December 9, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Indo Premier Sekuritas (IPOT), menilai Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan ditutup pada level 7.500 – 7.600 pada akhir tahun ini. Equity Analyst IPOT, Dimas Krisna Ramadhani meyakini, apabila IHSG berhasil bertahan di atas level 7.250 yang merupakan level batas bawah terdekat maka IHSG berpotensi untuk terus menguat hingga ke …
Read More »
December 8, 2024
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Dalam rangka mendukung perkembangan sektor pariwisata dan potensi bisnis Indonesia mendunia, PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya, PT Pertamina Algeria EP (PAEP) berkolaborasi dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Alger, menggelar acara tahunan bertajuk “Indonesia Spice Up The World 2024” pada tanggal 4-5 Desember di Aljazair. Acara ini bertujuan untuk …
Read More »
December 8, 2024
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Fokus, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-Bursa saham Indonesia menutup sesi perdagangan pekan pertama Desember, Jumat (6/12), dengan mecatatkan peningkatan IHSG sebesar 0,95% ke 7.383, sekaligus membukukan kenaikan tajam dibanding akhir pekan sebelumnya di posisi 7.114. Namun investor asing masih membukukan arus keluar ekuitas sebesar USD41 juta sepanjang pekan. Mencermati perkembangan selama sepekan terakhir, Weekly Commentary …
Read More »
December 8, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Opini, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id-Sepanjang pekan lalu, Bursa Efek Indonesia berjalan dengan dinamis. Indeks saham, alami peningkatan 3,77 Persen. Sementara rata rata volume transaksi harian justru alami penurunan. Pekan ini, Indeks diprediksi kembali akan alami penurunan sejalan dengan mulai banyaknya aksi window dressing jelang akhir tahun. Selama sepekan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) …
Read More »
December 7, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id- PT Bursa Efek Indonesia (BEI) senantiasa berupaya mewujudkan perdagangan yang teratur, wajar, dan efisien melalui penerbitan pembaruan Peraturan Nomor II-A tentang Perdagangan Efek Bersifat Ekuitas dan pembaruan Peraturan Nomor II-P tentang Perdagangan Waran Terstruktur di Bursa sejak Jumat (6/12) yang akan diberlakukan mulai Senin (9/12). Pembaruan Peraturan ini diatur …
Read More »
December 7, 2024
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.is-Bank Indonesia (BI), mengumumkan posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir November 2024 tercatat sebesar USD150,2 miliar, atau menyusut 0,66 persen dibandingkan posisi pada akhir Oktober 2024 setara USD151,2 miliar Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI, Ramdan Denny Prakoso menjelaskan bahwa posisi cadangan devisa tersebut tetap tinggi setara dengan pembiayaan 6,5 …
Read More »
December 7, 2024
Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id- Presiden RI Prabowo Subianto menegaskan, kebijakan penerapan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 12 Persen yang berlaku mulai 2025 nanti akan dilaksanakan sesuai dengan undang-undang, namun bersifat selektif, yaitu hanya untuk barang mewah. Hal itu disampaikannya dalam pernyataannya, di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat 6 Desember 2024. Ia mengatakan bahwa kenaikan …
Read More »
December 6, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id- Pelaku pasar modal meminta regulator dan operator bursa untuk menjaga kesetaraan perlakuan antara investor kakap dan gurem agar terhindar dari persepsi investasi sama dengan judi. Mantan Direktur Utama Bursa Efek Jakarta (BEJ), Hasan Zein Mahmud menilai pernyataan Presiden RI Prabowo Subianto bahwa bandar akan selalu untung sedangkan investor gurem akan …
Read More »
December 6, 2024
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id- Alamtri Resources Indonesia (ADRO) mengumumkan harga penawaran final Penawaran Umum oleh Pemegang Saham (PUPS) Adaro Andalan Indonesia setara 107,5 persen dari hasil penilaian dari Penilai Independen tersebut. Nilai tersebut setara Rp5.960 per saham atau USD0,38 per saham yang ditawarkan berdasarkan Kurs Referensi. Sekretaris Perusahaan ADRO, Mahardika Putranto menjelaskan, harga …
Read More »
December 6, 2024
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id-PT Pertamina Patra Niaga resmi meluncurkan empat program digital unggulan di Aviation Fuel Terminal (AFT) untuk mendukung transformasi layanan avtur di seluruh Indonesia. Program tersebut meliputi Pertamina Aviation Fuel Delivery Management (PADMA), Aviation Fuel Release Online System (AFROS), Digital Operational Logbook (DIALOG), dan Refueling Simulator. Go live program digitalisasi ini …
Read More »