Home / Market & Update / Finansial (page 112)

Finansial

Mantan Bos BEJ Sebut Fenomena GOTO Bukti TLKM Cs Tak Rasional

MarketNews.id- Investor pasar modal dinilai tidak menggunakan logikanya secara baik ketika menempatkan dananya pada PT Goto Gojek Tokopedia Tbk (GOTO). Seperti disampaikan Mantan Direktur Utama Bursa Efek Jakarta, Hasan Zein dalam celotehan di media sosial investor, Kamis 20 Juni 2024.“Fenomena GOTO, dalam pencernaan saya, merupakan bukti empiris konkrit tentang betapa …

Read More »

Pedagang Kacang Ini Incar Dana Investor Pasar Modal Hingga Rp 75 Miliar Lewat IPO

Marketnews.id- PT Gunanusa Eramandiri Tbk mengincar dana investor pasar modal hingga Rp75 miliar untuk modal kerja seperti pembelian kacang almond dan kacang tanah. Caranya, calon emiten pengolah kacang-kacangan ini melakukan penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO) dengan melepas 500 juta saham baru bernominal Rp100 per lembar. Mengutip …

Read More »

Pyridam Farma Resmi Kuasai Probiotec Limited Senilai 251 Juta Australia Dolar

MarketNews.id- PYFA Australia Pty. Ltd. (PAPL), anak usaha PT Pyridam Farma Tbk (PYFA) resmi membeli 100 persen kepemilikan saham pada Probiotec Limited senilai AUD 251 Juta pada tanggal 5 Juni 2024. Sekretaris Perusahaan PYFA, Nadia Miranty Verdiana menjelaskan, anak usaha perseroan membeli 100 persen saham Probiotec senilai AUD251.320.218 atau nilai …

Read More »

PANI Milik Keluarga Kusuma Dan Grup Salim Haus Modal. Kini Tawarkan 1,56 Miliar Saham Baru.

MarketNews.id- PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI) tengah mencari tambahan modal guna mendukung kegiatan usaha serta pengembangan usaha/bisnis Perseroan dan/atau entitas anak Perseroan serta meningkatkan posisi keuangan. Caranya, emiten kongsian keluarga Kusuma dan Grup Salim ini menawarkan 1.562.715.000 lembar saham dengan nilai nominal Rp100 per saham melalui Penambahan Modal …

Read More »

Darma Hutomo Gaet Pegolf Korea Hingga Jepang. Intra Golflink Incar Pendapatan Rp 200 Miliar

MarketNews.id- PT Intra GolfLink Resorts Tbk mengincar laba bersih Rp68 miliar pada tahun 2024, atau tumbuh 13,3 persen dibanding laba bersih tahun 2023 sebesar Rp60,176 miliar. Menurut Direktur Semesta Indovest Sekuritas, Kerry Rusli bahwa target laba bersih tahun 2024 seiring dengan pertumbuhan pendapatan sebesar 12,9 persen secara tahunan. “Pendapatan Intra …

Read More »

Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Lanjutkan Tradisi Bagi Dividen Rp 25 Per Saham Tiap Tahunnya

MarketNews.id- PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk (TKIM) melanjutkan tradisi membagikan dividen sebesar Rp25 per saham atau total nilai pembayaran sebesar Rp77,83 miliar. Nilai pembayaran tersebut setara 2,78 persen dari laba bersih tahun buku 2023 senilai USD172,01 juta.Bila mengacu harga TKIM pada penutupan bursa, Rabu 19 Juni 2024 di level …

Read More »

Indah Kiat Pulp & Paper Lanjutkan Tradisi Bagi Dividen Rp 50 Per Saham

MarketNews.id- PT Indah Kiat & Paper Tbk (INKP) akan membagikan dividen tunai Rp50 per saham atau nilai total pembayaran dividen kepada pemodal Rp273,54 miliar.Nilai pembayaran dividen tersebut setara dengan 3,8 persen dari total laba bersih tahun 2023 yang mencapai USD411,4 juta. Bila mengacu harga INKP pada penutupan bursa, Rabu 19 …

Read More »

Ciputra Development Akan Bagi Dividen Rp21 Per Saham

MarketNews.id- PT Ciputra Development Tbk (CTRA) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp21 per saham atau total nilai dividen Rp 389 miliar. Nilai pembayaran dividen tunai tersebut setara 21 persen dari laba bersih tahun 2023 yang sebesar Rp1,846 triliun. Bila mengacu pada harga CTRA pada pukul 15,07 WIB, Rabu 19 Juni …

Read More »

GolfLink Resort Milik Darma Hutomo Incar Dana Hingga Rp713 Miliar Lewat IPO

Marketnews.id- PT Intra GolfLink Resorts Tbk tengah mengincar dana hingga Rp713 miliar dari investor pasar modal. Caranya, Intra Golflink menawarkan sebanyak-banyaknya 3, 1 miliar saham baru saham baru atau setara dengan 15,02 persen dari total modal ditempatkan dan disetor penuh melalui penawaran umum perdana saham (IPO). Saham baru tersebut ditawarkan …

Read More »

BEI Akan Beri Pilihan Bayar Dividen Atau Tetap Masuk Papan Pemantauan Khusus

MarketNews.id- Bursa Efek Indonesia (BEI) tengah menata ulang peraturan Papan Pemantauan Khusus.Salah satu hal yang menarik yakni regulator bursa itu memberi jalan bagi emiten dengan harga saham kurang dari Rp 51 perlembar, atau rata rata nilai transaksi saham atau likuiditas kurang Rp5 juta, atau rata rata volume transaksi harian kurang …

Read More »