September 23, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina Hulu Energi (PHE), selaku Subholding Upstream Pertamina, mendapatkan 13 penghargaan dari SKK Migas di ajang 4th International Convention on Indonesian Upstream Oil & Gas (ICIUOG) 2023 yang dilaksanakan di Nusa Dua-Bali, 20-22 September 2023.Adapun penghargaan diberikan kepada Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) yang terafiliasi dengan PHE. ’’Terimakasih …
Read More »
September 23, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT PGN Tbk sebagai Subholding Gas Pertamina bersama EMCL, HCML, dan Pertamina EP & Petronas bersama-sama bersinergi dalam upaya meningkatkan ketahanan pasokan gas bumi nasional. Upaya ini dilakukan PGN sesuai dengan komitmen perusahaan untuk menjaga ketahanan pasokan energi. Penandatanganan 4 perjanjian tersebut ditandatangani oleh Direktur Strategi dan Pengembangan Bisnis …
Read More »
September 22, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
MarketNews.id Rekayasa keuangan memang diperlukan agar perusahaan mampu memberikan kinerja terbaik buat semua stakeholder. PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR) baru aja lakukan restrukturisasi keuangan dengan mengganti sistem pembayaran dan mengurangi jumlah utang obligasi. Dengan langkah di atas, emiten penyedia listrik ini dapat melakukan penghematan signifikan. PT Cikarang Listrindo Tbk (POWR) …
Read More »
September 22, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Untuk mendukung target Net Zero Emission (NZE), Pemerintah Indonesia mewujudkan komitmen dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). PT Pertamina (Persero) menjalin kerja sama dengan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) untuk mengembangkan Pertamina Sustainable Energy Center (Pusat Energi Berkelanjutan) di IKN. Penandatanganan Nota Kesepahaman Pertamina dengan OIKN dilaksanakan hari ini, …
Read More »
September 22, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Keputusan Bank Indonesia (BI) mempertahankan tingkat Suku Bunga BI 7 – Saya Reverse Repo Rate (BI7-DRRR) sebesar 5,75 persen mendapat respon positif dari pasar. Sementara untuk Suku bunga deposit facility tetap 5 persen dan Suku bunga lending facility masih dilevel 6,5 persen. “Keputusan mempertahankan suku bunga ini sebagai konsistensi …
Read More »
September 21, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Perjalanan bisnis suatu perusahaan penuh dengan gejolak dan tantangan. Apalagi buat perusahaan publik. Segala sesuatu yang berdampak terhadap jalannya aktifikas usaha harus dilaporkan kepada otoritas bursa agar tidak terjadi spekulasi atas kinerja perusahaan. PT Bukaka Teknik Utama Tbk (BUKK) dalam laporannya ke PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menjelaskan, perusahaan …
Read More »
September 21, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Optimisme perekonomian nasional yang akan terus membaik, sudah direspon oleh dunia bisnis untuk ekspansi usaha. PT Lontar Papyrus Pulp&Paper Industry menawarkan Obligasi Berkelanjutan II Tahun 2023 sebesar Rp 1,8 triliun yang diterbitkan dalam tiga seri dengan tingkat bunga berbeda. Sejumlah seri memiliki kupon di atas 10 persen. Dalam prospektus …
Read More »
September 21, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id BP Berau Ltd (bp), operator Tangguh, bertindak atas nama Kontraktor Kontrak Kerja sama Bagi Hasil (PSC) Tangguh, dan PT Kilang Pertamina Internasional (Pertamina), hari ini menandatangani Memorandum of Understanding (MoU). Kesepakatan ini dibuat untuk kerja sama dalam mendukung studi yang akan dilakukan Pertamina mengenai potensi pasokan gas dan injeksi …
Read More »
September 20, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) mulai kembangkan bisnis lewat jalur UMKM dengan menggandeng Fintech P2P Lending di tanah air. Langkah gandeng Fintech merupakan langkah strategis dan efektif guna menekan biaya cost yang tinggi bila dilakukan sendiri oleh BMRI.Hasil, kolaborasi dengan Fintech ini telah terbukti efektif, dimana hingga akhir akhir …
Read More »
September 20, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Salah satu faktor utama untuk menciptakan sektor keuangan lebih berintegritas, memiiki daya saing dan risilensi, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus menyempurnakan penerapan tata kelola agar sektor keuangan khususnya perbankan agar semakin pruden. POJK ini, diterbitkan untuk semakin alert buat pemilik bank soal tata kelola agar lebih pruden dalam hadapi …
Read More »