Recent Posts

BEI : Kapitalisasi Pasar Modal Indonesia Naik 15 Persen Di 2022 Jadi USD600 Miliar Atau Rp9. 550 Triliun

MarketNews.id Wakil Presiden Republik Indonesia K.H Ma’ruf Amin, sore ini 30 Desember 2022 secara resmi menutup perdagangan saham masa 2022 bersamaan dengan berakhirnya massa perdagangan hari ini. Wakil Presiden berharap, tahun depan Bursa Efek Indonesia (BEI) Semakin lebih baik dan tetap waspada menghadapi gejolak ekonomi ke depan. Sementara Sri Mulyani …

Read More »

PEFINDO Kuasai 81 Persen Pangsa Pasar Pemeringkat Domestik Di 2022

MarketNews.id Di tengah situasi ketidakpastian perekonomian global yang tinggi di tahun 2022, yang ditandai oleh konflik geopolitik Rusia dan Ukraina, lonjakan tingkat inflasi dan kenaikan suku bunga yang agresif, pasar surat utang domestik menunjukkan tren pertumbuhan yang solid. PEFINDO mencatat selama tahun 2022 nilai penerbitan surat utang korporasi mencapai Rp163,63 …

Read More »