Home / Headline (page 102)

Headline

Dorong Peningkatan Kredit Konsumer, Bank DKI Gandeng Koperasi Konsumen Karyawan Transjakarta

MarketNews.id-Bank DKI membangun sinergi bersama Koperasi Konsumen Karyawan Transjakarta (KOPKARTRANS), dalam hal pemanfaatan produk dan layanan Bank DKI diantaranya pada segmen konsumer yakni produk Kredit/Pembiayaan Multi Guna (KMG/KMG iB) dan Kredit Pemilikan Rumah (KPR).Sinergi ini menjadi upaya Bank DKI dalam meningkatkan kinerja kredit dan pembiayaan Bank DKI khususnya bagi segmen …

Read More »

Izin Investasi CEOR Minas Disetujui, PHR Siap Tancap Gas Tingkatkan Produksi Blok Rokan

MarketNews.id Pertamina Hulu Rokan (PHR) Wilayah Kerja (WK) Rokan siap meningkatkan produksi minyak dari Blok Rokan melalui rencana pengembangan atau plan of development (PoD) Chemical Enhanced Oil Recovery (CEOR) Minas Stage-1. Hal ini diperkuat dengan disetujuinya Final Investment Decision (FID) CEOR Minas oleh Direktur Utama PHR Ruby Mulyawan pada 30 …

Read More »

Power Fund Indo Premier Beri Kesetaraan Investor Kecil Dan Kakap

MarketNews.id-Senin 8 Juli 2024 sore tadi, Indo Premier Sekuritas (IPS), sekuritas swasta Independen di Indonesia, resmi meluncurkan seri produk baru di IPOT Fund yang dirancang khusus untuk membantu investor dari semua kalangan. Yakni Power Fund Series. Sebuah inovasi revolusioner di Indo Premier Sekuritas dengan fitur-fitur unik dan kreatif. Inovasi yang …

Read More »

Resmi Listing Di BEI, GOLF Siap Ekspansi Agresif

MarketNews.id-PT Intra Golflink Resorts Tbk (GOLF), resmi mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) hari ini. Perseroan telah menerbitkan saham baru melalui penawaran umum perdana (IPO) sebanyak 1.950.000.000 unit atau setara dengan 10,01 persen dari total modal ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO di harga Rp200 per saham. Dengan demikian, …

Read More »

Investor Kecil Doyan Kabur, Bikin Intra Golflink Tak Capai Target Dana IPO

MarketNews.id- Perilaku investor ritel yang cepat mengambil untung dari investasinya pada saham-saham Initial Public Offering (IPO), memicu PT Intra GolfLink Resorts Tbk (GOLF) memangkas jumlah menjadi 1,95 miliar lembar saham dari 3,1 miliar helai yang ditawarkan kepada investor. Dampaknya, emiten milik Darma Mangkuluhur Hutomo tidak mencapai target awal IPO sebesar …

Read More »

Dirut KSEI Sebut Banyak PR Dalam Penerapan Transaksi T+1

MarketNews.id- Kajian Self Regulatory Organazations (SRO) bursa menemukan banyak persoalan yang  perlu dipastikan kesiapan rencana pelaksanaan penyelesaian transaksi efek atau settlement satu hari atau T+1. Direktur Utama Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), Samsul Hidayat menyatakan bahwa dari kajianya bahwa rencana penerapan T+1 dari T+2 mengandung banyak peningkatan risiko dalam penyelesaian …

Read More »

APEX Akan Sulap Utang Rp1,6 Triliun Jadi 612,8 Juta Saham Baru

MarketNews.id- PT Apexindo Pratama Duta Tbk (APEX) akan membaayar utang dalam Obligasi Wajib Konversi (OWK) Trust Deed tertanggal 19 Februari 2021 senilai Rp1,6 triliun dengan 612.838.095 saham baru. Mengutip keterangan resmi emiten pertambangan migas ini pada laman Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin 8 Juli 2024 bahwa pelaksanaan dari konversi OWK …

Read More »

Indo American Seafoods Targetkan Pertumbuhan Laba 1.494 Persen Usai IPO

MarketNews.id- PT Indo American Seafoods Tbk (ISEA) menargetkan meraup laba bersih Rp27,1 miliar pada tahun 2024. Target laba itu terbang 1.494 persen dibanding laba bersih tahun 2023 yang tercatat Rp1,7 miliar. Direktur Keuangan ISEA, Ibnu Surya Ramadhan menyatakan target pendapatan tahun 2024 tumbuh 2 kali lipat dibandingkan periode tahun lalu …

Read More »

Iman Rachman : BEI Bermodal Tebal Tak Butuh IPO

MarketNews.id- Bursa efek Indonesia (BEI) terlihat enggan melakukan demutualisasi dengan cara penawaran umum perdana sahan atau initial public offering (IPO) karena saat ini memiliki modal tebal. Sinyal itu disampaikan Direktur Utama BEI, Iman Rachman di Jakarta, Senin 8 Juli 2024.“Modal kita masih tebal kog jadi belum ada kebutuhan IPO,” kata …

Read More »

Ashmore : Inflasi Yang Landai Hadirkan Prospek Lebih Baik Bagi Pasar Ekuitas Indonesia

MarketNews.id Bursa saham Indonesia mengakhiri sesi perdagangan pekan pertama Juli 2024, Jumat 5 Juli 2024, dengan mencatatkan kenaikan IHSG sebesar 0,45 persen menjadi 7.253, naik tajam dibanding sesi penutupan pekan sebelumnya di posisi 7.064. Ashmore mencatat, IHSG menutup pekan ini dengan lebih tinggi dari pekan sebelumnya, terutama didorong oleh sektor …

Read More »