dengan membangun pabrik pengolahan yang jumlahnya mencapai delapan pabrik. Hingga kuartal III-2021 PT Panca Mitra Multiperdana Tbk (PMMP) berhasil mencatatkan kinerja positif dan tercermin dari pendapatan serta laba …

Read More »

PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS) Siap Gelontorkan Dividen Interim Sebesar Rp 578,38 Miliar

Marketnews.id PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS), dapat dibilang royal dalam memberikan dividen buat pemegang sahamnya. Masih dalam tahun ini, tepat pada Juni 2021 lalu emiten pengembang ini memberikan dividen tunai buat pemegang sahamnya sebesar Rp 313 miliar. Kini, buat tahun buku 2021 perseroan berencana mengeluarkan dividen interim sebesar Rp 578,38 …

Read More »