Home / Otoritas / Bursa Efek Indonesia (page 245)

Bursa Efek Indonesia

GIAA Mulai Lakukan Strategi Restrukturisasi Armada Dengan Kembalikan Bombardier CJR-1000 Ke Lessor

MarketNews.id Pengembalian armada yang tidak sesuai dengan karakteristik pasar termasuk bagian dari rencana restrukturisasi usaha PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA), yang merupakan bagian dari intensifikasi rencana strategis perusahaan dalam rangka percepatan pemulihan kinerja usaha. Pengembalian armada merupakan bagian dari langkah transformasi GIAA guna memperkuat fundamental operasional yang solid. PT Garuda …

Read More »

Rayakan 22 Tahun Berkiprah Di Pasar Modal, Mandiri Sekuritas Luncurkan MOST Carnaval

MarketNews.id Menyikapi momentum peningkatan investor retail di pasar modal Indonesia selama pandemi dan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-22 yang jatuh pada tanggal 31 Juli 2022, PT Mandiri Sekuritas menyelenggarakan MOST Carnaval bertema “Investasi untuk Indonesia”. MOST Carnaval adalah bagian dari program untuk memperluas literasi dan inklusi keuangan …

Read More »

PT Utama Radar Cahaya (RCCC) Debut Awal Di pasar Perdana Masuk Zona Merah

MarketNews.id Pasar memang sulit untuk ditebak. Awal perdagangan saham tidak selalu jadi ukuran keberhasilan emiten baru mencatat saham. Debut pertama saham PT Utama Radar Cahaya (RCCC) awal perdagangan saham berjalan alot dan masuk zona merah. Banyak faktor yang mempengaruhi mengapa harga RCCC masuk zona merah dan berat untuk kembali ke …

Read More »

Tingkatkan Modal Inti, Bank Bumi Arta Tbk (BNBA) Rights Issue 1,38 Miliar Saham Baru

MarketNews.id Hingga akhir Desember 2022, PT Bank Bumi Arta (BNBA) harus menambah modal inti agar sesuai ketentuan permodalan perbankan. Untuk memenuhi ketentuan tersebut, BNBA berencana menambah modal inti dengan melakukan penawaran saham terbatas maksimal sebanyak 1,38 miliar lembar saham. Proses ini masih menunggu persetujuan pemegang saham lewat Rapat Umum Pemegang …

Read More »

PT Metrodata Electronics Tbk (MTDL) Optimistik Raih Pertumbuhan Laba 20 Persen Di 2022

MarketNews.id Mulai bergerak dan bertumbuhnya perekonomian secara nasional disambut optimistik oleh manajemen PT Metrodata Electronics Tbk (MTDL) perusahaan penyedia jasa solusi dan distribusi digital ini, akan lebih fokus lagi garap bisnis segmen solusi dan konsultasi digital serta distribusi digital yang terus tumbuh sepanjang semester pertama tahun ini. Pada semester I-2022 …

Read More »

Sepekan Perdagangan Saham, Nilai Rata-rata Transaksi Harian Naik 20,55 Persen Jadi Rp 14,14 Triliun

MarketNews.id Kebijakan agresif The Fed dalam menangani inflasi tampaknya disambut positif oleh pasar modal Indonesia, selama sepekan perdagangan seluruh indikator perdagangan berubah positif. Imbal hasil obligasi juga sedikit menguat di pasar ekuitas dalam empat hari berturut-turut dengan hasil positif. Selama sepekan terakhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) atau periode …

Read More »

PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR) Raih Laba Bersih USD40,5 Juta Di Semester I 2022

MarketNews.id Optimisme pelaku usaha salah satunya dapat dilihat dari peningkatan penggunaan listrik yang digunakan untuk berproduksi. PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR) sebagai penyedia listrik di kawasan industri mencatat peningkatan penggunaan listrik yang berdampak pada kinerja keuangan perseroan. Sepanjang semester pertama tahun ini POWR alami peningkatan kinerja. Peningkatan ini menjadi salah …

Read More »

PT Bumi Resources Tbk (BUMI) Tidak Bagikan Di viden Buat Pemegang Sahamnya

MarketNews.id Memang tidak ada kewajiban buat emiten untuk membagikan dividen buat pemegang saham setiap tahunnya. Namun lazimnya, bila perusahaan mendapat untung, sudah sewajarnya pula membagikan keuntungan perusahaan kepada pemegang saham lewat pembagian dividen. PT Bumi Resources Tbk (BUMI) untuk tahun buku 2021 terpaksa tidak memberikan dividen buat pemegang sahamnya. Alasannya, …

Read More »

PT Indika Energy Tbk Jual Semua Kepemilikan Sahamnya Di PT Petrosea Senilai USD146. 580.000

MarketNews.id Penjualan saham PT Indika Energy Tbk (INDY ) di PT Petrosea Tbk, jadi langkah nyata INDY untuk mengurangi eksposure di bisnis batubara sejalan dengan komitmen INDY untuk mencapai 50 persen pendapatan dari sektor non batubara pada tahun 2025 dan netral karbon pada 2050. INDY diyakini akan mengkaji portofolio bisnisnya …

Read More »

PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII) Raih Laba Bersih Rp 663 Miliar Di Semester I 2022 Atau Naik 30 Persen

MarketNews.id Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII) sepanjang semester pertama tahun ini catat kinerja positif. Seiring dengan peningkatan kegiatan bisnis dan perdagangan pada semester pertama tahun ini, total kredit bank tumbuh 8,1 persen jadi Rp 106,81 triliun. Rinciannya diantaranya adalah pertumbuhan kredit di pimpin oleh segmen kredit global banking yang tumbuh …

Read More »