Home / Market & Update / Finansial (page 580)

Finansial

BI : Kebutuhan Pembiayaan Korporasi Dalam Tiga Bulan Ke Depan Akan Meningkat Tajam

Marketnews.id Hasil survai Bank Indonesia (BI) tentang permintaan dan penawaran perbankan, ada indikasi akan terjadi peningkatan dalam tiga bulan ke depan. Peningkatan permintaan khususnya untuk mendukung operasional perusahaan. Peningkatan kebutuhan pembiayaan terutama terjadi pada sektor Pertambangan, Penggalian, Pertanian, Perikanan dan Kehutanan. Berdasar survei Permintaan dan Penawaran Pembiayaan Perbankan Januari 2021 …

Read More »

PT Bank Danamon Alami Penurunan Laba Bersih 75 Persen Di 2020

Marketnews.id Setelah bank Pemerintah mempublikasikan kinerja keuangannya. Kini giliran bank swasta nasional mempublikasikan laporan keuangannya. Tidak jauh berbeda dari kinerja bank Pemerintah, bank Swasta nasional pun mengalami penurunan laba yang signifikan. PT Bank Danamon Indonesia Tbk, untuk tahun buku 2020 mengalami nasib yang sama dengan bank Pemerintah. Bank Danamon Indonesia …

Read More »

PT Maybank Indonesia Tbk Alami Penurunan Laba 38,46 Persen Di 2020

Marketnews.id Tahun 2020 lalu buat perbankan menjadi tahun yang penuh tantangan. Pendemi Covid-19 telah membuat dunia usaha terpapar dan berdampak kinerja perbankan. Hampir seluruh perbankan mengalami penurunan kinerja usaha berupa berkurangnya laba yang berhasil dihimpun. PT Maybank Indonesia Tbk salah satu bank swasta yang mengalami penurunan laba bersih hingga 38,46 …

Read More »

BI Izinkan Kredit Kendaraan Bermotor Dengan Uang Muka Nol Persen

Marketnews.id Pemerintah terus berupaya memberikan stimulus buat dunia usaha. Setelah Kementrian keuangan membebaskan pajak barang mewah buat kendaraan bermotor. Kini, Bank Indonesia (BI) mengizinkan lembaga pembiayaan atau bank tidak menarik uang muka untuk kredit kendaraan bermotor. Bank Indonesia secara resmi mengesahkan penerapan kebijakan DP 0 persen untuk kredit kendaraan bermotor. …

Read More »

Kementerian PUPR Siapkan Dana Subsidi Perumahan Senilai Rp 21,69 Triliun

Marketnews.id Pemerintah lewat Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyiapkan subsidi buat pembelian rumah sebanyak 380.276 unit dengan dana sebesar Rp 21,69 triliun. Bantuan subsidi ini dalam rangka upaya pemenuhan kebutuhan hunian layak terutama bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Apa saja persyaratan untuk mendapat bantuan subsidi ini? Kementerian …

Read More »

OJK : Bank Akan Dikelompokkan Berdasarkan Modal Inti

Marketnews.id Otoritas Jasa Keuangan (OJK) saat ini sedang mempersiapkan pengelompokan bank berdasarkan modal inti. Seperti diketahui, selama ini OJK membagi bank umum berdasarkan Kegiatan Usaha (BUKU). Pengelompokan baru ini dibuat untuk kepentingan OJK melakukan tugasnya sebagai pengawas dan untuk kepentingan statistik. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berencana untuk mengubah pengelompokan bank …

Read More »

PT Indofood CBP Beli Semua Saham IFL Di Tritoli Senilai Rp 494 Miliar

Marketnews.id PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk telah merampungkan proses pembelian seluruh saham PT Indofood Fritolay Makmur yang dimiliki oleh PT Indofood Fritolay Netherlands BV (IFL) sebanyak 49 persen senilai Rp 494 Miliar. Pembelian saham ini juga mengakhiri perjanjian lisensi dengan PepsiCo Inc setelah IFL menuntaskan semua proses persiapan penghentian …

Read More »

PT Matahari Departement Store Tbk Alami Rugi Bersih Rp 900 Miliar Di 2020

Marketnews.id Bisnis ritel seperti PT Matahari Departement Store Tbk termasuk sektor usaha yang paling terpapar oleh pendemi Covid-19. Sepanjang tahun lalu, emiten ini menutup outlet yang dimiliki dan menderita rugi bersih sebesar Rp 900 miliar. Apa langkah manajemen perseroan tahun ini agar tidak merugi, sementara daya beli masyarakat masih belum …

Read More »

Awal Maret, PT Pupuk Indonesia Rilis Obligasi Rp2,5 Triliun. Sudah Kelebihan Peminatnya

Marketnews.id Program Penawaran Umum Berkelanjutan II PT Pupuk Indonesia senilai total Rp 8 triliun, tahap selanjutnya mulai di tawarkan kepada publik awal Maret mendatang sebesar Rp 2,5 triliun. Tapi peminat obligasi ini sementara sudah mencapai Rp 6 triliun, kelebihan permintaan lebih dari dua kali. Sementara lembaga rating Fitch memberi rating …

Read More »

Pertamina : Proyek Strategis Nasional Kilang Tuban Baru Terus Berlanjut

Marketnews.id Pembebasan lahan untuk keperluan pembangunan kilang baru atau Grass Root Refinery Tuban (GRR Tuban) sudah rampung, Pertamina melalui Subholding Refining & Petrochemical, PT Kilang Pertamina Internasional memastikan pembebasan lahan sudah sesuai dengan ketentuan yang berlaku Corporate Secretary Subholding Refining & Petrochemical, PT Kilang Pertamina Internasional yang menaungi proyek GRR …

Read More »