Home / Corporate Action (page 153)

Corporate Action

Pertamina Manfaatkan Limbah Pakaian Seragam Bekas Jadi Baju Daur Ulang

MarketNews.id Mendukung penuh keberlanjutan, PT Pertamina (Persero) ajak seluruh Perwira (Pekerja Pertamina) dalam program “Uniform Recycling Program” #2Renew1, dengan tagline “Give Your Uniform A Second Life”, yakni mengumpulkan pakaian seragam bekas yang kemudian akan diolah kembali menjadi baju-baju daur ulang. Sustainable Fashion ini merupakan salah satu program unggulan Environmental, Social, …

Read More »

RUPS Astra Internasional Tbk (ASII) Setujui Laporan Keuangan 2023 Serta Angkat Direksi Dan Komisaris Baru

MarketNews.id Buat perusahaan sebesar PT Astra Internasional Tbk (ASII), acara tahunan berupa Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Selalu dinantikan pemegang sahamnya. Selain menetapkan pembagian keuntungan berupa dividen, ASII rutin memberikan paparan kinerja kepada publik baik berupa paparan publik maupun update kinerja berupa publikasi kinerja usaha per kuartal maupun tengah tahunan. …

Read More »

Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18 Persen Di Kuartal I 2024

MarketNews.id Bank DKI terus fokus tingkatkan portofolio UMKM sesuai dengan visi dan misi bank. Sampai dengan Q1 2024, kredit dan pembiayaan UMKM naik 39,18 persen dari Rp3,8 triliun per Maret 2023 menjadi Rp5,2 triliun Per Maret 2024. Porsi kredit dan pembiayaan UMKM secara kumulatif dibanding total kredit dan pembiayaan pun …

Read More »

Kementerian BUMN Dukung Pengembangan UMKM Daerah Lewat Fest Vol. 6 Pekanbaru

MarketNews.id Menteri BUMN Erick Thohir terus membuktikan dukungannya dalam pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di daerah. Kali ini terwujud dengan terlaksananya Karya Nyata Fest Vol. 6. Acara ini berlangsung selama tiga hari, dari 26 April hingga 28 April 2024 di Lapangan Aerosport, Pekanbaru. Acara yang terlaksana berkat kerja …

Read More »

BEI Dan IndoGen Capital Gelar “Startup Go Public Summit 2024”

MarketNews.id Sebagai komitmen untuk menyediakan ekosistem di pasar modal Indonesia yang mendukungkesuksesan startup dan technology company melalui go public, PT Bursa Efek Indonesia (BEI)berkolaborasi dengan IndoGen Capital (IndoGen) menggelar “Startup Go Public Summit 2024” padaSelasa (30/4) di Main Hall BEI. “Startup Go Public Summit 2024” menghadirkan panelis-panelis yangdiharapkan dapat memberikan …

Read More »

Astra Internasional Tbk (ASII) Raih Laba Bersih Rp7,46 Triliun Di Kuartal I 2024

MarketNews.id Buat PT Astra Internasional Tbk (ASII) tiga bulan pertama 2024 jadi periode yang menantang. Awal tahun 2024 dimana masyarakat disibukan oleh pesta demokrasi dan tekanan ekonomi global akibat konflik Rusia-Ukraina dilanjutkan dengan konflik Palestina-. Israel- Iran membuat ekonomi melambat dan naiknya harga komoditas  utama berdampak pada ekonomi domestik dengan …

Read More »

Pertamina Group Raih 8 Penghargaan Dari Kementerian LHK 2024

MarketNews.id Pertamina Group berhasil boyong delapan penghargaan pada ajang Festival Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (PPKL) 2024 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Penghargaan diberi kepada 8 Local Hero Pertamina pada Local Hero Inspiration Award 2024, salah satu kategori ajang tersebut. Local Hero Inspiration Award 2024 merupakan apresiasi untuk …

Read More »

Mandiri Sekuritas Tawarkan SBN Ritel Sukuk Tabungan Seri ST012

MarketNews.id PT Mandiri Sekuritas menawarkan instrumen investasi berbasis syariah yaitu Surat Berharga Negara (SBN) Retail jenis Sukuk Tabungan (ST) Seri ST012, dengan imbal hasil mulai dari 6,40 persen per tahun hingga 6,55 persen per tahun. Direktur Retail Mandiri Sekuritas Theodora VN Manik menjelaskan, ST012 merupakan produk yang diterbitkan dan dijamin …

Read More »

Ashmore : Dengan Inflasi Relatif Stabil, Suku Bunga Riil 3,2 Persen, Indonesia Dapat Menarik Investasi Asing

MarketNews.id Ashmore mencatat, pekan ini Indek Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup lebih rendah dari pekan sebelumnya. Utamanya didorong oleh sektor Bahan Dasar dan Transportasi & Logistik, yang masing-masing memberikan kontribusi sebesar -3,37 persen dan -3,17 persen terhadap indeks. Kita juga melihat tingkat pertumbuhan ekonomi kuartalan terendah di AS dalam hampir …

Read More »

Sepekan Perdagangan Saham Di BEI, Indeks Kembali Terkoreksi 0,72 Persen Jadi 7.036

MarketNews.id Perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), sepekan ke depan diperkirakan akan semakin ketat dan cenderung melemah dibanding pekan lalu. Terkoreksinya Indeks pekan lalu, diperkirakan akan masih berlanjut melihat tren yang terjadi. Kekuatan investor lokal akan jadi penompang Indeks dapat tertahan dan atau bahkan meningkat. Selama sepekan perdagangan di …

Read More »