May 5, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Buat perusahaan publik dan memilki reputasi baik, langkah bisnis ke depan akan semakin mudah. PT Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) yang memiliki reputasi baik, kembali tandatangani perjanjian dengan PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) untuk memperpanjang fasilitas kredit kepada ERAA untuk masa tiga tahun ke depan. Erajaya Swasembada Tbk (ERAA) …
Read More »
May 5, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), pekan ini berbalik positif. Indeks saham naik hingga 1,4 persen setelah dalam beberapa pekan terakhir alami penurunan efek ekonomi global yang berdampak pada melemahnya harga saham. Selama sepekan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) atau periode 29 April-3 Mei 2024, rata-rata nilai …
Read More »
May 5, 2024
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Bank DKI secara konsisten menunjukkan komitmennya dalam mendukung tujuan pembangunan Berkelanjutan/Sustainable Development Goals melalui perwujudan dua program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), sekaligus peresmian Kebun Hidroponik di Rusunawa Pasar Rebo, Jakarta Timur. Selain itu, Bank DKI juga memberi Bantuan Pendidikan Bagi Penyandang Cerebral Palsy di Yayasan Pembinaan Anak …
Read More »
May 4, 2024
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Komitmen dan konsistensi Pertamina dalam menjalankan budaya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) secara berkelanjutan mendapat pengakuan dunia. Pertamina berhasil meraih enam penghargaan bergengsi dari World Safety Organization Indonesia Safety Culture Award (WISCA). Ke enam penghargaan tersebut diraih Badak LNG (3 penghargaan), Kilang Pertamina Plaju (1 penghargaan), PT Kilang Pertamina …
Read More »
May 4, 2024
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus membuktikan kinerja cemerlang hingga saat ini. PHE mencatatkan produksi minyak sebesar 548 ribu barel per hari (MBOPD) & produksi gas 2,86 miliar standar kaki kubik per hari (BSCFD) sehingga produksi migas sebesar 1,04 juta barel setara minyak per hari …
Read More »
May 4, 2024
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.is Pemegang saham emiten BUMN tahun ini dapat tersenyum manis, disaat masyarakat sedang alami krisis akibat naiknya biaya hidup, justru dapat dividen besar dari saham BUMN yang dimiliki. PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM), dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) memutuskan untuk mengeluarkan dividen tunai kepada pemegang sahamnya sebesar 72 persen …
Read More »
May 3, 2024
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sejak awal Mei 2024, rupiah secara perlahan mulai menguat terhadap dolar AS. Bank Indonesia (BI) meyakini penguatan akan berlajut hingga akhir tahun, setelah BI menaikan tingkat bunga acuan sebanyak 25 basis poin pekan lalu. Penguatan rupiah juga di dukung data non-delivery forward di luar negeri maupun domestic non-delivery forward. …
Read More »
May 3, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Radar PT Bursa Efek Indonesia (BEI), kembali Bereaksi setelah mengamati pergerakan harga saham PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) yang alami peningkatan harga yang melampaui batas atas. Langkah yang dilakukan oleh BEI normatif, untuk mengkonfirmasi pihak BREN atas terjadinya peningkatan harga saham BREN. Selain itu, pihak BEI memberi kesempatan …
Read More »
May 3, 2024
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Terus dorong penerapan transaksi non tunai di DKI Jakarta, Bank DKI gandeng komunitas Mini 4WD dalam memperkenalkan aplikasi JakOne Mobile pada penyelenggaraan JakOne Mobile Indonesia Damper Class National Championship Round I yang diselenggarakan di Jakarta, 19-21 April 2024. Partisipasi Bank DKI dalam kegiatan ini merupakan bentuk upaya Bank DKI …
Read More »
May 2, 2024
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pertamina dan United States Agency for International Development (USAID), melalui program Sustainable Energy for Indonesia’s Advancing Resilience (SINAR), melakukan penandatanganan Kerangka Acuan Kerja (KAK) 2024 pada Senin, 29 April 2024, bertempat di Gedung Grha Pertamina, Jakarta Pusat. Penandatanganan KAK ini dilakukan oleh Direktur Keuangan PT Pertamina (Persero), Emma Sri …
Read More »