July 3, 2022
Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.is Sepekan perdagangan saham di lantai Bursa Efek Indonesia (BEI), seluruh indikator perdagangan alami penurunan signifikan. Kebijakan Bank Sentral Amerika untuk terus meningkatkan tingkat bunga dan belum terkendalinya inflasi berdampak pula pada pasar modal Indonesia. Kinerja emiten Indonesia relatif lebih kuat tercermin sebagian besar emiten mencatat kinerja positif di tahun …
Read More »
July 2, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Setelah lebih dari dua tahun PT Trikomsel Oke Tbk sebagai perusahaan tercatat di suspensi perdagangan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI), lantaran kinerja perusahaan diragukan. Emiten ini melaporkan ke OJK sejak Maret 2022 pihak Bank BCA telah hapus bukukan utang emiten ini. Konsekuensi penghapusan utang BCA ini, tentunya akan …
Read More »
July 2, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sayap PT BSDE lewat Sinar Mas Land Ltd semakin mengembang hingga ke pusat gedung perkantoran di kota London. Lewat akuisisi kompleks perkantoran di 32-50 Strand, London senilai sekitar Rp 3,6 triliun, kini telah resmi dimiliki oleh anak usah BSDE. Akuisisi ini juga untuk memperlihatkan keseriusan perseroan dalam mencari investasi …
Read More »
July 1, 2022
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Jalan Pertamina mengemban tugas penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) dan Liquified Petroleum Gas (LPG) Subsidi menjadi ringan atas dukungan penuh Pemerintah. Hari ini Jumat, 1 Juli 2022, Pertamina telah menerima pembayaran dari pemerintah atas kompensasi penyaluran BBM dan LPG Subsidi yang telah dilakukan pada tahun 2021 sebesar Rp. 64,5 …
Read More »
July 1, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Proyeksi Pemerintah soal defisit anggaran tahun 2022 terus alami penurunan. Bila sebelumnya defisit di perkirakan sebesar 4,85 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB), lalu dikoreksi berkurang jadi 4,5 persen, dan kini Pemerintah kembali menurunkan proyeksi defisit jadi 3,92 persen dari PDB. Semakin menurunnya prediksi defisit anggaran di atas, menggambarkan …
Read More »
July 1, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Kepedulian Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) terhadap lingkungan hidup salah satunya diwujudkan dengan Penerbitan Obligasi Berwawasan Lingkungan Berkelanjutan atau green bond yang rencananya akan ditawarkan pada 18 Juli 2022. Penerbitan obligasi ini merupakan komitmen perseroan dalam mendukung serta menumbuh kembangkan kegiatan usaha berwawasan lingkungan (KUBL) khususnya sektor UKM di …
Read More »
July 1, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Jumlah Wisatawan mancanegara sepanjang bulan Mei 2022 tembus 212,3 ribu kunjungan. Dibebaskan nya tes PCR, libur Lebaran, liburan anak sekolah dan libur Waisak membuat mobilitas masyarakat tinggi disamping wisatawan mancanegara juga ikut membuat aktifitas ekonomi meningkat khususnya pada daerah tujuan wisata. Kunjungan Wisman ini merupakan jumlah tertinggi sejak awal …
Read More »
June 30, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Mantan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) Departemen Keuangan, Fuad Rahmany resmi diangkat jadi Komisaris Utama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) periode 2022-2026. Hadirnya Fuad Rahmany sebagian Komisaris PT KSEI bisa mengingatkan kembali insan pasar modal akan kiprah beliau di pasar modal Indonesia sebagai Ketua …
Read More »
June 30, 2022
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MyPertaminaPendaftaran BBM Subsidi Lewat Website MyPertamina Khusus untuk Roda Empat MarketNews.id PT Pertamina Patra Niaga (Persero) berkomitmen menjalankan amanah penugasan Pemerintah dalam menyalurkan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Dalam upaya memastikan penyaluran BBM bersubsidi bisa tepat sasaran dan tepat kuota, Pertamina menerapkan mekanisme baru yakni dengan cara pendaftaran BBM lewat …
Read More »
June 30, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Buat perusahaan berkinerja bagus dan memiliki peluang bisnis ciamik, mendapatkan pinjaman bukan hal yang sulit. Apalagi buat perusahaan publik yang memiliki peluang usaha yang masih besar dan luas. PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) dikenal sebagai emiten farmasi dan distributor obat besar, masih berencana untuk terus mengembangkan usaha dan penambahan …
Read More »