August 12, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Proses restrukturisasi keuangan yang dilakukan oleh PT Waskita Karya Persero Tbk (WSKT) diharapkan dapat tuntas dalam kuartal ketiga dan keempat tahun ini. Seperti diketahui, WSKT meskipun sedang melakukan restrukturisasi keuangan, perusahaan holding konstruksi ini terus melakukan ekspansi usaha dalam bentuk penyertaan lewat anak usahanya. Hingga semester pertama tahun ini, …
Read More »
August 11, 2021
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Dua hari setelah alih kelola Wilayah Kerja (WK) Rokan, Menteri BUMN Erick Thohir, Wakil Menteri BUMN Pahala Nugraha Mansury, Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati dan Direktur Utama PT PLN Zulkifli Zaini berkunjung ke Blok Rokan pada Selasa (10/08). Kunjungan tersebut untuk meninjau langsung WK migas yang baru …
Read More »
August 11, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Buat perusahaan induk seperti PT Wijaya Karya Tbk, kebutuhan anak usaha perlu juga diperhatikan agar kontribusi usaha tetap mengalir buat induk usaha. Guna mempertahankan kepemiliki mayoritas, PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) harus menambah modal anak usaha perseroan yakni PT Wijaya Karya Realty Sebesar Rp 775 miliar. Dimana penambahan modal …
Read More »
August 11, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Bali Towerindo Sentra Tbk (BALI) mendapat fasilitas kredit dari Bank Mandiri senilai Rp 200 miliar dengan jangka waktu lima tahun. Sebagian besar pinjaman tersebut akan digunakan pelunasan obligasi berkelanjutan I Bali Tower tahap I tahun 2020. PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. memberikan fasilitas kredit term loan 5 senilai …
Read More »
August 11, 2021
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Indeks Penjualan Riil (IPR) sepanjang bulan Juli 2021 lalu, secara bulanan masih terkontraksi -8,3 persen dari sebelumnya sebesar -12,8 persen. Perbaikan penjualan sebagian besar disokong oleh penjualan makanan dan minuman serta tembakau. Bank Indonesia mengungkapkan, dari hasil survei yang dilakukannya pada Juli 2021, kinerja penjualan eceran diyakini akan membaik …
Read More »
August 10, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sinergi antar BUMN di era Erick Thohir sebagai Meneg BUMN terus dipacu. Sinergi kali ini dilakukan oleh PT Pertamina Hulu Rokan yang mengelola blok Rokan yang baru saja diambil alih oleh Pertamina. PT PLN akan menyediakan seluruh kebutuhan listrik buat keperluan blok Rokan. Sebelumnya, PLN Membeli pembangkit listrik yang …
Read More »
August 10, 2021
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Mulai awal tahun depan, Bank Indonesia (BI) akan menerapkan Peraturan Bank Indonesia (PBI) No. 23/10/PBI/2021 tentang pasar uang. Peraturan baru ini dikeluarkan dengan maksud tercipta pasar uang yang likuid, efisien, transparan dan berintegritas yang mendukung pengembangan dan pendalaman pasar keuangan secara keseluruhan dan sekaligus dapat mendukung tersedianya alternatif sumber …
Read More »
August 10, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Elnusa Tbk (Elnusa) (ELSA) melanjutkan kinerja keuangan pertengahan tahun ini dengan tetap fokus pada strategi bisnis jangka panjang. Perseroan mencatatkan pendapatan usaha Semester 1 2021 Rp3,7 triliun atau tumbuh 2,2% dibandingkan dengan semester 1 di tahun sebelumnya, Laba bruto sebesar Rp282 miliar dan laba operasi sebesar Rp127 miliar. …
Read More »
August 10, 2021
Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Predikat sebagai pasar modal terbaik di Asean, tampaknya masih akan diraih oleh pasar modal Indonesia. Dari sisi jumlah perusahaan baru yang akan mencatatkhan sahamnya, setidaknya sudah ada 83 perusahaan atau calon emiten yang masuk dalam antrian. Bila teralisasi, maka jumlah emiten baru yang tercatat di BEI akan lebih dari …
Read More »
August 10, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Pasar modal Indonesia telah berusai 44 tahun hari ini. Banyak capaian positif yang diraih oleh insan pasar modal Indonesia. Presiden Joko Widodo berharap prestasi terus ditingkatkan dan tetap waspada mengingat kuartal ketiga tahun ini akan dilalui lebih berat dibandingkan kuartal kedua. Presiden Joko Widodo meminta agar industri pasar modal …
Read More »