Home / Korporasi (page 34)

Korporasi

Berpotensi Rugikan Investor, OJK Gunakan Saringan Efek Syariah Klausul Rasio Utang Lama

MarketNews.id-  Otoritas Jasa Keuangan (OJK), mengakui kebijakannya rentan merugikan investor dan emiten  bila pengetatan saringan efek syariah terutama rasio utang berbasis bunga menjadi 33 persen dari 45 persen diterapkan tahun depan. Mengacu POJK 8/2025 tentang Penerbitan Daftar Efek Syariah Dan Daftar Efek Syariah Luar Negeri terdapat dua saringan utama menjadi …

Read More »

ASII Raih Pertumbuhan Pendapatan 1,8 Persen Jadi Rp162,8 Triliun Di Semester I 2025

MarketNews.id-Astra International (ASII), membukukan pertumbuhan pendapatan 1,8 persen secara tahunan menjadi Rp162,8 triliun pada akhir Juni 2025. Bila dirinci, penjualan seperti kendaraan bermotor meningkat 3,7 persen secara tahunan menjadi Rp111,2 triliun. Senada, pendapatan dari lini usaha keuangan dan asuransi merangkak 1,2 persen secara tahunan menjadi Rp15,9 triliun. Tapi pendapatan jasa …

Read More »

Barito Renewables Energy (BREN) Catatkan Laba Bersih USD65,4 Juta Di Juni 2025

MarketNews.id-Barito Renewables Energy (BREN), melaporkan pertumbuhan pendapatan konsolidasian 3,4 persen secara tahunan USD300 juta pada akhir Juni 2025. CEO Barito Renewables, Hendra Soetjipto Tan menjelaskan, kinerja itu didorong oleh pemulihan produksi panas bumi pasca pemeliharaan tidak terencana di Darajat pada tahun lalu serta kontribusi penuh dari unit Salak Binary yang …

Read More »

Laba Bersih PTBA Turun 59 Persen Di Semester I 2025 Jadi Rp833,04 Miliar

MarketNews.id-Bukit Asam (PTBA), membukukan peningkatan pendapatan 4,08 persen secara tahunan menjadi Rp20,4 triliun pada akhir Juni 2025. Penopangnya, penjualan batu bara meningkat 4,1 persen secara tahunan menjadi Rp20,1 triliun. Senada, pendapatan dari aktivitas lainnya naik 38,1 persen secara tahunan menjadi Rp326,6 miliar. Namun biaya produksi bengkak 12,3 persen secara tahunan …

Read More »

Amman Mineral Alami Kerugian Di Semester I 2025 Sebesar USD148 Juta

MarketNews.id-Amman Mineral Internasional (AMMN), alami penyusutan penjualan sedalam 88,2 persen secara tahunan sisa USD182,5 juta pada akhir Juni 2025. Direktur Utama AMMN, Arief Widyawan Sidarto menjelaskan, sebagian besar dari total nilai penjualan berasal dari penjualan katoda tembaga senilai USD86 juta pada kuartal II. “Smelter tembaga kami berhasil menghasilkan 19.805 ton …

Read More »

Laba Bersih BRI Turun 11,7 Persen Jadi Rp26, 2 Triliun Di Semester I 2025

MarketNews.id-Bank Rakyat Indonesia (BBRI), membukukan pertumbuhan kredit yang diberikan 7,4 persen secara tahunan menjadi  Rp1.358 triliun sampai dengan akhir Juni 2025.Hasilnya, pendapatan bunga bersih tumbuh 2,8 persen secara tahunan menjadi Rp73,2 triliun. Namun beban operasional lainnya bengkak 13,4 persen secara tahunan menjadi Rp38,7 triliun. Salah satu pos pemberatnya, beban lainnya …

Read More »

Bank BCA Catatkan Laba Bersih Juni 2025 Sebesar Rp29,01 Triliun Naik 8,2 Persen

MarketNews.id-Bank Central Asia (BBCA), membukukan pertumbuhan penyaluran kredit dan dan pembiayaan 12,7 persen secara tahunan menjadi Rp947,85 triliun pada akhir Juni 2025. Sehingga pendapatan bunga  bersih terkerek 6,76 persen secara tahunan menjadi Rp42,6 triliun. Walau beban operasional selain bunga bersih meningkat 1,9 persen secara tahunan menjadi Rp6,89 triliun. Tapi laba …

Read More »

Laba Bersih Bayan Resources (BYAN) Turun 7,1 Persen Jadi USD349 Juta Di Semester I 2025

MarketNews.id-Bayan Resources (BYAN), membukukan pertumbuhan pendapatan 5,8 persen secara tahunan menjadi USD1,62 miliar pada akhir Juni 2025. Bila dirinci, penjualan batu bara ke pasar dalam negeri tumbuh  39,4 persen secara tahunan menjadi USD332,24 juta. Tapi nilai ekspor batu bara menyusut 1,5 persen secara tahunan menjadi USD1,27 miliar. Namun beban pokok …

Read More »

Laba Bersih Bayan Resources (BYAN) Turun 7,1 Persen Jadi USD349 Juta Di Semester I 2025

MarketNews.id-Bayan Resources (BYAN), membukukan pertumbuhan pendapatan 5,8 persen secara tahunan menjadi USD1,62 miliar pada akhir Juni 2025. Bila dirinci, penjualan batu bara ke pasar dalam negeri tumbuh  39,4 persen secara tahunan menjadi USD332,24 juta. Tapi nilai ekspor batu bara menyusut 1,5 persen secara tahunan menjadi USD1,27 miliar. Namun beban pokok …

Read More »

Bukalapak (BUKA) Masih Alami Defisit Sebesar Rp9, 791 Triliun Di Juni 2025

MarketNews.id- Bukalapak.com (BUKA), membukukan pertumbuhan pendapatan 27,9 persen secara tahunan menjadi Rp3,087 triliun pada akhir Juni 2025. Bila dirinci, pendapatan dari lini usaha gaming melonjak 199,7 persen secara tahunan menjadi Rp2,461 triliun. Senada, pendapatan lini usaha investasi tumbuh 11,5 persen secara tahunan menjadi Rp25,2 miliar. Tapi pendapatan dari lini usaha …

Read More »