August 15, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Produk mobil besutan Astra Group kembali mengungguli pertumbuhan pasang Pasar mobil nasional di bulan Juli 2022. Menurut catatan Gaikindo, sepanjang bulan Juli lalu, penjualan mobil oleh PT Astra International Tbk (ASII) mengalami peningkatan signifikan dibanding bulan Juni 2022. Peningkatan penjualan mobil ini tidak lepas dari semakin membaik perekonomian sejalan …
Read More »
August 15, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews,id Sepanjang semester pertama tahun ini, PT Ciputra Development Tbk (CTRA) mampu meraih pendapatan sebesar Rp 4,67 triliun atau meningkat 16,17 persen dibanding semester pertama tahun lalu. Dari pendapatan tersebut, perusahaan pengembang ini meraih laba bersih sebesar Rp 1,09 triliun atau naik 117 persen dibanding tahun lalu. Naiknya pendapatan perseroan …
Read More »
August 14, 2022
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pembatasan pembelian BBM jenis pertalite dan solar subsidi hingga kini belum direalisasi. Pemerintah masih dalam proses finalisasi dan tengat waktunyapun belum di tetapkan. Sementara stok pertalite dan solar, masih mencukupi untuk 17 hari dan 19 hari untuk kedua jenis BBM yang masih disubsidi. PT Pertamina (persero) menyebutkan menunggu keputusan …
Read More »
August 14, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Meskipun kekhawatiran terhadap resesi global mulai memberikan tekanan, harga komoditas ekspor Indonesia masih tetap mendukung kinerja ekspor. Kekhawatiran Penurunan komoditas ekspor, tampaknya masih bisa ditahan dengan masih tingginya permintaan terhadap komoditas ekspor Indonesia. Kepala Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman, memproyeksikan neraca perdagangan Indonesia pada Juli 2022 akan mencatat surplus …
Read More »
August 14, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Perdagangan saham sepanjang pekan lalu alami penurunan. Rata rata frekuensi transaksi harian di BEI alami penurunan 0,18 persen. Sementara volume transaksi harian naik 6,1 persen. Dan Indeks saham naik 0,63 persen. Selama sepekan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) atau periode 8-12 Agustus 2022, rata-rata nilai transaksi harian merosot …
Read More »
August 13, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Bank Indonesia (BI) memperkirakan akan terjadi deflasi sebesar 0,1 persen pada bulan Agustus ini. Mulai turunnya beberapa komoditas utama sampai pekan kedua bulan jadi salah satu penyebab terjadinya deflasi. Seperti cabe merah, cabe rawit, minyak goreng dan angkutan udara. Survei Pemantauan Harga Bank Indonesia (BI) memperkirakan ekonomi Indonesia akan …
Read More »
August 13, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Manajemen PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA), menunda proses Rights issue GIAA sambil menunggu laporan keuangan tengah tahunan audit dipublikasikan kepada publik. Dampak dari penundaan ini adalah tertundanya proses penawaran terbatas yang berakibat pula akan tertunda pencarian Penyertaan Modal Negara (PMN). Keputusan Right Issue atau Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu …
Read More »
August 13, 2022
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dari Rp7, 74 triliun dana yang masuk Indonesia dalam sepekan terakhir, Rp 4,29 triliun lewat SBN. Sementara sisanya sebesar Rp 3,44 triliun masuk pada Pasar saham.Sementara bila dihitung sejak awal tahun, hingga 11 Agustus lalu, dana asing yang masuk Pasar modal mencapai Rp 58,2 triliun. Sementara dana asing yang …
Read More »
August 13, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Akselerasi transformasi layanan digital terus dilakukan oleh Bank DKI, salah satunya dalam memberikan kemudahan bagi sektor UMKM. Untuk itu, pada Kamis, 11 Agustus 2022, Bank DKI bersama Bank Indonesia melakukan kegiatan monitoring on site penerapan akseptansi pembayaran digital SIAP QRIS (Sehat Inovatif dan Aman Pakai-Quick Response Code Indonesian Standard) …
Read More »
August 12, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Pasar modal Indonesia masih memiliki peluang yang lebih besar untuk meningkatkan perannya sebagai salah satu penggerak motor pembangunan. Dengan rasio kapitalisasi pasar saat ini 48 persen masih relatif kecil dibanding dengan negara ASEAN lainnya. Dengan posisi saat ini, masih terbuka peluang untuk meningkatkan peran pasar modal sebagai salah satu …
Read More »