June 5, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Masuknya aliran dana ke Indonesia dalam pekan pertama bulan Juni ini memang lumayan besar. Setidaknya, yang dicatat oleh Bank Indonesia (BI) dana asing ke pasar domestik Indonesia mencapai Rp 10,37 triliun. Dimana masuk ke pasar modal Indonesia sekitar Rp 4,43 triliun. Dan tidak heran, Indeks sahampun meroket lebih dari …
Read More »
June 5, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Sepekan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), seluruh indikator perdagangan naik dibanding pekan sebelumnya. Positifnya perdagangan pekan lalu tidak lepas dari dua pekan sebelumnya perdagangan statis dan cenderung melemah. Tapi buat pekan depan, perdagangan saham diperkirakan akan kembali ada aksi ambil untung yang berdampak pada melemahnya Indeks saham …
Read More »
June 4, 2022
Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Semoga hari ini menyalakan harap dan meneguhkan tekad. Bahwa Indonesia mampu hadirkan pergelangan global dengan cepat dan mutu tinggi. Semoga hari ini makin membuka mata dunia. Bahwa Jakarta adalah kota global yang berdiri sama tinggi dengan megapolitan lainnya. Ini adalah curahan hati dari Gubernur DKI Jakarta atas puncak gelaran …
Read More »
June 4, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Kepercayaan yang diberikan oleh jamaah Haji Indonesia kepada Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS), merupakan suatu kehormatan buat bank syariah milik BUMN yang baru berusia satu tahun. Dari 103.000 jemaah haji Indonesia tahun ini, 73.000 jamaah merupakan nasabah BRIS. Kesempatan dan kepercayaan inilah jadi modal buat BRIS untuk memberikan pelayanan …
Read More »
June 4, 2022
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
Marketnews.id Hingga akhir tahun 2022 ini, bank dengan katagori bank buku 2 harus memiliki modal inti sebesar Rp 3 triliun. Bank IBK Indonesia (AGRS) salah satu bank buku 2 yang harus mencukupi persyaratan modal inti sebesar Rp 3 triliun. Guna memenuhi ketentuan ini, manajemen dan pemegang saham AGRS sepakat dalam …
Read More »
June 3, 2022
Bursa Efek Indonesia, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews,id Banyak sebab mengapa perusahaan publik harus di delisting dari bursa. Salah satunya adalah harga saham perseroan dibawah Rp 51 per saham. Selain itu, bisa juga disebabkan laporan keuangan perseroan mendapat opini disclaimer atau tidak ada pendapat dari akuntan yang mengaudit. Selain itu bisa juga disebabkan perusahaan tidak membukukan pendapat …
Read More »
June 3, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Bukan mencari pembenaran, Purchasing Managers’ Indeks (PMI) Indonesia alami penurunan di bulan Mei lalu diposisi 50,8. Karena nilainya masih diatas 50, status PMI masih ekspansif. Pemerintah sendiri akan antisipasi agar risiko ini tidak menghambat laju pemuliaan ekonomi nasional. Kinerja manufaktur Indonesia pada Mei 2022 masih ekspansif yang tercermin dari …
Read More »
June 3, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Terus membaiknya harga komoditas ekspor seperti nikel, batubara, emas akan dimanfaatkan oleh manajemen PT ANTM untuk meningkatkan produksi. Disisi lain, ANTM akan fokus pada upaya pengelolaan biaya melalui program efisiensi terutama terkait beban yang dapat ditangguhkan. Aneka Tambang (Persero) Tbk (ANTM), menargetkan volume produksi dan penjualan nikel di 2022 …
Read More »
June 3, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Bisnis bank memang bisnis yang padat dengan modal dan teknologi agar dapat bersaing. Apalagi soal ketentuan permodalan yang telah ditetapkan oleh otoritas hingga akhir tahun 2022 ini untuk bank Ina Perdana Tbk (BINA) minimal modal yang harus dimiliki sebesar Rp 3 Triliun. Untuk memenuhi ketentuan permodalan tersebut, BINA akan …
Read More »
June 2, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
Marketnews.id Buat Metrodata Electronics Tbk (MTDL), dividen yang dikeluarkan hingga 25 persen dari laba bersih, merupakan suatu jumlah yang besar buat mensejahterakan pemegang saham. Emiten solusi digital ini optimistis, berbagai permintaan produk dan solusi digital trennya akan terus meningkat. MTDL melihat adanya peluang dari pemulihan kondisi bisnis di Indonesia serta …
Read More »