October 27, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) Area Kamojang, terjun langsung membantu pemadaman kebakaran di Gunung Papandayan. Kebakaran terjadi sejak hari minggu malam tanggal 22 Oktober 2023. PGE mengerahkan 1 unit fire Truck, 1 unit Fire Jeep dan 10 tim petugas pemadam kebakaran terlatih ke lokasi kebakaran. Tim …
Read More »
October 27, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Di tengah musim kemarau panjang, akses masyarakat akan air bersih menjadi salah satu isu penting sejalan dengan pentingnya air untuk menjaga kesehatan, sanitasi, dan kebutuhan dasar. Sadari hal ini, PT Pertamina (Persero) lakukan 77 program akses air bersih dan telah menjangkau lebih dari 11 ribu Kepala Keluarga di seluruh …
Read More »
October 27, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNew.id PT Pertamina (Persero) membuktikan komitmennya untuk mengembangkan produk Pertamina Sustainable Aviation Fuel (SAF) atau bahan bakar aviasi dengan campuran kandungan energi terbarukan. Hari ini, Jumat 27 Oktober 2023,Pertamina SAF akan diluncurkan melalui misi kolaboratif antara Pertamina dan penerbangan komersial Garuda Indonesia. Pengembangan SAF merupakan salah satu upaya Pertamina dalam …
Read More »
October 26, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Strategi bisnis mutlak diperlukan dalam dunia usaha. Bergabungnya bank syariah milik Pemerintah menjadi Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) salah satu contoh strategi bisnis jitu, membuat institusi baru dalam waktu singkat tapi dan langsung kokoh lewat go public. Seperti diketahui, Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) merupakan gabungan bank syariah milik …
Read More »
October 26, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Buat perusahaan yang bersifat nirlaba seperti PT Bursa Efek Indonesia (BEI), target laba bersih yang akan dicapai sebesar Rp 259,44 miliar merupakan target realistis buat sebuah badan usaha swasta. Tapi buat perusahaan nirlaba, target laba 2024 terlalu besar bila pemegang saham dalam hal ini perusahaan sekuritas belum tercukupi fasilitasnya …
Read More »
October 26, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati, raih apresiasi Bintang Corporate Social Responsibility (CSR) dalam ajang Indonesia Best Social Responsibility Awards (BESAR) 2023, yang diinisiasi oleh La Tofi School of Social Responsibility, di Jakarta, Rabu 25 Oktober 2023 Apresiasi ini diterima Nicke Widyawati sebagai pimpinan perusahaan yang memiliki tanggung …
Read More »
October 25, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Hingga sembilan bulan pertama tahun ini, PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) masih kuasai pangsa pasar hingga 74 persen. Dimana mandat yang diterima perseroan saat ini sudah mencapai Rp49,54 triliun hingga Akhir September 2023. Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) memegang mandat pemeringkatan surat utang senilai Rp49,54 triliun per September 2023. Nilai …
Read More »
October 25, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Bisnis bidang konsumer memang beragam sesuai beragamnya produk yang di jual. Hampir seluruh kebutuhan rumah tangga ada. Dan berusaha disediakan oleh bisnis ini. PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) sepanjang sembilan bulan pertama tahun ini mencatat kinerja positif meski dari sisi laba bersih alami penurunan hingga 9,1 persen walaupun dari …
Read More »
October 25, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Bank DKI kembali mencatatkan pertumbuhan kinerja positif sepanjang Kuartal III tahun 2023. Sampai dengan September 2023, penyaluran kredit Bank DKI tumbuh sebesar 6,90 persen menjadi Rp49,96 triliun, dari sebelumnya Rp46,73 triliun pada September 2022. Direktur Keuangan & Strategi Bank DKI, Romy Wijayanto melalui keterangan resmi pada Selasa 24 Oktober …
Read More »
October 24, 2023
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sektor industri hulu minyak dan gas (migas) menjadi salah satu pekerjaan yang memiliki risiko terkait dengan kesehatan dan keselamatan. Memperingati Hari Dokter Nasional yang jatuh setiap 24 Oktober, menjadi momentum komitmen PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) sebagai perusahaan hulu migas terkemuka di Indonesia saat ini dalam menjaga kesehatan dan …
Read More »