December 24, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Jum’at 23 Desember 2022 , PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) memasuki usia perak 25 tahun. KSEI yang berperan sebagai Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian (LPP) di pasar modal Indonesia ini, memperoleh sederet prestasi, antara lain gelar sebagai Kustodian sentral terbaik di Asia Tenggara untuk yang kelima kalinya. Predikat Kustodian …
Read More »
December 23, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Terus bergeraknya perekonomian masyarakat diantaranya dapat dilihat mobilitas orang dan barang. Semakin tinggi mobilitas barang dan orang, maka akan semakin tinggi pula laju perekonomian. Terus bertumbuhnya perekonomian juga dinikmati oleh PT Hasnur Internasional Shipping Tbk (HAIS) dalam sembilan bulan pertama tahun 2022 ini. Dalam Kuartal III 2022, perusahaan angkutan …
Read More »
December 23, 2022
BUMN, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Dalam rangka menyambut libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru), Direktur Utama PT Pertamina Patra Niaga, Alfian Nasution, melakukan kunjungan langsung titik Satgas yang ada di Jawa Tengah dan DIY. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan sarana dan fasilitas SPBU dalam kondisi yang prima sehingga lancar menyalurkan energi ke …
Read More »
December 23, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Masuk dalam kriteria perusahaan yang mempraktikan investasi yang fokus pada konsep lingkungan, sosial dan tata kelola perusahaan menjadi kebanggaan tersendiri, apalagi kriteria di atas diraih pada tiga Indeks sekaligus. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) hari ini mengumumkan telah meraih dan masuk dalam tiga Indeks yang peduli pada lingkungan dan …
Read More »
December 23, 2022
BUMN, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Otoritas
MarketNews.id Laporan keuangan kuartal III 2022 PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) akhirnya terbit. Sebelumnya, telah keluar peringatan tertulis dari Bursa Efek Indonesia (BEI) atas keterlambatan laporan keuangan kuartal ketiga tahun ini. Emiten penerbangan pembawa bendera negara ini, dibanding kuartal III tahun lalu mencatat kinerja positif. Membaiknya kinerja GIAA lantaran meningkatnya …
Read More »
December 22, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Daya beli masyarakat yang tetap kuat dan optimisme dunia usaha khususnya eksportir komoditas terhadap perekonomian nasional di 2023 jadi salah satu alasan mengapa ekonomi Indonesia masih dapat tumbuh di rentang 4,5 Persen hingga 5,3 Persen di 2023 mendatang. Selain itu hampir semua indikator bulanan juga ikut mendukung optimisme pertumbuhan …
Read More »
December 22, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Sinergi bisnis tidak selalu harus dengan perusahaan satu grup agar terjadi efisiensi. Sinergi bisnis dapat juga terjalin dari dua perusahaan berbeda. PT Solusi Sinergi Digital Tbk (WIFI) telah ambil alih jaringan kabel serat optik milik PT XL Axiata (EXCL). Selanjutnya, EXCL akan melakukan sewa kepada WIFI selama 10 tahun …
Read More »
December 22, 2022
Bank Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Upaya Bank Indonesia (BI) untuk menekan laju inflasi secara front loaded, preemtif dan forward looking dengan menaikan Suku bunga acuan sebanyak 25 poin Jadi 5,5 persen. Upaya ini dapat dikatakan berhasil lantaran laju inflasi Indonesia hingga ini terkendali. Langkah yang dilakukan oleh BI ini diharapkan tingkat inflasi tetap terjaga …
Read More »
December 22, 2022
Bank Indonesia, Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Emiten, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas
MarketNews.id Satu per satu Bank yang belum memenuhi ketentuan modal inti minimum sebesar Rp 3 triliun, mulai mencukupi ketentuan permodalan sebelum tutup buku tahun ini. PT Krom Bank Indonesia Tbk (BBSI) telah menginformasikan bahwa Bank publik ini lewat penawaran saham terbatas alias rights issue senilai Rp911, 3 miliar telah memenuhi …
Read More »
December 21, 2022
Bursa Efek Indonesia, Corporate Action, Finansial, Headline, Korporasi, Market & Update, Otoritas, Otoritas Jasa Keuangan
MarketNews.id Kemandirian pasar modal suatu negara, salah satunya ditentukan oleh jumlah investor lokal yang solid dan terus bertambah jumlahnya. Berkaca dari pengalaman saat terjadi pendemi Covid-19, dimana terjadi peningkatan jumlah investor secara signifikan. Potensi investor lokal masih sangat besar bila dilihat dari jumlah penduduk. Saat ini, jumlah investor lokal baru …
Read More »