Recent Posts

PHR Tajak Sumur Perdana Steamflood Penambahan Cadangan Minyak Dari Blok Rokan

MarketNews.id PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) terus berupaya dalam mencari cadangan minyak baru dalam upaya menopang energi nasional. Upaya tersebut telah berbuah manis, di mana PHR berhasil melakukan tajak sumur pertama yang merupakan bagian dari pengembangan area steamflood baru. EVP Upstream Business PHR Edwil Suzandi mengatakan, keberhasilan tajak sumur perdana …

Read More »

RUPS PALM Setujui Direksi Baru Dan Rencana Buyback 1,67 Persen Saham Dengan Dana Rp80,66 Miliar

MarketNews.id PT Provident Investasi Bersama Tbk (PALM) sebagai perusahaan investasi, melakukan pergantian direksi dan mendapatkan persetujuan untuk melakukan pembelian kembali (buyback) saham sebanyak-banyaknya Rp80,66 miliar pada Rapat Umum Pemegang Saham (“RUPS”) Tahunan dan Luar Biasa yang digelar diJakarta pada Rabu 21 Juni 2023. Presiden Direktur PALM, Tri Boewono, menyatakan pemegang …

Read More »

Erick Thohir : Pertamina Harus Berani Bersaing Dengan Perusahaan Energi Global

MarketNews.id Menteri BUMN Erick Thohir mengapresiasi capaian Pertamina sepanjang tahun 2022 melalui penerapan transformasi bisnis sekaligus sinergi yang kuat, sehingga Pertamina Group bisa mencetak kinerja terbaik sepanjang sejarah. Ke depan, seiring peningkatan kinerja keuangan, Pertamina perlu memperkuat standarisasi efisiensi dan operasional perusahaan untuk memperkuat bisnisnya. Apresiasi ini menjadi salah satu …

Read More »