July 14, 2020
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Hingga Semester pertama tahun 2020 ini, manajemen PT Bukit Asam Tbk, memperkirakan akan mengalami penurunan laba bersih antara 25 hingga 50 persen dibanding tahun lalu. Penurunan signifikan diatas diantaranya akibat pendemi Covid-19 yang hingga kini belum tahu kapan akan berakhir. Manajemen PT Tambang Batubara Bukit Asam (Persero) Tbk (PTBA), …
Read More »
July 14, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pertamina terus mewujudkan komitmennya untuk mengoptimalkan tingkat komponen dalam negeri (TKDN). Salah satunya melalui sinergi dengan Perusahaan Galangan Kapal BUMN yang tergabung dalam KIM (Klaster Industri Manufaktur), dalam rangka pembangunan dan pemeliharaan atau perawatan kapal milik Pertamina. Menindaklanjuti sinergi yang sudah terbangun sebelumnya, Pertamina Group menandatangani perjanjian potensi kerja …
Read More »
July 13, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Hari ini, genap 28 tahun lahirnya Bursa Efek Indonesia (BEI). Siapa nyana di usai ke 28 ini, BEI mampu menjadi bursa terdepan di Asia Tenggara mengalahkan bursa tetangga. Capaian yang telah diraih oleh BEI, merupakan jalan panjang yang penuh dengan liku liku antara semangat ke daerahan dan semangat memiliki …
Read More »
July 13, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Upaya pemerintah untuk meringankan beban Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), diperpanjang hingga Desember 2020 lantaran masih banyak UMKM yang belum memanfaatkan keringanan dari pemerintah ini. Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak), Kementerian Keuangan mencatat ada sekitar 201 ribu usaha mikro, kecil, dan menengah ( UMKM ) yang memanfaatkan insentif …
Read More »
July 13, 2020
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Pria kelahiran Surabaya 24 Februari 1965 ini memulai karirnya di Bank Indonesia sejak 1991 sebagai staf di Departemen Pengelolaan Moneter dan menjadi peneliti ekonomi junior hingga tahun 2000. Seperti diketahui, Komisi XI DPR akhirnya memilih Doni Primanto Joewono sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia setelah menjalani uji kelayakan pada pekan …
Read More »
July 13, 2020
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) yang dilakukan oleh Bank Indonesia (BI) pada semester kedua tahun ini, terjadi penurunan kegiatan usaha pada seluruh sektor. Kegiatan dunia usaha pada kuartal kedua tahun ini mengalami penurunan yang cukup dalam. Hal ini sebagai imbas dari pandemi Covid-19 yang menghambat kegiatan produksi dan …
Read More »
July 13, 2020
BUMN, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Hingga akhir Juni 2020, Bank Rakyat Indonesia (BRI) telah merestrukturisasi 2,9 juta nasabah Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dengan nilai kredit yang direstrukturisasi mencapai Rp 176,6 triliun. PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, kembali menegaskan komitmen untuk melakukan restrukturisasi dan menyelamatkan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah akibat dampak …
Read More »
July 13, 2020
BUMN, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Pertamina Lubricants, anak perusahaan PT Pertamina (Persero) yang mengelola bisnis pelumas domestik dan internasional meraih penghargaan Aliansi Strategis Nasional & Global Terbaik I Kategori Anak Perusahaan di ajang Anugerah BUMN Awards 2020. Penghargaan diterima langsung oleh Direktur Sales & Marketing PT Pertamina Lubricants, Andria Nusa. Penghargaan ini merupakan …
Read More »
July 12, 2020
BUMN, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas
Marketnews.id PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) III kembali meluncurkan 1 unit Pertashop di Kabupaten Sumedang, di Desa Tarikolot, Kecamatan Jatinunggal. Kehadiran Pertashop kerjasama Pertamina dengan Pemerintah Desa Tarikolot sebagai upaya untuk mendekatkan akses energi ke masyarakat pedesaaan dengan harga sama di SPBU. Kades Tarikolot, Andar saat peresmian …
Read More »
July 12, 2020
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Mengelola arus kas di tengah pendemi Covid-19 buat usaha penerbangan memang tidak mudah. Seperti diketahui, hampir seluruh maskapai penerbangan di dunia telah melakukan PHK dan Bahkan ada yang sudah menutup usahanya. PT Garuda Indonesia Tbk, sebagai maskapai penerbangan pembawa bendera nasional ini juga mengalami hal sama dengan perusahaan penerbangan …
Read More »