February 9, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Masih tingginya ekspektasi harga minyak dan gas sepanjang tahun ini menjadi dasar PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) untuk meningkatkan anggaran belanja modal buat tahun 2023 sebesar USD370 juta. Padahal tahun lalu, emiten yang berbisnis di bidang eksplorasi dan produksi minyak bumi dan gas alam, penambangan tembaga dan emas, …
Read More »
February 9, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Secara tahunan, kinerja penjualan eceran meningkat didorong oleh pertumbuhan kelompok Makanan, Minuman dan Tembakau. Sementara secara bulanan penjualan eceran diperkirakan terkontraksi -2,1 persen (mtm). Kontraksi terjadi pada semua kelompok peralatan informasi dan komunikasi. diikuti oleh kelompok sandang dan kelompok barang budaya dan rekreasi sejalan dengan pola musiman akibat normalisasi …
Read More »
February 8, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Keseriusan manajemen PT GoTo Tokopedia Tbk (GOTO) untuk membenahi kinerja usaha maupun kinerja saham tidak dapat ditunda-tunda lagi. Awal Maret mendatang, perusahaan ekosistem digital berbasis teknologi ini akan melakukan perombakan pengurus mulai dari direksi hingga Komisaris dalam Rapat Umum Pemegang Saham. Tidak tanggung tanggung, dalam jajaran Komisaris ada mantan …
Read More »
February 8, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Gagalnya konsorsium Jasa marga Gedebage Cilacap (JGC) melanjutkan proyek jalan tol yang menghubungkan Gedebage-Tasikmalaya- Cilacap (Getaci), langsung direspon oleh Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) untuk segera melelang kembali proyek jalan tol tersebut. Proyek jalan tol sepanjang 206 km ini, memiliki tingkat kesulitan yang lebih dibandingkan dengan tol …
Read More »
February 8, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Banyak cara guna memberdayakan aset yang dimiliki, tapi aset tersebut belum optimal. Salah satunya adalah dengannya menjual aset tersebut. PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) guna memenuhi kewajiban untuk membayar utang, menjual aset tanah yang dimiliki seluas 1,665.103 meter persegi di Cilegon, Banten kepada anak usahanya sendiri senilai Rp1,14 Triliun. …
Read More »
February 8, 2023
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Otoritas
MarketNews.id Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) mencatat sejarah baru dalam dunia perbankan dengan perolehan laba sebesar Rp 51,4 triliun. Perolehan laba ini, dibandingkan tahun sebelumnya 2021 alami peningkatan sebanyak 67 persen. Dengan melayani 34 juta nasabah mikro. BBRI meraih laba dari pendapatan bunga bersih sebanyak Rp124, 6 triliun dengan kredit …
Read More »
February 7, 2023
Bank Indonesia, BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id PT Pertamina (Persero) mengapresiasi kebijakan Pemerintah yang semakin mempercepat pembayaran kompensasi energi. Pada tahun 2022, Kementerian Keuangan RI mengubah kebijakan mekanisme pembayaran dari semula per semester menjadi per triwulan. Dengan perubahan ini, arus kas Pertamina diyakini akan semakin kuat sehingga bisa semakin solid dalam menjaga ketahanan dan kemandirian energi …
Read More »
February 7, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) khusus Pertalite jadi penahan laju ekonomi di 2023 akibat melemahnya daya beli masyarakat dan meningkatkannya harga lantaran tekanan inflasi. Guna meningkatkan daya beli dan menekan inflasi, pemerintah perlu memberikan berbagai stimulus agar daya beli masyarakat terangkat dan perekonomian bertumbuh. Pertumbuhan ekonomi Indonesia di …
Read More »
February 7, 2023
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sebagai perusahaan integrated Digital IT Hub yang menghubungkan bisnis dan teknologi, PT Aviana Sinar Abadi Tbk (IRSX) saat ini telah melayani atau memiliki lebih dari 1.200 klien atau partner digital dan mengelola lebih dari 180 juta transaksi setiap bulannya. Dengan menjadi perusahaan publik, perseroan berharap bisnis akan terus berkembang …
Read More »
February 7, 2023
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Penerbitan global bond Pemerintah dan penerimaan pajak serta jasa jadi salah satu faktor meningkatnya cadangan devisa (Cadev) RI sekitar USD2 miliar. Posisi Cadev ini setara dengan pembiayaan impor selama 6,1 bulan impor atau 6 bulan impor dan pembayaran utang luar negeri RI. Posisi cadev memang aman dan dapat jadi …
Read More »