August 18, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dalam rangka merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) berkolaborasi dengan PT Gagas Energi Indonesia selaku anak perusahaan menggelar kegiatan promo “Bajaj Gas Bumi Spesial Kemerdekaan”. Di hari spesial ini PGN ikut meningkatkan pemanfaatan gas bumi untuk kemandirian gas bumi nasional. “Tema promo bajaj kali …
Read More »
August 18, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Meskipun sejak awal tahun ini harga batubara terus alami penurunan, PT Indo Tambangraya masih tetap menampilkan catatan positif sepanjang semester pertama tahun ini. Jumlah kontrak Batubara terkoneksi yang terealisasi lebih dari 80 persen atau sejumlah 21-22 juta ton batubara. PT Indo Tambangraya Megah Tbk. (ITMG) mencatatkan kontrak penjualan batu …
Read More »
August 16, 2023
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Bisnis properti khususnya properti residensial di pasar primer secara tahunan belakangan ini terus alami peningkatan. Sedangkan dari sisi pembiayaan, berdasarkan hasil survei Bank Indonesia (BI), pembiayaan non perbankan masih jadi modal utama untuk pembangunan properti residensial, dimana pada triwulan kedua 2023 sebesar 72,8 persen dari total kebutuhan pembiayaan proyek …
Read More »
August 16, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pembangunan jalan Tol Serang- Panimbang akan jadi prioritas Kementrian PUPR setelah Tol Bocimi II sudah dapat beroperasi. Meskipun wilayah Jawa Barat termasuk daerah yang memiliki jalan Tol terpanjang, tapi untuk pembangunan Tol Serang- Panimbang sedikit tersendat. Itulah sebabnya Kementerian PUPR berharap proyek Tol ini dapat selesai agar secepat mungkin …
Read More »
August 14, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pertumbuhan industri telekomunikasi di Indonesia akan semakin besar sejalan dengan semakin canggih dan semakin tinggi layanan yang diberikan oleh operator telekomunikasi. Bisnis ini diyakini akan terus berkembang dan akan semakin banyak dibutuhkan dalam dunia usaha. Salah satu bidang usaha telekomunikasi yang belakangan ini semakin berkembang adalah pemeliharaan jaringan dari …
Read More »
August 14, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Gelombang Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI) tampaknya semakin tinggi. Berdasarkan antrian yang sudah masuk pipeline BEI setidaknya sudah ada 27 calon emiten yang sedang berproses untuk jadi perusahaan publik. Bahkan, pihak BEI memperkirakan jumlah emiten baru yang akan tercatat di BEI mencapai 90 emiten. Jumlah …
Read More »
August 13, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Berbagai upaya akan dilakukan oleh dunia usaha agar perusahaan nya masuk dalam daftar Fortune Indonesia 100. Selain mendapatkan pengakuan sebagai perusahaan berkinerja baik, manajemen juga ikut terangkat mampu membawa perusahaan lebih maju ke depan. PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) merupakan salah satu dari 100 perusahaan yang masuk dalam daftar …
Read More »
August 13, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sepekan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) berjalan datar. Masuknya emiten baru dengan kapitalisasi pasar berbeda tidak banyak mendongkrak laju Indeks saham. Bahkan, beberapa saham unggulan baru yang alami peningkatan harga signifikan belum mampu angkat Indeks tembus 7.000. Justru Rata-rata Nilai Transaksi Harian (RNTH) justru alami penurunan lebih …
Read More »
August 11, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Naiknya tarif Tol setiap dua tahun, sudah menjadi rutinitas yang dilakukan Pemerintah lewat Kementerian PUPR agar bisnis jalan Tol terus berjalan dan layanan jalan Tol semakin baik. Kenaikan tarif Tol ini, tentunya sudah lewat proses evaluasi dan penilaian apakah kenaikan layak dilakukan terhadap pengelola jalan Tol. Per 20 Agustus …
Read More »
August 11, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Lengkap sudah jejaring bisnis Astra group khususnya dibidang otomotif. Kelompok usaha ini telah memiliki rantai produksi hingga penjualan lewat platform iklan baris digital yang baru aja dibeli lewat akuisisi PT Toko Bagus, perusahaan iklan baris digital dengan merek OLX. PT Astra International Tbk. (ASII) melalui anak usahanya telah menyelesaikan …
Read More »