December 3, 2024
Bank Indonesia, BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id-Di tengah cepatnya perubahan global dan tekanan untuk beralih menuju praktik bisnis yang lebih bertanggung jawab, kebutuhan akan Standar Pengungkapan Keberlanjutan (SPK) di Indonesia semakin mendesak. Perusahaan, terutama yang terdaftar di pasar modal, kini berada di bawah pengawasan ketat dari para investor. Mereka tidak hanya diminta menyediakan laporan keuangan tetapi …
Read More »
December 2, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id-PT HM Sampoerna Tbk. (Sampoerna) berkolaborasi dengan PT Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Indonesia Business Coalition for Women Empowerment (IBCWE) menyelenggarakan agenda forum lanjutan dari program Women’s Inspiring and Networking Group (WING). Mengusung tema “Overcoming Challenges of Leadership and Care Responsibilities”, acara yang digelar di Main Hall BEI, Jakarta, Senin …
Read More »
December 2, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Delta Giri Wacana akan melakukan penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO) dengan melepas 1.666.666.700 saham baru bernominal Rp100 per lembar. Mengutip prospektus calon emiten pedagang pupuk pada laman e-IPO, Senin 2 Desember 2024 bahwa jumlah saham yang dilepas setara 25 persen dari modal ditempatkan dan disetor penuh. …
Read More »
December 2, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Ancara Logistics Indonesia (ALII) menguras kas sedalam Rp70,087 miliar untuk aktivitas operasi sepanjang 9 bulan 2024. Pasalnya, penerimaan kas dari pelanggan hanya Rp439,86 miliar. Tapi pembayaran kepada pemasok dan aktivitas operasi mencapai Rp371,74 miliar. Selain itu, ALII harus membayar karyawan Rp25,052 miliar, pembayaran pajak Rp33,13 miliar, dan pembayaran bunga pinjaman …
Read More »
December 1, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id- Perdagangan saham dalam sepekan terakhir berjalan dengan dinamis meskipun terjadi penurunan pada beberapa indikator utama perdagangan. Meskipun demikian, diluar aktivitas perdagangan saham, dipasar obligasi minat perusahaan untuk meraih dana lewat penerbitan obligasi tetap marak. Sepanjang bulan November lalu, terdapat 6 Obligasi dan 1 Sukuk yang tercatat di BEI, yaitu …
Read More »
December 1, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id-Bisnis bank, salah satu bisnis yang padat modal dan teknologi. Untuk terus berkembang, bank senantiasa harus siap dengan permodalan dan juga siap menyalurkannya agar fungsi intermediasi terpenuhi. Bank SMBC Indonesia Tbk (BTPN) akan menjual Obligasi senilai Rp 1,396 Triliun yang dikeluarkan dalam dua seri masing masing dengan jangka waktu tiga …
Read More »
November 30, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id-Bursa Efek Indonesia (BEI) akan melepas hampir semua saham dapat diperdagangkan di masa pra pembukaan atau pre opening mulai tanggal 9 Desember 2024. Sedangkan saat ini BEI hanya melepas saham dalam daftar LQ45 yang masuk saham pre opening. Menurut Direktur Perdagangan dan Pengaturan Anggota Bursa, Irvan Susandy bahwa saham papan …
Read More »
November 30, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Wajib Pajak, perlu memahami persyaratan dan ketentuan yang berlaku serta berbagai tantangannya terkait Fasilitas perpajakan di Ibu Kota Negara (IKN). Fasilitas ini dapat menjadi peluang bagi pengusaha dan investor, baik nasional maupun asing, untuk menghemat biaya sekaligus mendukung pembangunan di IKN. Tax Partner RSM Indonesia, Sundfitris LM Sitompul menjelaskan bahwa …
Read More »
November 30, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id- Para pemegang saham mayoritas seperti Anthoni Salim melalui Indoritel Makmur Internasional, masih akan mempertahanankan kepemilikan sahamnya pada Fast Food Indonesia (FAST) walau dalam lima tahun ini terus merugi. Menurut Direktur FAST, Wachjudi Martono bahwa dari hasil pembicaraanya dengan para pemegang saham mayoritas perseroan bahwa tidak ada tersirat atau tersurat …
Read More »
November 29, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-MD Entertainment (FILM), tengah mencari tambahan modal untuk kebutuhan likuiditas umum, belanja modal, modal kerja dan untuk pertumbuhan dan/atau pengembangan usaha. “Tambahan modal tersebut akan digunakan untuk pembelian saham dan/atau aset, dan/atau penyertaan saham pada satu atau lebih perusahaan dan metode transaksi lain yang sesuai,” tulis manajemen FILM dalam keterangan …
Read More »