August 26, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Persaingan dalam dunia perbankan semakin fokus pada memberi kemudahan buat nasabah dengan tetap memprioritaskan keamanan. Bank Ina Perdana Tbk (BINA) milik kelompok usaha Salim Grup akan kembali membesarkan bisnis bank seperti yang pernah dimiliki sebelumnya yaitu Bank BCA. Bank INA akan menyasar UMKM dengan layanan perbankan digital. Berdasarkan data …
Read More »
August 23, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), PT Phintraco Sekuritas, dan PT RHB Sekuritas Indonesia, serta didukung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Secara simbolis melakukan penandatanganan Pencanangan Literasi dan Inklusi Pasar Modal kepada 1.000 relawan Palang Merah Indonesia …
Read More »
August 22, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id PT Bursa Efek Indonesia (BEI), bersama PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) serta didukung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melakukan penandatanganan dua Pencanangan Edukasi dan Literasi Pasar Modal pada Selasa 22 Agustus 2023. Pencanangan Edukasi dan Literasi Pasar Modal dilakukan kepada 1.000 Aparatur …
Read More »
August 21, 2023
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Otoritas Jasa Keuangan secara gradual terus menyesuaikan tuntutan bisnis yang semakin banyak dibutuhkan oleh masyarakat luas. Dilantiknya Hasan Fauzi sebagai Kepala Eksekutif Pengawasan Inovasi Teknologi Sektor Keuangan, Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto sebagai bentuk respon cepat dari amanat undang-undang nomor 4/2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU …
Read More »
August 21, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id PT Bursa Efek Indonesia (BEI), PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI), PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) didukung Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulawesi Utara, Gorontalo dan Maluku Utara (OJK Sulutgomalut), bekerja sama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Manado dan PT Phintraco Sekuritas, secara simbolis melakukan penandatanganan Pencanangan Literasi dan Inklusi …
Read More »
August 20, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Salah satu kenikmatan yang dimiliki oleh Direksi maupun Komisaris perusahaan publik, adalah opsi mendapat remunerasi saham bila kinerja usaha perusahaan terus alami peningkatan signifikan. Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) pekan lalu telah memberikan remunerasi kepada seluruh anggota direksi dan Komisaris BBNI dengan jumlah yang berbeda sesuai dengan ketentuan yang …
Read More »
August 20, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Otoritas Jasa Keuangan kembali tunjukkan tajinya dengan melakukan tindakan tegas terhadap PT Pan Arcadia Capital (PAC) lantaran perusahaan ini telah lakukan pelanggaran UU Pasar Modal. Tindakan berupa Denda Administratif dan sanksi buat manajer investasi berupa penghentian aktifitas dalam bisnis sejenis selama lima tahun. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menetapkan sanksi …
Read More »
August 20, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Meskipun aktifitas perdagangan saham Di Bursa Efek Indonesia (BEI) sudah kembali menggeliat, tapi ritme yang dihentak belum sebesar tahun lalu. Walau Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sempat menyentuh posisi 6.900 tapi belum berefek lebih panjang dan Pasar masih berkutat dalam tataran datar meskipun ada beberapa emiten baru yang memberikan …
Read More »
August 19, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Setelah alami masa suspensi perdagangan saham atau penghentian sementara selama 24 bulan, PT Siwani Makmur Tbk (SIMA) terancam akan delisting atau dihapus statusnya sebagai perusahaan tercatat. Dampak dari delisting ini sudah dipastikan akan berjalan panjang, mengingat banyaknya pemegang saham publik yang jumlahnya mencapai lebih dari 80 persen. PT Bursa …
Read More »
August 18, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dalam rangka merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) berkolaborasi dengan PT Gagas Energi Indonesia selaku anak perusahaan menggelar kegiatan promo “Bajaj Gas Bumi Spesial Kemerdekaan”. Di hari spesial ini PGN ikut meningkatkan pemanfaatan gas bumi untuk kemandirian gas bumi nasional. “Tema promo bajaj kali …
Read More »