MarketNews.id- Pekan ini jadi salah satu pekan terpilu, dimana Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terjungkal hingga 4,65 persen kembali ke posisi kurang dari 7.000. Pada periode 16—20 Desember 2024, kapitalisasi pasar Bursa mengalami penurunan sebesar 3,28 persen menjadi Rp12.191 triliun dari Rp12.604 triliun pada sepekan sebelumnya. Rata-rata frekuensi transaksi harian …
Read More »OJK Terbitkan Payung Hukum Buat Pelaku Usaha Agregasi Jasa Keuangan
MarketNews.id- Otoritas Jasa Keuangan (OJK), menerbitkan payung hukum layanan agregasi produk jasa k…
Puradelta Lestari Pasang Target Pra Penjualan Rp 1,8 Triliun Di 2025
MarketNews.id- Pengembang kawasan modern terpadu Kota Deltamas, Puradelta Lestari (DMAS), menargetka…
Saratoga Investama Sedaya (SRTG) Catatkan Laba Bersih Rp3,29 Triliun Di 2024
MarketNews.id- Saratoga Investama Sedaya (SRTG) meraih keuntungan bersih investasi pada saham dan ef…
Laba ABMM Anjlok 51,9 Persen Jadi USD139,36 Juta Di 2024
MarketNews.id-ABM Investama (ABMM), alami penyusutan pendapatan sedalam 19,5 persen secara tahunan m…
Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Halal Dan HaKI Untuk Pacu Daya Saing UMKM
MarketNews.id- PT Pertamina, memfasilitasi sertifikasi Halal dan Hak Kekayaan Intelektual (HaKI) kep…
APEI, AMI Dan AEI Bersinergi Kembangkan Pasar Modal Indonesia
MarketNews.id– Asosiasi Perusahaan Efek Indonesia (APEI), Asosiasi Manajer Investasi Indonesia (AMII…
BTN Segera Luncurkan Bale Korpora Genjot Pendapatan Selain Bunga
MarketNews.id- PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN), segera meluncurkan layanan Bale Korpora by BTN, w…
GOTO Masih Alami Rugi Bersih Rp5,154 Triliun Di 2024.
MarketNews.id-Goto Gojek Tokopedia (GOTO), membukukan pertumbuhan pendapatan bersih 7,4 persen secar…
RUPS Bank BCA Tetapkan Hendra Lembong Jadi Dirut Dan Bagikan Dividen Rp300 Per Saham
MarketNews.id-Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Bank Central Asia (BBCA) tahun buku 2024 yan…
Laba Citra Borneo Utama (CBUT) Alami Penurunan 52,7 Persen Jadi Rp68,186 Miliar Di 2024
MarketNews.id-Citra Borneo Utama (CBUT, mengalami penyusutan pendapatan sedalam 5,3 persen secara ta…
Berita Terbaru
Techno9 Indonesia Tbk (NINE), Akan Diakuisisi Oleh Poh Group Asal Singapura
Harga saham PT Techno9 Indonesia Tbk (NINE), telah naik bertahap hingga 900 persen lantaran akan dibeli perusahaan asal Singapura lewat akuisisi sebesar 70 persen yang dimiliki pemegang saham pengendali. NINE sebelumnya berharga Rp9 per saham, secara bertahap terus meningkat harganya jadi Rp90 per saham. Poh Group Pte Ltd merilis pengumuman …
Read More »Akhirnya BEI Keluarkan 8 Emiten Dengan Paksa Dari Daftar Perusahaan Tercatat
MarketNews.id-Bursa Efek Indonesia (BEI) memutuskan menghapus paksa pencatatan atau force delisting saham 8 perusahaan terbuka yang telah lebih 24 bulan mengalami penghentian sementara atau suspend. Alasan lainnya, BEI menilai ke Delapan emiten itu mengalami kondisi atau peristiwa yang signifikan berpengaruh negatif terhadap kelangsungan usaha Perusahaan Tercatat, baik secara finansial atau …
Read More »Pertamina Hulu Energi (PHE) Temukan Sumberdaya Gas Bumi 1.8 Triliun kaki kubik Di Sulawesi Tengah
MarketNews.id-Dalam kurun tujuh tahun terakhir, PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina mencatat sumber daya inplace gas bumi sebesar lebih dari 1.8 triliun kaki kubik (TCF) atau hampir setara 320 juta barel minyak (MMBOE) dari penemuan eksplorasi di wilayah Sulawesi Tengah. Temuan eksplorasi tersebut berasal dari penemuan gas …
Read More »MNC Land Jual Lahan Di Tanah Lot Senilai Rp5,5 Triliun
MarketNews.id- MNC Bali Resot, anak usaha MNC Land(KPIG) akan menjual lahan di Tanah Lot, Tabanan, Bali senilai Rp5,5 triliun kepada Bumi Indah Prima. Kedua belah pihak sepakat transaksi jumbo akan rampung pada Januari 2025. Direktur Utama KPIG, M Budi Rustanto menjelaskan bahwa rencana ini akan memperkuat kontribusinya terhadap pembangunan, karena …
Read More »Sritex Akan Ajukan Peninjauan Kembali, Guna Tolak Pailit
MarketNews.id- Sri Rejeki Isman (SRIL), atau Sritex akan melayangkan permohonan Peninjauan Kembali (PK) atas putusan Mahkamah Agung yang menolak kasasinya. Sekretaris-Jenderal Perusahaan SRIL, Welly Salam mengaku belum menerima salinan amar putusan Mahkamah Agung yang menolak permohonan kasasi perseroan. “Setelah menerima amar putusan, perseroan akan melakukan upaya hukum melalui Peninjauan Kembali untuk …
Read More »PT Intraco Penta (INTA) Incar Pendapatan Utama Dari Sewa Alat Berat
MarketNews.id-Intraco Penta (INTA) meyakini tahun 2025 banyak angin segar yang akan mendukung pertumbuhan kinerja industri penyedia alat berat, alat konstruksi & pendukung, fabrikasi & infrastruktur, dan pembangkit listrik. Direktur Utama Intraco Penta, Petrus Halim mengatakan industri alat berat di Indonesia pada 2025 diprediksi akan mengalami pemulihan bertahap seiring dengan stabilisasi …
Read More »Delta Dunia Makmur (DOID) Alami Kerugian USD13,961 Juta Di September 2024
MarketNews.id-Delta Dunia Makmur (DOID), mengalami penyusutan pendapatan sedalam 1,02 persen secara tahunan menjadi USD1,349 miliar pada akhir September 2024. Direktur Utama DOID, Ronald Sutardja menjelaskan perseroan menghadapi gangguan operasional dipicu peningkatan curah hujan di Indonesia 38 persen dan Australia, 53 persen. “Inisiatif pemulihan setelah hujan (recovery after rain) yang efektif …
Read More »Sinar Mas Multiartha (SMMA), Beri Pinjaman Anak Usaha Rp400 Miliar Tanpa Bunga
MarketNews.id- Sinar Mas Multiartha (SMMA) memberi pinjaman modal kerja senilai Rp400 miliar kepada anak usahanya, Sinar Mas Multifinance pada tanggal 19 Desember 2024. Direktur SMMA, Agus Leman Gunawan menyatakan bahwa pinjaman modal kerja ini tidak dikenakan bunga bahkan tanpa waktu jatuh tempo alias perpetual bond. “Pinjaman modal ini nantinya akan dicatatkan …
Read More »Pasar Modal Indonesia Kembali Salurkan Bantuan Untuk Lingkungan Dan Pendidikan
MarketNews.id-Self-Regulatory Organization (SRO) yang terdiri dari PT Bursa Efek Indonesia (BEI), PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), pada tahun 2024 kembali menyelenggarakan kegiatan corporate social responsibility (CSR) dalam rangka 47 Tahun Diaktifkannya Kembali Pasar Modal Indonesia (HUT ke-47 Pasar Modal Indonesia). Pada kesempatan …
Read More »