June 3, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Pertamina (Persero), telah menyiapkan protokol atau Standar Operasional Prosedur (SOP) di SPBU dalam rangka menghadapi era New Normal. Protokol New Normal ini berlaku untuk pekerja, pelanggan, pemasok maupun mitra selama operasional di SPBU. VP Corporate Communication Pertamina Fajriyah Usman mengatakan, protokol New Normal di SPBU ini adalah penyempurnaan …
Read More »
June 2, 2020
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Buat bisnis perbankan, pendemi Covid-19 menjadi tantangan tersendiri buat manajemen agar lebih inovatif untuk mengeluarkan atau memperkenal jasa baru buat nasabah yang sebagai besar terpapar Covid-19. Kondisi pandemi virus corona (Covid-19), membuat industri perbankan jauh lebih selektif dan berhati-hati dalam menjalankan bisnis, termasuk dalam menyalurkan kredit. Direktur Utama PT …
Read More »
June 2, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pendemi Covid-19 sudah menyasar seluruh aspek kehidupan termasuk dalam dunia bisnis. Bisnis pariwisata, bisnis paling awal yang menderita akibat pendemi ini. Dan seluruh tujuan wisata dunia mengalami nasib yang sama. Mampukah bisnis pariwisata dalam negeri segera bangkit. Wabah Corona yang belum berakhir di berbagai negara termasuk Indonesia, memukul telak …
Read More »
June 2, 2020
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Pemerintah lewat Otoritas Jasa Keuangan (OJK), komit untuk mendukung lembaga keuangan agar dapat bertahan dan mampu melewati tantangan dalam krisis global saat ini. Caranya, beberapa stimulus dan pendukungnya akan terus dikeluarkan sesuai kebutuhan. Otoritas Jasa Keuangan berkomitmen untuk tetap menjaga keberlangsungan bisnis lembaga jasa keuangan yang cukup terdampak akibat …
Read More »
June 2, 2020
Corporate Action, Finansial, Fokus, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Rendahnya tingkat inflasi sepanjang bulan Mei lalu sudah diperkirakan banyak pihak. Merebaknya pendemi Covid-19 berdampak pada berkurang bahkan hilangnya pendapat sebagai besar masyarakat menjadi penyebab rendahnya tingkat inflasi bahkan terjadinya deflasi di beberapa kota. Badan Pusat Statistik (BPS), merilis angka inflasi pada Mei 2020 sebesar 0,07 persen month to …
Read More »
June 2, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Naik kelas, merupakan suatu kebanggaan tersendiri. Apalagi, naik status pencatatan saham dari papan pengembangan ke papan utama Bursa Efek Indonesia (BEI). Dicatatkan di papan utama BEI, tentunya memiliki konsekuensi yang lebih ketat dibanding dicatatkan di papan pengembangan. PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC), resmi mengalami perubahan kelas pencatatan di …
Read More »
June 1, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kepedulian terhadap tenaga kesehatan yang sedang berjuang menanggulangi pendemi Covid-19 terus berlangsung. Kini giliran tenaga kesehatan yang berjuang di Bali, mendapat fasilitas yang diprakarsai oleh Kementerian Pariwisata dan ekonomi kreatif (Kemenparekraf) dan Bali Paragon Resort Hotel dengan memfasilitasi akomodasi bagi tenaga kesehatan Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri Universitas Udayana. …
Read More »
June 1, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Kehati hatian, modal utama buat masyarakat yang akan melakukan investasi. Kewaspadaan, adalah langkah selanjutnya agar investasi yang dilakukan tidak merugikan. Upaya yang dilakukan oleh satgas waspada investasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk mewaspadai beberapa lembaga keuangan ilegal berkedok koperasi yang ditenggarai melakukan pelanggaran patut diapresiasi oleh Kementerian Koperasi dan …
Read More »
June 1, 2020
Corporate Action, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pelaku bisnis dan industri, siap menjalankan kebijakan strategis yang diarahkan pemerintah dalam upaya pemulihan sektor industri dan ekonomi nasional khususnya dalam tatanan kehidupan normal baru. Pelaku usaha, menyambut baik sejumlah kebijakan strategis yang telah dijalankan oleh Kementerian Perindustrian dalam mendukung aktivitas sektor industri sebagai upaya memacu pertumbuhan ekonomi nasional …
Read More »
June 1, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Perilaku masyarakat banyak yang berubah selama masa pandemi Covid-19. Salah satunya adalah saat melakukan transaksi perbankan. Bila selama ini nasabah datang langsung ke kantor cabang atau kantor kas. Kini nasabah justru memanfaatkan transaksi online guna keperluan perbankannya. Selama masa pembatasan sosial berskala besar ( PSBB ) akibat adanya wabah …
Read More »