January 3, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial & Trading Pertamina, kembali melakukan penyesuaian harga jual produk-produk BBM non subsidi atau jenis bahan bakar umum (JBU). Harga baru yang berlaku per 3 Januari 2023 pukul 14.00 WIB. Hal ini disampaikan langsung oleh Menteri BUMN Erick Thohir, pada Selasa 3 Januari 2023. …
Read More »
January 3, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dari target defisit sebesar 4,5 persen dari PDB, ternyata Pemerintah mampu menekan laju defisit hanya sebesar 2,85 persen jadi Rp464, 3 Triliun. Dibanding tahun lalu, alami penurunan 40,1 persen atau sebesar Rp 775,1 triliun. Pengurangan defisit ini merupakan prestasi tersendiri buat Kementerian Keuangan. Dimana beberapa pos pendapatan negara melebihi …
Read More »
January 3, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.Guna merestrukturisasi PT Krakatau Steel Tbk (KRAS), banyak sudah langkah strategis dilakukan manajemen KRAS agar emiten besi dan baja ini terus mencatat kinerja positif. Salah satu langkah restrukturisasi KRAS adalah melakukan divestasi saham serta go- publikkan PT Krakatau sarana Infrastruktur (KSI). PT Krakatau Sarana Infrastruktur (KSI), anak usaha PT Krakatau …
Read More »
January 3, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Jasnita Telekomindo Tbk (JAST), tuntaskan pembelian saham Innovax Call Centre Pte Ltd, dengan membeli perusahaan asal Singapura ini, JAST jadi pemegang saham pengedali perusahaan jasa call center. Dimana jasa call center ini juga akan jadi bagian bisnis perseroan untuk dikembangkan di dalam negeri. PT Jasnita Telekomindo Tbk (JAST) jadi …
Read More »
January 3, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Bursa Efek Indonesia (BEI), akhirnya mencabut status suspensi saham PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) hari ini Selasa, 3 Januari 2023. Pelepasan suspensi ini dengan catatan saham GIAA diperdagangkan di papan pengembang dengan kode” X” atau dalam pengawasan khusus dan notasi “E” yang mencerminkan bahwa Emiten penerbangan ini masih mengalami …
Read More »
January 2, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Fokus, Headline, Opini, Otoritas Jasa Keuangan
Oleh : Zulkarnain SitompulPemerhati Perbankan MarketNews.id UU Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK) mengatur keberadaan PIKK untuk memperkuat pengaturan konglomerasi keuangan yang diamanatkan UU No.21/2011 tentang OJK (UU OJK). Berdasarkan press rilis OJK pada peluncuran POJK No.45/2020 tentang Konglomerasi Keuangan, terdapat 45 grup usaha yang termasuk konglomerasi keuangan yaitu …
Read More »
January 2, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pasar modal Indonesia termasuk yang mampu bertahan dari gejolak ekonomi global sepanjang tahun 2022 lalu. Di Asean, posisi pasar modal Indonesia masuk dalam urutan kedua yang memiliki pertumbuhan positif setelah Singapura. Sementara pasar modal negara maju di Eropa dan Amerika justru alami keruntuhan dan diperkirakan kapitalisasi pasar global alami …
Read More »
January 2, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Antrian calon emiten yang akan mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) semakin panjang. Jenis usahanyapun semakin beragam dan jumlah dana yang akan diraih pun bervariasi. PT Hassana Boga Sejahtera Tbk (NAYZ) produsen makanan bayi ini akan memulai proses penawaran sahamnya kepada publik dengan harga sekitar Rp 100-120 per …
Read More »
January 2, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Laju Inflasi di bulan Desember biasanya relatif lebih tinggi dibandingkan bulan lainnya. Seperti diketahui, setiap bulan Desember terjadi peningkatan permintaan yang biasa terjadi saat liburan sekolah, perayaan Natal dan libur akhir tahun. Meskipun begitu Desember 2022, tingkat inflasi sebesar 0,66 persen merupakan yang tertinggi dalam tiga tahun terakhir. Pada …
Read More »
January 2, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Presiden Joko Widodo meresmikan pembukaan perdagangan Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2023 di Gerdung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, pada Senin, 2 Januari 2023. Dalam sambutannya, Presiden menyampaikan bahwa pasar modal Indonesia pada tahun 2022 memiliki capaian yang baik di tengah turbulensi ekonomi dunia. “Kita juga patut bersyukur bahwa indeks …
Read More »