January 27, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sebagai bank terbesar di Indonesia, Bank Rakyat Indonesia (BRI) terus melakukan modernisasi mengikuti perkembangan teknologi yang terus berkembang. Selain bisnis bank yang syarat dengan modal, perbankan saat ini juga harus mengikuti teknologi agar tidak ditinggalkan oleh nasabahnya. Khusus buat teknologi, bank terbesar dan fokus pada nasabah UKM ini menyiapkan …
Read More »
January 27, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kepastian hukum salah satu alat untuk meyakinkan pemodal untuk berinvestasi di pasar modal Indonesia. Setelah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merilis aturan tentang Securities Crowdfunding bulan lalu, jumlah calon penyelenggara equity Crowdfunding yang mengajukan perizinan mengalami peningkatan lantaran aturan baru tersebut memberikan kepastian hukum buat para pemodal. Otoritas Jasa Keuangan …
Read More »
January 27, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id PT Waskita Karya Tbk, saat ini sedang dalam proses menjual 9 Ruas tol yang dimilikinya. Ke sembilan ruas tol tersebut sudah ada peminatnya, dan saat ini sedang proses due diligence dan valuasi oleh calon investor. PT Waskita Karya berharap dari penjualan tol ini akan meraih dana sekitar Rp 10 …
Read More »
January 27, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Buat perusahaan publik, bayar utang dengan menerbitkan surat utang baru merupakan hal yang lumrah. PT Pan Brothers Tbk produsen produk tekstil telah mendapat restu dari pemegang sahamnya untuk menerbitkan surat utang baru senilai USD 350 juta. Sebagian hasil penjualan obligasi tersebut akan digunakan untuk membayar obligasi yang akan jatuh …
Read More »
January 26, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Usaha pihak Jepang, lewat Minister of Economic Affairs of the Embassy of Japan Tadayuki Miyashita agar konsorsium Jepang dan Indonesia dapat membentuk kerja sama sebagai Indonesia- Jepang joint operator dalam waktu dekat tampaknya akan terealisasi. Paling lambat pertengahan tahun ini, pihak CT Corp akan mengundang pihak Jepang untuk melakukan …
Read More »
January 26, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Mengandalkan ekonomi domestik itulah fokus Otoritas Jasa Keuangan (OJK) guna menggerakkan ekonomi saat ini. Besarnya potensi pemilik modal maupun investor lokal akan jadi andalan sebagai penggerak ekonomi nasional ke depan. Siapa nyana selama pendemi Covid-19, jumlah investor lokal justru meningkat tajam jadi 4 juta investor. Padahal sebelum pandemi jumlah …
Read More »
January 26, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Konsistensi adaptasi dan inovasi teknologi yang dilakukan oleh PT Indo Premier Sekuritas dalam menyongsong tantangan dan peluang baru pada era revolusi industri 4.0 , mengantarkan perusahaan sekuritas lokal ini terpilih menjadi perusahaan sekuritas ritel terbaik 2020 dalam ajang The Asiamoney Retail Brokers Pool 2020. Media ekonomi dan keuangan berskala …
Read More »
January 25, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Banyak manfaat atau benefit menjadi perusahaan publik. Salah satunya adalah, dapat menerbitkan saham baru yang sengaja dikeluarkan untuk menambah modal perusahaan. Saham baru tersebut ditawarkan kepada pihak tertentu seperti kreditur atau pemberi utang atau pemberi pinjaman kepada perusahaan. PT Darma Henwa Tbk, berencana akan melakukan penawaran terbatas atau private …
Read More »
January 25, 2021
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Setelah hampir 25 tahun digunakan sebagai alat bantu klasifikasi usaha emiten di pasar modal (Jasica). Per hari ini (25/1/2021), Bursa Efek Indonesia (BEI) memperkenalkan secara resmi klasifikasi industri bernama IDX Industrial Classification (IDX-IC) menggantikan Jakarta Stock Industrial Classification (Jasica). Salah satu alasan penggantian ini adalah, klasifikasi yang ada di …
Read More »
January 25, 2021
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Realisasi investasi yang masuk ke Indonesia sepanjang tahun lalu melampaui target. Suatu prestasi ditengah pendemi Covid-19. Menariknya, Investasi yang masuk antara di pulau Jawa dah luar Jawa sudah hampir berimbang. Fakta ini bisa jadi indikasi luar Jawa sudah memiliki daya tarik tersendiri buat tempat investasi bagi investor asing maupun …
Read More »