May 24, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Industri perbankan salah satu industri yang terpapar langsung pendemi Covid-19. Jadi wajar perbankan juga mendapat perhatian dari pemerintah agar bisnis perbankan mendapat stimulus. Harapannya,perbankanpun dapat memberikan relaksasi kepada nasabahnya yang juga terpapar Covid-19. Harapannya, perbankan dapat menjalankan fungsinya sebagai intermediasi antara pemilik dana dan yang membutuhkan dana. PT Bank …
Read More »
May 23, 2020
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kepedulian terhadap sesama di dalam lingkungan Grup MIND ID, akan terus dibangun dan dipupuk untuk menghadapi pendemi Covid-19 agar masyarakat terpapar dapat dibantu dan diberdayakan. Atas arahan Meneg BUMN, Grup MIND ID memberikan semua THR direksi dan komisaris untuk membantu masyarakat yang terpapar Covid-19. Dewan Direksi dan Dewan Komisaris …
Read More »
May 23, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Ketidaktahuan dan keterpaksaan masyarakat awam, jadi ladang emas bisnis Pinjaman Online yang berkedok Koperasi Simpan Pinjam (KSP). Lewat bendera KSP, masyarakat awam mudah tergiur untuk jadi nasabah pinjaman online ilegal yang akhir nya membuat masyarakat sendiri yang dirugikan. Satgas Waspada Investasi menemukan 50 aplikasi Koperasi Simpan Pinjam (KSP) yang …
Read More »
May 23, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id PT ICBP akan membeli seluruh saham yang dimiliki oleh Pinehill Corpora sebanyak 51 persen dari total saham yang diterbitkan Pinehill Company Limited, serta seluruh saham yang dimiliki oleh Steele Lake sebanyak 49 persen. Emiten produk konsumsi, PT Indofood CBP Sukses Markmur Tbk. menandatangani perjanjian jual beli saham bersyarat dengan …
Read More »
May 23, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Setelah resmi melakukan pembayaran atas transaksi pembelian saham dari Astra Grup ke Bangkok Bank. Jajaran komisaris Bank Permata seluruhnya di isi dari pihak Pemegang saham baru yakni Bangkok Bank. Bagaimana langkah pemilik baru Bank Permata. Setelah menyelesaikan jual beli 89,12% kepemilikan saham PT Astra International Tbk. dan Standard Chartered …
Read More »
May 23, 2020
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas
Marketnews.id Pertamina berdayakan mitra binaanya untuk turut memproduksi barang dan jasa kebutuhan Pertamina yang digulirkan sebagai bantuan masyarakat di masa pandemic. Sebanyak 596 UMKM Mitra binaan Pertamina dan Rumah Kreatif BUMN (RKB) Pertamina diberdayakan untuk menjadi lebih kreatif dan inovatif. Vice President Corporate Communication PT Pertamina (persero), Fajriyah Usman menyampaikan …
Read More »
May 22, 2020
BUMN, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas
Marketnews.id Semua bisnis transportasi terimbas akibat pendemi Covid-19. Bila sebelumnya PT Garuda Indonesia, minta bantuan Pemerintah untuk mengatasi masalah keuangan nya. Kini, PT Kereta Api Indonesia (KAI) juga sampaikan keadaan keuangan akibat menurunnya jumlah penumpang. Pendapatan harian PT Kereta Api Indonesia (KAI), anjlok hingga Rp24,2 miliar selama wabah Virus Corona …
Read More »
May 22, 2020
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Setelah sempat terjadi mis komunikasi antara Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) soal pemeriksaan OJK atas tujuh perbankan yang di nilai BPK ada kelemahan. Kemarin Kamis 21/5, BPK memberikan Laporan Hasil Pemeriksaan ( LHP) ke OJK dengan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Otoritas Jasa Keuangan (OJK), …
Read More »
May 22, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Kerjasama bisnis dengan sesama usaha yang berkaitan, adalah suatu hal yang lumrah. Apalagi bila usaha patungan tersebut justru mendukung usaha utama perseron. Itulah yang dilakukan oleh PT Astra Otoparts dengan membeli aset anak usahanya sendiri. PT Astra Otoparts Tbk. lewat anak usahanya membeli aset perusahaan patungan dengan Bridgestone Corporation …
Read More »
May 22, 2020
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Headline, Korporasi, Market & Update
Marketnews.id Bertumbuhnya penjualan dan penurunan beban pokok usaha, membuat PT Indofood Sukses Makmur, perusahaan Salim Grup ini mampu meraih laba bersih di kuartal pertama tahun 2020 ini. Sementara itu, aset perseroan juga mengalami peningkatan signifikan. PT Indofood Sukses Makmur Tbk. (INDF) membukukan penjualan bersih sebesar Rp19,30 triliun pada kuartal I/2020. …
Read More »