Home / Otoritas / Bursa Efek Indonesia (page 292)

Bursa Efek Indonesia

PT Adhi Karya Tbk (ADHI) Garap Proyek Tol Semarang- Demak Senilai Rp 2,1 Triliun

Marketnews.id Emiten infrastruktur khususnya kontraktor jalan tol proyeknya terus bertambah. Apalagi bila proyek yang digarap adalah proyek infrastruktur yang ada di Kementerian PUPR. PT Adhi Karya (Persero) Tbk membuka awal tahun 2022 dengan menangkan tender jalan tol ruas Semarang- Demak 1C dengan nilai proyek Rp2,1 triliun. PT Adhi Karya (Persero) …

Read More »

PT Berkah Beton Sedaya Tbk (BEBS) Optimistik Raih Lonjakan Pendapatan Di 2022

Marketnews.id Optimisme dunia usaha khususnya di sektor infrastruktur, semakin kuat. Apalagi, Pemerintah tidak kendor untuk terus melanjutkan proyek infrastruktur. Seperti diketahui, Untuk tahun ini, dari Kementerian PUPR masih ada proyek infrastruktur yang nilai mencapai lebih Rp100 triliun. PT Berkah Beton Sedaya Tbk (BEBS) optimistik akan meraih lompatan pendapatan terlebih setelah …

Read More »

Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) Raih Kenaikan Laba Bersih Di 2021 Jadi Rp 3,03 Triliun

Marketnews.is Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) catat debut pertamanya setelah merger dengan bank syariah milik Pemerintah dengan Raihan laba bersih sebesar Rp 3,03 triliun, meningkat dibanding tahun 2021 yang hanya meraih laba sebesar Rp 2,19 Triliun. Peningkatan kinerja ini diantaranya di peroleh dari peningkatan pendapatan pengelolaan dana mudharib sebesar Rp …

Read More »

PLN : Krisis Batubara Dijamin Tidak Terulang Lagi Di PLTU

Marketnews.id Akhir tahun lalu, PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) sempat buat karena pasokan batubara buat pembangkit PLTU kekurangan pasokan. Akibatnya, Pemerintahpun harus turun tangan menyelesaikan krisis batubara yang dialami oleh pembangkit PLTU Heboh di PLN menyeret perusahaan tambang batubara yang sempat ditahan laju ekspornya lantaran harus memenuhi permintaan buat PLN. …

Read More »

Axiata Dan XL Axiata Sepakat Ambillah 66,03 Persen Saham Link Net Senilai Rp 8,72 Triliun

Marketnews.id Sejalan dengan terus meningkatnya layanan digital, XL Axiata siap untuk mewujudkan visi menjadi operator konvergensi terkemuka di Indonesia. Salah satu caranya adalah berkaloborasi dengan Link Net dengan mensinergikan kekuatan dalam konektivitas seluler, layanan broadband berbasis kabel dan konten. Atas dasar inilah sinergi perusahaan asal Malaysia ini ingin lebih serius …

Read More »

IPO PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) Akan Digelar Medio Februari

Marketnews.id Pertengahan Februari mendatang satu lagi anak usaha dari BUMN akan melego sahamnya ke masyarakat. Setidaknya ada 8 miliar lembar saham atau sekitar 28,6 persen akan dilepas oleh PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) dengan rentang harga Rp 130-200 per saham. Menarikkah saham ini sebagai tempat investasi. Mari pelajari prospektus …

Read More »

Peremajaan Armada, PT Pelita Samudera Shipping Tbk (PSSI) Jual Kapal Tua Senilai Rp 165,8 Miliar

Marketnews.id Menjual aset di saat waktu yang tepat dan harga yang bagus jadi impian setiap orang. PT Pelita Samudera Shipping Tbk (PSSI) memanfaatkan peluang pasar yang bagus disaat pasar sedang butuh pasokan kapal lantaran tingginya arus barang. PSSI berhasil menjual kapal berusia 14 tahun dengan harga tinggi dan menguntungkan buat …

Read More »

Citra Marga Nusaphala Persada Tbk (CMNP) Siap Gelar RUPSLB Cari Restu Buat Penawaran Umum Terbatas III

Marketnews.id Untuk terus bertumbuh, perusahaan membutuhkan modal guna ekspansi usaha atau menambah kapasitas produksi. Buat perusahaan publik, mendapatkan modal usaha selain dari perbankan dapat juga manfaatkan penawaran saham umum terbatas buat menambah modal. PT Citra Marga Nusaphala Persada Tbk (CMNP) pertengahan bulan Februari mendatang akan menggelar Rapat Umum Pemegang Saham …

Read More »

Net TV IPO Raih Dana Segar Rp 149 Miliar Dari Penjualan 4,37 Persen Sahamnya

Marketnews.id Buat perusahaan modern, IPO merupakan salah satu cara buat perusahaan untuk mengembangkan usaha lewat penambahan modal dari publik. PT Net Visi Media Tbk (NETV) hari ini resmi tercatat sebagai perusahaan terbuka dengan melepas 765.306.100 lembar saham dengan harga perdana Rp 196 per saham. Dari hasil penjualan saham ini, emiten …

Read More »

Laba Bersih Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) Tumbuh 232,2 Persen Di 2021 Jadi Rp 10,89 Triliun

Marketnews.id Meningkatnya laba bersih Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) di 2021 hingga Rp 10,89 triliun diantaranya dihasilkan dari pendapatan operasional sebelum pencadangan yang tumbuh 14,8 persen jadi Rp 31,06 triliun. Selain itu, upaya memperbaiki kualitas kredit lewat monitoring penanganan dan kebijakan yang efektif.membuat cost of credit membaik jadi 3,3 persen. …

Read More »