August 8, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Empat emiten baru dengan empat bidang usaha berbeda mulai diperdagangkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI). Ke empat emiten baru tersebut diantaranya adalah PT ITSEC Asia Tbk (SYBR) yang terus bertahan harganya di zona positif hingga sesi pertama perdagangan. Pada perdagangan hari ini, Bursa Efek Indonesia (BEI) menerima empat …
Read More »
August 7, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dunia persepakbolaan Indonesia telah menorehkan berbagai prestasi yang membanggakan. Sebagai bentuk apresiasi terhadap hal tersebut, PT Bursa Efek Indonesia (BEI) berkomitmen memberikan literasi pasar modal kepada komunitas pesepak bola di Indonesia melalui kerja sama dengan Yayasan Bakti Sepak Bola Indonesia. Komitmen tersebut dituangkan ke dalam Nota Kesepahaman yang ditandatangani …
Read More »
August 7, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Di luar ekspektasi publik, pertumbuhan ekonomi kuartal II 2023 mencapai 5,17 persen secara tahunan. Sedangkan secara kuartal ke kuartal tumbuh 3,86 persen. Sementara dari sisi cadangan devisa hingga akhir Juli 2023 mencapai USD137, 7 miliar. Peningkatan posisi cadangan devisa tersebut diantaranya disebabkan dari penerimaan pajak dan jasa. Badan Pusat …
Read More »
August 6, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Rata-rata volume transaksi harian selama sepekan meningkat 37,29 persen menjadi 22,507 miliar lembar saham dari 16,394 miliar lembar saham pada penutupan pekan yang lalu. Sedangkan rata-rata frekuensi transaksi harian Bursa selama sepekan mengalami perubahan sebesar 11,55 persen menjadi 1.139.039 transaksi dari 1.287.785 transaksi pada pekan lalu. Kapitalisasi pasar Bursa …
Read More »
August 6, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Pemerintah sedang menyiapkan regulasi berkaitan dengan rencana penghapus bukuan kredit macet UMKM. Untuk tahap pertama, kredit macet yang akan dihapus buku dengan jumlah kredit hingga Rp 500 juta. Tujuan dari penghapusan kredit macet ini agar UMKM tidak alami hambatan dalam mengajukan kredit dari perbankan lantaran masih memiliki kredit macet. …
Read More »
August 6, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Terus meningkatnya penggunaan jalan tol utama di Jakarta khususnya Tol JORR II, membuat Pemerintah melelang pembangunan jalan tol Layang di atas Tol JORR eksisting yang membentang dari Cikunir hingga Ulujami sepanjang 21,5 Km dengan investasi sebesar Rp 21,26 triliun. PT Nusantara Infrastructure Tbk lewat anak usaha PT Marga Metro …
Read More »
August 5, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sinergi usaha antar anak perusahaan dalam satu group yang terintegrasi mampu menghasilkan kinerja positif buat perusahaan induk. PT Trisula International Tbk (TRUS) telah membuktikan sinergi tersebut. Seperti diketahui TRIS merupakan emiten yang bergerak dalam bidang tekstil dan produk tekstil seperti garmen dan telah memiliki jalur ekspor yang kuat. Lewat …
Read More »
August 5, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Menanggapi informasi yang beredar di media terkait gaji/honorarium Dewan Komisaris termasuk Komisaris Utama, PT Pertamina (Persero) menyampaikan informasi tersebut tidak tepat. Vice President Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso menyampaikan besaran remunerasi bagi anggota Dewan Komisaris ditetapkan oleh RUPS (Rapat Umum Pemegang Saham), dan berlaku setiap tahun selama satu …
Read More »
August 4, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Kinerja PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) sepanjang semester pertama tahun 2023 ini masih alami tekanan. Menurunnya pendapatan usaha hingga 13,73 persen, membuat emiten beton precast ini alami kerugian sebesar Rp 263 miliar dari sebelumnya meraih laba bersih sebesar Rp 675,77 miliar. Akumulasi dari kerugian ini, defisit perseroan mencapai …
Read More »
August 4, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina (Persero) akan membangun berbagai infrastruktur penting berupa rumah sakit, penginapan atau hotel, dan kampus di Ibu Kota Nusantara (IKN). Direktur Strategi, Portofolio, dan Pengembangan Usaha Pertamina, A. Salyadi Saputra mengatakan, Pertamina Group melihat adanya peluang untuk melakukan pengembangan usaha di Ibu Kota Nusantara (IKN). “Pertamina merencanakan akan …
Read More »