Recent Posts

Sepekan Perdagangan Saham Di BEI, Indeks Anjlok 1,73 Persen Ke Level 7.161

MarketNews.id-Meskipun posisi Indeks alami penurunan sepanjang pekan lalu, namun indikator bursa lainnya justru alami peningkatan signifikan. Dimana total volume transaksi harian naik dari 21,55 miliar saham jadi 31,99 miliar saham. Begitu juga dengan Rata-rata Nilai Transaksi Harian yang alami peningkatan dari dari Rp 11,67 triliun jadi Rp12, 28 triliun. Pada …

Read More »

Lalai Sampaikan Laporan Keuangan, WIFI Dapat Peringatan I Dari BEI

MarketNews.id-Bursa Efek Indonesia (BEI), layangkan surat peringatkan pertama kepada Solusi Sinergi Digital (WIFI) karena lalai menyampaikan laporkan keuangan periode 9 bulan 2024. Dimata BEI, WIFI melakukan perubahan rencana penyampaian laporan keuangan Interim untuk periode yang berakhir 30 September 2024. Tapi penyampaiannya melebihi batas Waktu yang telah ditetapkan BEI. Jelasnya, WIFI …

Read More »

Pertamina Manfaatkan Potensi Alam Untuk Serap Karbon Lewat Dua Inisiatif Terintegrasi

MarketNews.id-PT Pertamina (Persero) mengintegrasikan dua strategi untuk penyerapan karbon emisi melalui pemanfaatan alam serta teknologi. Pertamina mengambil peran penting dalam pengembangan BECCS (Bioenergy Combined with Carbon Capture and Storage) di Indonesia. SVP Technology Innovation Pertamina Oki Muraza menjelaskan, Indonesia merupakan negara yang memiliki potensi besar dalam sektor pertanian dan kehutanan. …

Read More »