September 28, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.is PT Mandiri Sekuritas mendorong masyarakat untuk berinvestasi sekaligus mendukung pembangunan nasional melalui Obligasi Negara Ritel seri 022 (ORI022) yang dapat dibeli dengan mudah melalui platform digital sbn.most.co.id. ORI adalah salah satu instrumen investasi Surat Berharga Negara (SBN) yang ditawarkan kepada individu atau perseorangan, Warga Negara Indonesia. Selain berperan dalam …
Read More »
September 28, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Mandiri Sekuritas memberikan beasiswa sebesar Rp215 juta bagi 22 mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dari berbagai kota di Indonesia yang bernaung di bawah Yayasan Karya Salemba Empat (KSE). Program beasiswa Mandiri Sekuritas – KSE ini telah berjalan 3 tahun dan mendukung lebih dari 90 mahasiswa di Indonesia. Direktur …
Read More »
September 28, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Memang tidak selalu emiten BUMN yang masuk Bursa saham akan meraih untung besar dipasar sekunder saat dicatatkan. Ada emiten BUMN yang masuk pasar sekunder langsung meningkat harganya dan menguntungkan pemegang saham publik yang membeli di pasar perdana. Tapi ada juga emiten BUMN begitu masuk pasar sekunder harganya menurun. Beberapa …
Read More »
September 28, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Buat bisnis jasa, marketing jadi salah satu juru kunci buat keberhasilan suatu usaha termasuk dalamnya bisnis penerbangan. PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) hari ini menandatangani nota kesepahaman dengan Ikatan Alumni ITB (IA ITB) untuk memaksimalkan potensi kedua entitas khusus nya melalui penyediaan konektivitas udara bagi seluruh anggota IA ITB …
Read More »
September 28, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dengan kinerja keuangan saat ini, Astra Group akan fokus pada transisi portofolio secara bertahap. Bisnis Astra Group mulai dari otomotif dan jasa keuangan hingga pertambangan dan properti dan memiliki hampir 189.000 karyawan, menurut situs webnya. Jardine Cycle & Carriage Ltd. adalah pemegang saham terbesarnya dengan kepemilikan 50,1 persen. Saham …
Read More »
September 27, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Guna meningkatkan kinerja usaha yang lebih baik, PT Link Net Tbk (LINK) mendapat pembiayaan berbasis syariah dari Bank Permata Tbk (BNLI). Pinjaman berjangka waktu 60 bulan ini dipastikan tidak mengandung benturan kepentingan. Sebelumnya, LINK baru aja diakuisisi oleh PT Axiata Tbk sebuah perusahaan operator telekomunikasi seluler di Indonesia. XL …
Read More »
September 27, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Fungsi PT Bursa Efek Indonesia (BEI) sebagai penyelenggara perdagangan saham kembali beraksi dengan menghentikan perdagangan saham PT Saraswati Griya Lestari Tbk (HOTL), emiten ini dinilai tidak memiliki kepastian atas kelangsungan usaha perseroan. Dihentikan sementara perdagangan saham ini, agar semua pihak yang berkepentingan untuk selalu memperhatikan keterbukaan informasi yang disampaikan …
Read More »
September 26, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Manajemen PT Toba Surimi Industries Tbk (CRAB) secara resmi mengumumkan salah satu Komisaris Perseroan , yakni Budi Satria melakukan pembelian saham di pasar reguler secara bertahap hingga kepemilikan langsung di CRAB menjadi sebanyak 335.798.500 lembar saham atau setara dengan 16,707 persen dari total saham beredar. Komisaris PT Toba Surimi …
Read More »
September 25, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas
MarketNews.id Sepekan perdagangan Saham di lantai Bursa Efek Indonesia (BEI), seluruh indikator perdagangan alami penurunan kecuali Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) alami peningkatan sebesar 0,14 persen. Melemahnya perdagangan saham Pekan ini tidak lepas dari penantian sikap Bank Indonesia terhadap tingkat suku bunga acuan yang baru diputuskan pada akhir pekan lalu. …
Read More »
September 25, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Buat perusahaan investasi, keluar masuk investasi pada perusahaan pilihan merupakan hal yangg lumrah. PT Lenox Pasifik Investama Tbk (LPPS), melepas seluruh saham yang dimiliki di PT Star Pasific senilai Rp 63,8 miliar. Seluruh dana hasil perusahaan akan digunakan pada perusahaan lain sebagai tempat investasi. LPPS sebelumnya adalah perusahaan sekuritas …
Read More »